Anda di halaman 1dari 14

Kelompok 1

Nanda Priatna (1401460003)


Ayu Ani O (1401460022)
Nuning Hastuti W (1401460029)
Imam Nur Kholis (1401460033)
Luluk Mamluatul U (1401460035)

Manajemen dan Kepemimpinan dalam


 Manajemen keperawatan adalah suatu proses
bekerja melalui anggota staf keperawatan untuk
memberikan asuhan keperawatan secara
profesional.
 Disini manajer keperawatan untuk
merencanakan, mengorganisir, memimpin,
mengevaluasi sarana dan prasarana yang
tersedia untuk memberikan asuhan keperawatan
seefektif dan seefesien mungkin bagi individu,
keluarga dan masyarakat.
 Salah satu metode yang termasuk dalam
menajemen keperawatan adalah perencanaan
atau planning.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


Perencanaan merupakan fungsi dasar
dari manajemen. Perencanaan dalam
manajemen keperawatan adalah proses
mental dimana semua manajer perawat
menggunakan data yang valid dan dapat
dipercaya untuk mengembangkan
objektif dan menentukan sumber-
sumber yang dibutuhkan dan cetak biru
yang digunakan dalam mencapai
objektif.
Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan
Dalam manajemen, perencanaan adalah
proses mendefinisikan tujuan organisasi,
membuat strategi untuk mencapai tujuan itu,
dan mengembangkan rencana aktivitas
kerja organisasi. Perencanaan merupakan
proses terpenting dari semua fungsi
manajemen karena tanpa perencanaan
fungsi-fungsi lain—pengorganisasian,
pengarahan, dan pengontrolan—tak akan
dapat berjalan.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Perencanaan sebagai pengarah.
 Perencanaan sebagai minimalisasi
pemborosan sumber daya.
 Perencanaan sebagai penetapan standar
dalam pengawasan kualitas.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Perencanaan akan menyebabkan berbagai
aktifitas organisasi untuk emncapai tujuan
tertentu dan dpat dilakaukan secara teratur.
 Perencanaan akan mengurangi atau
menghilangkan jenis pengerjaan yang tidak
produktif.
 Perencanaan dpat digunakan untuk mengukur
hasil kegiatan yang telah dicapai karena dalam
perencaan ditetapkan berbagai standar.
 Perencanaan memberikan suatu landasan pokok
fungsi manajemen lainya, terutama untuk fungsi
pengawasan

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Perencanaan memiliki keterbatasan mengukur
dengan tepat informasi dan fakta-fakta di masa
yang akan datang.
 Perencanaan yang baik memerlukan sejumlah
dan.
 Perencanaan mempunyai hambatan psikologis
bagi pimpinan dan staff karena harus menunggu
dan melihat hasil yang akan dicapai.
 Perencanaan menghambat timbulnya inisiatif,
gagasan baru untuk mengadakan perubahan
harus ditunda sampai tahap perencaan
berikutnya, selainakan menghabat tindakan baru
yang harus diambil oleh staff.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


HUBUNGAN KOMPETENSI DENGAN
PERAN KEPALA RUANGAN DALAM
PERENCANAAN STRATEGIS RUMAH
SAKIT BIDANG KEPERAWATAN DI RS
PEMERINTAH DI KOTA PALU

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Desain penelitian
Penelitian ini menggunakan desain
penelitian kuantitatif non eksprimen

 Tempat Penelitian
Penelitian ini dilaksanakan di RS Daerah
Madani, RSU Daerah Undata Provinsi
Sulawesi Tengah dan RSU Anutapura
Palu.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Populasi dan Sampel
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh
kepala ruangan di RS Daerah Madani, RSU daerah
Undata Provinsi Sulawesi Tengah dan RSU Anutapura
Palu yang berjumlah 69 orang kepala ruangan. Selain
kepala ruangan yang menjadi populasi dalam
penelitian ini adalah seluruh ketua TIM berjumlah
138 orang dan Kepala Bagian/Seksi Keperawatan
masing-masing 1 orang di RS Daerah Madani, RSU
daerah Undata Provinsi Sulawesi Tengah dan RSU
Anutapura Palu.
Sampel yang digunakan dalam penelitian ini
adalah semua.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Teknik Pengumpulan Data

Alat pengumpulan data pada


penelitian ini terdiri atas kuesioner
tentang kompetensi kepala ruangan
dalam hal perencanaan strategis
keperawatan yang terbagi atas tiga yaitu
pengetahuan, keterampilan dan sikap,
kuesioner tentang peran kepala ruangan
dalam perencanaan strategis
keperawatan.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa
tidak ada hubungan yang signifikan antara
kompetensi berdasarkan pengetahuan dengan
peran kepala ruangan dalam perencanaan
strategis rumah sakit bidang keperawatan.
 Hasil penelitian ini menegaskan bahwa
meskipun seorang kepala ruangan kurang
kompeten berdasarkan pengetahuan tentang
perencanaan startegis tetap saja ada yang
perannya optiml dalam perencanaan strategis
rumah sakit bidang keperawatan.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


 Perencanaan dalam manajemen keperawatan sangat
penting adanya. Berdasarkan hasil dan pembahasan
maka ditarik kesimpulan bahwa ada hubungan
antara kompetensi berdasarkan keterampilan
dengan peran kepala ruangan dalam perencanaan
strategis rumah sakit bidang keperawatan.
 Manajemen rumah sakit khususnya manajemen
keperawatan perlu mengembangkan strategi untuk
meningkatkan kompetensi kepala ruangan dalam
manajemen keperawatan secara umum dan
perencanaan strategis secara khusus.
 Selain itu, dalam manajemen keperawatan juga
membutuhkan perencanaan yang baik demi
terciptanya tindakan keperawatan yang baik.

Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan


Manajemen dan Kepemimpinan dalam Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai