Anda di halaman 1dari 19

GIZI

Kebutuhan gizi
 Remaja butuh asupan gizi lebih tinggi dari orang
dewasa karena :
a. dalam masa pertumbuhan
b. banyak aktifitas fisik
c. memilih makanan yang disukai
PENDAHULUAN
 Ilmu gizi timbul sebagai jawaban atas
permasalahan yang ada dibidang makanan yang
berhubungan dengan kesehatan.

Beri-beri, scorbut, anemia fe, kekurangan energi


kronis (KEK)
FUNGSI MAKANAN
 3 fungsi utama makanan

Zat
pembangun

Sumber
tenaga Zat
pengatur
 Zat pembangun
- kelompok protein dan mineral yang terdapat dalam
telur, tahu, tempe, daging, ikan, dan lain-lain
Protein dan mineral

 Unsur dalam makanan yang berfungsi untuk


mengganti, membangun dan memelihara sel-sel
 Sumber tenaga
- kelompok hidrat arang dan lemak terdapat dalam
makanan pokok, seperti nasi, bihun, mie, tepung-
tepungan, gula, minyak goreng, mentega dan lain-
lain.
 Zat pengatur
- kelompok sayuran dan buah (vitamin dan mineral)
berfungsi untuk mengatur proses pencernaan,
penyerapan, dan penggunaan zat-zat gizi yang lain.
ZAT GIZI
 Dalam makanan terdapat 5 kelompok zat:
1. Hidrat arang atau karbohidrat
2. Protein
3. Lemak
4. Vitamin
5. Mineral
MAKANAN BERGIZI
SEIMBANG
 Merupakan makanan yang berasal dari aneka ragam
makanan yang mengandung zat gizi yang dibutuhkan
tubuh yaitu protein, lemak, hidrat arang, vitamin dan
minreral.
 Zat-zat tersebut terdapat didalam:
- makanan pokok (nasi, singkong, ubi, mie, sagu)
- lauk-pauk berasal dari hewani (ikan, telur, daging)
maupun nabati (tahu, tempe, kacang-kacangan)
- sayur-sayuran (bayam, kangkung, daun singkong, wortel
dll)
- buah-buahan (pepaya, nanas, mangga, jeruk, pisang,
apel)
- susu
biasakan minum 1 gelas susu setiap hari terutama
untuk anggota keluarga yang sedang dalam
pertumbuhan:

Balita, anak sekolah, wanita hamil, ibu menyusui, orang


yang sedang sakit dan baru sembuh dari sakitnya
Menu seimbang untuk remaja
 Mengandung zat gizi yang beraneka ragam
 Jumlah kalori = 50-60%
 Jumlah lemak = 25-35%
 Jumlah protein = 10-15 %
 Makanan berserat tinggi (sayur dan buah)
 Makanan yang mengandung zat besi (hati, kacang-
kacangan, daging, bayam dan sayuran hijau)
 JANGAN terlalu banyak makanan kaleng!!!!
 HINDARI minuman beralkohol!!!!
Kriteria makanan sehat
 Terdiri dari menu seimbang
 Bersih ( proses pengolahan-penyajian)
 Tidak mengandung zat berbahaya ( zat pewarna,
pengawet, dll)
 Memenuhi selera
Menu untuk remaja dengan berat
badan kurang

 Makanan yang mengandund Tinggi Kalori dan Tinggi


Protein (TKTP)
 Dari: protein hewani dan protein nabati
Menu untuk remaja dengan berat
badan lebih
 Kurangi konsumsi makanan sumber energi
 Tidak mengurangi protein
 Cukup mineral
 Cukup vitamin
 Konsumsi makanan yang tinggi serat
WARUNG SEKOLAH

 Merupakan tempat penjualan makanan yang dikelola


oleh masyarakat sekolah, berada dalam pekarangan
sekolah dan dibuka selama hari sekolah.
 Tujuan:

- menyediakan makanan bagi anak sekolah selama


berada disekolah
- NB: Diharapkan jumlah kalori 1/3 dari makan siang
TUJUAN PENYEDIAAN MAKANAN DI
WARUNG SEKOLAH
 1. menambah dan melengkapi makanan siswa baik
dalam kualitas maupun kuantitas
 2. mendidik siswa untuk dapat memilih makanan yang
bergizi baik, motivasi siswa untuk mencobanya
 3. memperkenalkan makanan baru sebagai variasi
hidangan dan motivasi siswa untuk mencobanya
 4. menanamkan kebiasaan yang baik dan menurut syarat
kesehatan, termasuk pada saat sebelum dan sesudah
makan
 5. meningkatkan selera makan, menimbulkan rasa akrab
antara teman, dan pertemuan sosial yang
menyenangkan
 6. melatih anak untuk disiplin, sabar, tertib, pada
pekerjaan yang praktis secara bergilir
 7. menerapkan cara belajar sambil berbuat dan membina
suatu bentuk koperasi sekolah
FAKTOR-FAKTOR YANG HARUS DIERHATIKAN
UNTUK PENGELOLAAN KANTIN

 Tenaga

 Dana

 Lokasi dan ruang makan

 Peralatan dan perlengkapan


 Rumus IMT: BB(kg): TB2(meter)

 Hasil
 Kurus berat <17
 Kurus ringan 17-18,5
 Normal 18,5-25
 Gemuk ringan 25-27
 Gemuk berat >27
WASSALAMUALAIKUM.
WR. WB

Anda mungkin juga menyukai