Anda di halaman 1dari 13

Kelompok VII

Eliana Cici (12456)


Irene Wuri Paniaraya (12464)
Mimi Utami (12475)
Priliantiwi Wahyuni (12495)
Sains berkaitan dengan cara mencari tahu
tentang alam semesta secara sistematis,
dan bukan hanya kumpulan berupa fakta-
fakta, konsep-konsep, prinsip-prinsip saja
tetapi juga merupakan suatu proses
penemuan.
Menurut Kamus Umum Bahasa Indonesia,
sains adalah: “Ilmu yang teratur
(sistematik) yang dapat diuji atau buktikan
kebenarannya, berdasarkan kebenaran atau
kenyataan semata (missal:fisika, kimia,
biologi)”.
TEKNOLOGI

Istilah “teknologi” berasal dari “techne “ atau cara dan “logos”


atau pengetahuan. Jadi secara harfiah teknologi dapat
diartikan pengetahuan tentang cara. Pengertian teknologi
sendiri menurutnya adalah cara melakukan sesuatu untuk
memenuhi kebutuhan manusia dengan bantuan akal dan alat,
sehingga seakan-akan memperpanjang, memperkuat atau
membuat lebih ampuh anggota tubuh, pancaindra dan otak
manusia.
Janet Woll mengatakan bahwa seni adalah
produk social.

Menurut Kamus B.Indonesia, seni adalah keahlian


yang membuat karya yang bermutu (dilihat dari
segi kehalusannya, keindahannya, dll), seperti
tari, lukis, ukir, dll.
B. Hubungan Sains, Teknologi dan
Seni

1. perkembangan teknologi
2. Dalam bidang kedokteran dan
kesehatan
3. Dalam bidang telekomunikasi
4. Dalam bidang pertahanan dan
keamanan
Manusia sebagai Subyek dan Obyek Ilmu
Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS).
1. Dalam bidang pertanian, peternakan, dan
perikanan.
• Mampu menciptakan alat pertanian yang maju seperti,
traktor, alat pemotong, dan penanam, alat pengolah hasil
pertanian, dan alat penyemprot hama. Dengan alat-alat
tersebut diharapkan manusia dapat menggunakan waktu dan
tenaga lebih efektif dan efisien.

2.Dalam bidang kedokteran dan kesehatan

• Dengan hasilnya manusia menciptakan alat-alat


operasi mutakhir, bermacam-macam obat, penggunaan
benda radio aktif untuk pengobatan dan mendiagnosis
berbagai penyakit, sehingga berbagai penyakit dapat
dengan segera disembuhkan. Dan dapat menurunkan
angka kematian dan moralitas
3. Dalam bidang telekomunikasi

• Manusia telah menbuat televise, radio, telepon yang


dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan cepat
dalam waktu yang singkat manusia dapat memperoleh
informasi dari dari daerah yang sangat jauh, sehingga
pengguanaan waktu sangat efisien.

4. Dalam bidang pertahanan dan keamanan

• Manusia telah mampu menciptakan alat atau


persenjataan yang sangat canggih, sehingga dapat
mempertahankan keamanan wilayahnya dengan baik.
Pembangunan dan Perkembangan IPTEKS pada
Masyarakat yang Beradab dan Negara
Berkembang.
• Perkembangan dunia iptek yang demikian
pesatnya telah membawa manfaat luar
biasa bagi kemajuan peradaban umat
manusia. Jenis-jenis pekerjaan yang
sebelumnya menuntut kemampuan fisik
cukup besar, kini relatif sudah bisa
digantikan oleh perangkat mesin-mesin
otomatis. Sistem kerja robotis telah
mengalihfungsikan tenaga otot manusia
dengan pembesaran dan percepatan yang
menakjubkan.
Dampak positif dan dampak negative dari

perkembangan teknologi dilihat dari berbagai bidang :


. Bidang Informasi dan
Bidang Ekonomi dan Industri
komunikasi

Positive
Kita akan lebih cepat mendapatkan Positive
informasi-informasi yang akurat dan Pertumbuhan ekonomi yang semakin
terbaru di bumi bagian manapun tinggi Terjadinya industrialisasi
melalui internet

Negative Negative

Penggunaan informasi tertentu dan situs Sifat konsumtif sebagai akibat kompetisi yang
ketat pada era globalisasi akan juga melahirkan
tertentu yang terdapat di internet yang
generasi yang secara moral mengalami
bisa disalah gunakan fihak
kemerosotan: konsumtif, boros dan memiliki
tertentu untuk tujuan tertentu jalan pintas yang bermental “instant.
Bidang Pendidikan Bidang Politik

Positive
Positive Kemajuan di bidang teknologi komunikasi telah
Sistem pembelajaran tidak harus melalui tatap menghasilkan kesadaran regionalisme.
muka.Dengan kemajuan teknologi proses Ditambah dengan kemajuan di bidang
pembelajaran tidak harus mempertemukan teknologi transportasi telah menyebabkan
siswa dengan guru, tetapi bisa juga meningkatnya kesadaran tersebut.
menggunakan jasa internet dan lain-lain. Kesadaran itu akan terwujud dalam bidang
kerjasama ekonomi, sehingga regionalisme
akan melahirkan kekuatan ekonomi baru

Negative Negatif
Penyalahgunaan pengetahuan bagi Kemajuan dibidang teknologi komunikasi yang
orang-orang tertentu untuk melakukan semakin maju menyebabkan maraknya video
porno dikalangan para pejabat.
tindak kriminal.
Dampak penyalahgunaan IPTEKS
Pada Kehidupan Sosial Budaya

Perbedaan kepribadian pria dan wanita

Meningkatnya rasa percaya diri

Tekanan, kompetisi yang tajam di


Berbagai aspek kehidupan
Problematika pengembangan dan
penggunaan IPTEKS di Indonesia

Anda mungkin juga menyukai