Anda di halaman 1dari 16

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM

PENGENDALIAN PENYAKIT TIDAK MENULAR


DI KABUPATEN BANGGAI LAUT
JANUARI-NOVEMBER 2015

Disampaikan Oleh Pengelola Program Pengendalian PTM


Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana
Kabupaten Banggai Laut
Labotan Sosodek, 3 Desember 2015
INDIKATOR PENGENDALIAN PTM
(RENSTRA KEMKES 2015-2019)

Target (%)
No Indikator
2015 2016 2017 2018 2019
1 Persentase puskesmas yg
melaksanakan pengendalian PTM 10% 20% 30% 40% 50%
terpadu
2 Persentase desa/kelurahan yg
melaksanakan kegiatan Posbindu 10% 20% 30% 40% 50%
PTM
3 Persentase wanita usia 30-50 thn yg
dideteksi dini kanker serviks dan 10% 20% 30% 40% 50%
payudara
4 Persentase kab/kota yg
10% 20% 30% 40% 50%
melaksanakan kebijakan KTR
5 Persentase kab/kota yg melakukan
10% 20% 30% 40% 50%
pem. pengemudi
1. Persentase Puskesmas yang melaksanakan
pengendalian PTM secara terpadu
Persentase puskesmas yang melaksanakan kegiatan
deteksi dini faktor risiko PTM terpadu minimal melalui
kegiatan Posbindu PTM pada minimal 10% desa/
kelurahan di wilayah kerjanya dan melaksanakan
pengendalian Hipertensi dan Diabetes Melitus
terintegrasi (yang ditandai dengan adanya data tentang
prediksi faktor risiko penyakit jantung dan stroke 10
tahun ke depan / diagram Carta)

Jumlah Puskesmas yg melaksanakan kegiatan


% PKM yg deteksi dini FR-PTM terpadu
melaksanakan : ---------------------------------------------------------------------- x 100
PPTM terpadu
Jumlah Puskesmas yg ada di Indonesia
2. Persentase Desa/Kelurahan yang melaksanakan
kegiatan Pobindu PTM

Persentase Desa / kelurahan yang melaksanakan


kegiatan Posbindu PTM yaitu deteksi dini dan
monitoring faktor risiko PTM secara rutin minimal
pada 10% penduduk usia ≥ 15 tahun di wilayah
tersebut

% desa/kel yg Jumlah desa/kelurahan yg melaksanakan


melaksanakan kegiatan Posbindu PTM
kegiatan : --------------------------------------------------------------------- x 100
Posbindu PTM
Jumlah desa/kelurahan yg ada di Indonesia
3. Persentase Perempuan usia 30- 50 tahun yang
dideteksi dini kanker leher rahim dan payudara

Jumlah perempuan usia 30-50 tahun yang dilakukan


deteksi dini melalui metoda Inspeksi Visual dengan
Asam Asetat (IVA) atau papsmear untuk kanker leher
rahim dan pemeriksaan payudara klinis (SADANIS)
untuk kanker payudara.

% perempuan Jumlah perempuan usia 30-50 th yg dilakukan


usia 30-50 th yg deteksi dini IVA/papsmear/sadanis
dideteksi dini : -------------------------------------------------------------------- x 100
kanker leher
rahim dan Jumlah perempuan usia 30-50 th di Indonesia
payudara
4. Persentase Kabupaten/kota yang melaksanakan kebijakan Kawasan Tanpa
Rokok (KTR) minimal 50% sekolah
Persentase Kab/Kota yang memiliki peraturan dan kebijakan KTR dalam bentuk
SE, SK, Instruksi, Peraturan Wali Kota/ Peraturan Bupati/ Peraturan Daerah dan
telah menerapkan pada minimal 50% tempat proses belajar mengajar di
sekolah. Yang dimaksud dengan menerapkan adalah:
 Tidak ditemukan orang merokok di dalam gedung;
 Tidak ditemukan ruang merokok di dalam gedung;
 Tidak tercium bau rokok;
 Tidak ditemukan puntung rokok;
 Tidak ditemukan penjualan rokok;
 Tidak ditemukan asbak atau korek api;
 Tidak ditemukan iklan atau promosi rokok;
 Ada tanda dilarang merokok;

Jumlah Kab/Kota yg memiliki peraturan KTR dan


% Kab/Kota yg minimal 50% sekolah menerapkan KTR
melaksanakan : ---------------------------------------------------------------------- x 100
KTR
Jumlah Kab/Kota yg ada di Indonesia
5. Persentase Kab/kota yang melakukan pemeriksaan
kesehatan pengemudi di terminal utama
Persentase Kab/kota yang melakukan pemeriksaan
kesehatan pengemudi di terminal utama. Yang
dimaksud pengemudi adalah pengemudi bus Antar
Kabupaten Antar Provinsi (AKAP), Pengemudi bus
Antar Kabupaten Dalam Provinsi (AKDP) pengemudi
Pariwisata dan pengemudi angkutan umum.

% Kab/Kota yg Jumlah Kab/Kota yg melakukan pemeriksaan


melaksanakan pengemudi di terminal
pemeriksaan : ---------------------------------------------------------------------- x 100
pengemudi di
terminal Jumlah Kab/Kota yg ada di Indonesia
SITUASI DAN KONDISI
DI KAB. BANGGAI LAUT THN 2015

Persentase puskesmas yg
melaksanakan pengendalian
PTM terpadu

* Mohon Target 10% thn 2015 = 1 pkm


dikoreksi o/ Realisasi = 1 Pkm (Pkm Banggai)
petugas
puskesmas
SITUASI DAN KONDISI
DI KAB. BANGGAI LAUT THN 2015

Persentase desa/kelurahan yg
melaksanakan kegiatan Posbindu
PTM

Target 10% thn 2015 = 6 desa yg


* Mohon melaksanakan posbindu PTM
dikoreksi o/ Realisasi = 1 Desa (Desa Pasir
petugas Putih)
puskesmas
SITUASI DAN KONDISI
DI KAB. BANGGAI LAUT THN 2015

Persentase wanita usia 30-50 thn


yg dideteksi dini kanker serviks
dan payudara
• Estimasi jml
pddk 2015 =
67.844
Target 10% thn 2015 = 1.485 org • WUS =
* Mohon
diskrining IVA dan CBE 14.857
dikoreksi o/
petugas Realisasi = 7 org (0,05%)
puskesmas
JUMLAH SASARAN WUS YG DISKRINING
IVA DAN CBE PER-PUSKESMAS

 Puskesmas Banggai (Jml Pddk=29.691)


Jml perempuan (51% ) = 15.142 org
Jml WUS (40%) = 6.056 org
Target skrining 5 thn (80%) = 4.844 org
Target skrining 1 thn = 968 org
Target skrining per bulan = 80 org
 Puskesmas Lokotoy (Jml Pddk=6.964)
Target skrining per bulan = 18 org
 Puskesmas Matanga (Jml Pddk=5.030)
Target skrining per bulan = 13 org
JUMLAH SASARAN WUS YG DISKRINING
IVA DAN CBE PER-PUSKESMAS

 Puskesmas Lipulalongo (Jml Pddk=5.621)


Target skrining per bulan = 15 org
 Puskesmas Lantibung (Jml Pddk=8.683)
Target skrining per bulan = 23 org
 Puskesmas Bungin (Jml Pddk=11.855)
Target skrining per bulan = 32 org
SITUASI DAN KONDISI
DI KAB. BANGGAI LAUT THN 2015
ABSENSI LAPORAN s.d November
2015
BULAN
NO PUSKESMAS
JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER DESEMBER

1 Banggai

2 Lokotoy

3 Matanga

4 Lipulalongo

5 Lantibung

6 Bungin
FORMAT LAPORAN TAHUN
2016

 FORMAT LAPORAN DETEKSI DINI


FAKTOR RESIKO PTM
 FORMAT LAPORAN SKRINNING IVA
 FORMAT LAPORAN SURVEILANS KASUS
PTM
 FORM PENCATATAN DI POSBINDU PTM

Anda mungkin juga menyukai