Anda di halaman 1dari 14

ISOQUANT

PENGERTIAN

• Isoquant adalah kurve yang menunjukkan


berbagai kemungkinan kombinasi dua input
variabel untuk menghasilkan tingkat output
tertentu
CIRI CIRI

• Mempunyai kemiringan negatif


• Cembung kearah titik nol (0), sebab inputnya tidak
merupakan barang subtitusi sempurna.
• Menurun dari kiri atas kekanan bawah, karena satu
sumberdaya dapat di subsitusi kan dengan sumberdaya
lain.
• Semakin ke kanan kedudukan isoquant menunjukkan
semakin tinggi jumlah output.
• Kemungkinan bisa saling berpotongan, sehingga ada
kemungkinan perusahaan dapat memproduksi dua
jenis barang dengan input yang sama.
COMBINATION UNIT OF CAPITAL UNIT OF LABOUR TOTAL OUTPUT

A 50 1 1500

B 45 2 1500

C 41 3 1500

D 38 4 1500
MACAM MACAM ISOQUANT
• ISOQUANT GARIS LURUS

K Menunjukan derajat substitusi


Sempurna antara faktor produksi
(input) yg disesuaikan.
Q=F(K,L)

L
ISOQUANT KONVEKS

Lebih realistis daripada linier,


karena
Kemampuan substisusi faktor
tidak
Sempurna, lereng – lerengnya
berbeda
Yang mencerminkan dari
faktor produksi
ISOQUANT INPUT OUTPUT

Menunjukan derajat substisusi nol


(tidak ada substitusi melainkan
komplementer)
ISOQUANT KINKED

Kinked menganggap adanya substitusi


Terbatas antara input yang digunakan
Tetapi tidak absolute 1
Antara A – B.
Berbagai kemungkinan kombinasi input pada kurva
Isoquant
K K
M
E
C
K0 A A
K1 B C I3 N

I2 F I3
D I2
I1 B I1

0 L0L1 L2 L 0 L
(A) (B)
Kombinasi input yang dapat dipilih Kombinasi input yang relevan pada
produsen untuk menghasilkan setiap isoquant yang dapat dipilih
jumlah output tertentu produsen pada Ridge line
MRTS
• Jumlah input L yang dapat disubstitusikan
terhadap input K agar tingkat output yang
dihasilkan tidak berubah. Menunjukkan
tingkat penggantian marjinal yang semakin
kecil sepanjang pergerakan ke bawah kurva
isooquant.
MRTS
MRTS(Marginal Rate of
K
Technical Substitution)
Jumlah input L yang dapat
disubstitusikan terhadap
K1 input K agar tingkat output
K2
yang dihasilkan tidak
K3 berubah. Menunjukkan
I
tingkat penggantian marjinal
0 L 1 L2 L3 L
yang semakin kecil sepanjang
pergerakan ke bawah kurva
isooquant.
LCC
• least cost combination adalah menentukan
kombinasi input mana yang memerlukan
biaya terendah apabila jumlah produksi
yang ingin dihasilkan telah ditentukan. Dalam
hal ini pengusaha masih dapat menghemat
biaya untuk menghasilkan produk tertentu
selama nilai input yang digantikan atau
disubstitusi masih lebih besar dari
nilai input yang menggantikan atau yang
mensubstitusi

Anda mungkin juga menyukai