Anda di halaman 1dari 31

KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA

dr. Suryadi Dharmawan


SEBAGIAN REMAJA
SEBAGIAN REMAJA
SEBAGIAN REMAJA
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
 Kesehatan reproduksi remaja adalah suatu
kondisi sehat yg menyangkut sistem, fungsi
dan proses reproduksi yg dimiliki oleh remaja.
 Sehat disini bukan semata-mata bebas dari
penyakit atau kecacatan namun juga sehat
mental dan sosio kultural (Definisi sehat
menurut WHO).
PENDIDIKAN KESEHATAN REPRODUKSI
 Pendidikan kesehatan reproduksi tidak ditujukan
untuk mengajarkan mereka tentang hubungan
seks, namun memberi pengetahuan tentang upaya
yang perlu mereka tempuh untuk menjaga
kesehatan organ reproduksi mereka.

 Setiap remaja mempunyai hak untuk mendapatkan


akses dan informasi tentang kesehatan reproduksi
(ICPD - Konferensi Internasional Kependudukan dan Pembangunan di
Kairo, Mesir, 1994)
Memiliki
informasi yang
KESPRO BAGI benar
REMAJA mengenai
fungsi, peran
& proses
reproduksi

Memiliki sikap serta tingkah


laku yang bertanggung
jawab mengenai proses
reproduksi.
MASA PUBERTAS

Masa ketika seorang anak mengalami


perubahan fisik, psikis, dan pematangan
fungsi seksual
KARAKTER SEKSUAL SEKUNDER

Pada remaja pria :


* Tubuh menjadi lebih jantan.
* Suara menjadi besar dan pecah
* Tumbuhnya bulu-bulu rambut pada bagian tertentu.
Jerawatan.

 Pada remaja putri :


* Buah dada mulai berkembang.
* Bagian tubuh tertentu menjadi berisi
* Jerawatan.
ORGAN REPRODUKSI WANITA
HAMIL DI USIA REMAJA DILARANG

 Sering merupakan kehamilan yang tidak


dikehendaki  abortus tidak aman
 Fisik, mental, emosional belum siap untuk
menjadi ibu  anak terlantar
 Sering disertai penyulit kehamilan 
kesakitan dan kematian
 BBLR, kematian bayi
 Berisiko kanker servik
CERVIX
 Bagian terbawah dari rahim
 Penghubung bagian rahim dengan vagina

Source: American Cancer Society


KANKER MULUT RAHIM
FAKTA TTG KANKER SERVIK
1. Disebabkan oleh human papilloma virus
(HPV)
2. Di Indonesia 15.000 wanita/tahun
terkena kanker servik  8.000 berakhir
dengan kematian
3. Mayoritas penderita
 Wanita pada usia di atas 30 tahun
 Wanita yang telah melakukan hubungan
seksual aktif pada usia kurang dari 20 tahun
 Wanita dengan banyak kelahiran
PENCEGAHAN
 Hindari faktor risiko
 Vaksinasi kanker leher rahim, bisa dimulai dari
umur 9 tahun
 Lakukan Pap’s smear
 Tiga tahun setelah hubungan seks yang pertama.
dr. Suryadi Dharmawan
Apa sih HIV/AIDS ITU?
 HIV (Human Immunodeficiency Virus), penyebab
AIDS dengan cara menyerang sel darah putih,
sehingga dapat merusak sistem kekebalan tubuh
 AIDS (Acquired Immune Deficiency Syndrome)
merupakan dampak atau efek dari perkembang biakan
virus HIV dalam tubuh makhluk hidup
Penyebab HIV/AIDS
 2 jenis penyebab AIDS, yaitu HIV-1 dan HIV-2

 Ketika kita terkena virus HIV, kita tidak langsung


terkena AIDS. Dibutuhkan waktu yang lama hingga
beberapa tahun untuk menjadi AIDS yang mematikan
Kasus AIDS Menurut Golongan
Umur
Gol Umur AIDS
<1 165
1-4 779
5-14 332
15-19 1.416
20-29 15.305
30-39 12.332
40-49 4.383
50-59 1.314
>60 414
Tak Diketahui 7.227
Melalui Apa HIV/AIDS Dapat
Menyebar?
 Cairan yang keluar dari tubuh manusia yang
menderita HIV/AIDS, seperti:
 Darah
 Sperma
 Cairan Vagina
 ASI
 Homoseksual dan heteroseksual
 Hubungan seks oral
 Hubungan seks melalui anus
 Penyalahgunaan obat melalui pembuluh darah
 Penggunaan jarum bersama-sama (akupuntur,
jarum tatto, jarum tindik)
 Transfusi darah
 Antara ibu dan bayi selama masa hamil, kelahiran
dan masa menyusui
 Petugas kesehatan dan laboratorium
Apa Semua Cairan Tubuh Bisa
Menularkan HIV/AIDS?
 Terdapat beberapa cairan tubuh yang tidak
mengandung HIV
 Air liur/ludah
 Air mata
 Air keringat
 Air seni/kencing
 Tinja/BAB
Fase HIV/AIDS
• Virus berembang biak di dalam tubuh
Infeksi Akut

• Perkembang biakan virus di dalam tubuh menurun, tetapi


tetap aktif
Klinik • Berlangsung hingga 8 tahun atau lebih, tidak memiliki
Latensi gejala

• Sudah memiliki gejala


• Tanpa pengobatan, pasien dapat bertahan hingga
AIDS 3 tahun
Apa Saja Gejalanya?
 Demam tinggi berkepanjangan
 Diare yang kronis
 Kehilangan berat badan hingga 10%
 Batuk berkepanjangan
 Infeksi jamur pada mulut dan kerongkongan
 Infeksi jaringan kulit dan rambut
 Kulit kering dengan bercak-bercak
Haruskah Kita Menjauhi Orang
yang Menderita HIV/AIDS?

Jangan mengucilkan dan menjauhi penderita HIV karena


mereka membutuhkan bantuan dan dukungan agar bisa
bertahan hidup
Bagaimana Cara Kita Mencegah
Agar Tidak Terkena HIV/AIDS?
 Jangan berganti-ganti pasangan seksual
 Jangan melakukan hubungan seksual di luar nikah
 Gunakan kondom
 Penggunaan jarum suntik sebaiknya sekali pakai
 Jauhi narkoba

Anda mungkin juga menyukai