Anda di halaman 1dari 12

PRAKTIKUM KERJA PLAT

(SHEET METAL WORKING)


Pengertian Kerja Plat
Kerja Plat adalah segala jenis kegiatan produksi menggunakan lempengan metal
sebagai bahan utamanya yang digambar, diukur, dipotong, disambung dan dibentuk
sedemikian rupa sehingga menghasilkan sebuah produk yang siap pakai serta tidak
berbahaya bagi penggunanya.
Tujuan Praktikum Kerja Plat
Tujuan praktikum Kerja Plat adalah sebagai media pembelajaran bagi mahasiswa
agar mahasiswa dapat mengetahui dan memperaktikan tahap-tahap untuk
menghasilkan sebuah produk dari pelat yang siap pakai serta tidak berbahaya bagi
penggunanya.
Alat dan Bahan :
Alat :
1. Alat pemotong plat (mesin shearing atau gunting plat),
2. Mesin bending,
3. Penggaris metal,
4. Penggaris siku,
5. Spidol marker atau penggores (scriber),
6. Penitik,
7. Ragum,
8. Palu mallet,
9. Palu besi,
10. Paku rivet,
11. Tang rivet,
12. Soldier patri,
13. Timah patri,
14. Fluks patri,
15. Kikir.
Bahan :
1. Plat/sheet metal
Peralatan safety :
1. Wearpack,
2. Safety shoes,
3. Safety glasses,
4. Hand gloves.
Langkah-langkah Pengerjaan Plat :
1. Membuat sketsa produk atau gambar kerja,
2. Mengukur plat sesuai sketsa/gambar kerja yang sudah dibuat,
3. Memotong pelat dengan alat potong yang sesuai,
4. Menekuk/melipat pelat pada bagian yang memerlukan penekukan atau pada
bagian sambungan,
5. Melakukan penyambungan dengan menentukan jenis sambungan yang cocok
terlebih dahulu,
6. Finishing dengan memastikan ukuran dan bentuk sesuai dengan gambar yang
diminta serta memastikan tidak ada lagi bagian yang tajam sehingga tidak
berbahaya ketika digunakan.
Jenis-Jenis Sambungan Plat :
1. Sambungan lipat,
2. Sambungan rivet,
3. Sambungan patri.
1. Sambungan lipat :
1. Sambungan lipat tunggal 2. Sambungan lipat ganda
3. Sambungan lipat pasak dengan kawat/pin 4. Sambungan lipat sisip strip (cap strip seam)
2. Sambungan Rivet :
3. Sambungan Patri :
Contoh Hasil Sambungan Plat :
Contoh Hasil Benda :

Anda mungkin juga menyukai