Anda di halaman 1dari 11

Hasil share studybanding

Rumah Sakit Islam


Arafah Jambi

Kelompok kks (kompetensi kewenangan staf)


Kiat-kiat menuju akreditasi
1.Komitmen semua pihak
2.Orang yang mendukung komitmen
3.Membentuk tim internal
4.Membentuk penanggungjawab akreditasi
KKS
KOMPETENSI KEWENANGAN KLINIS

• Lebih banyak membahas tentang file-


file kepegawaian dan uraian tugas
setiap unit yang ada di rs.
• Regulasi masih memiliki kekurangan
dan file pegawai tidak bisa dilakukan
pemutihan sehingga dokumennya
harus segera di lengkapi, mulai dari dr
spesialis sampai ke cs.
Dokumen awal
Ceklis berkas :

1. Surat Lamaran
2. SIK
3. STR
4. Pas Photo
5. Ijazah pendidikan terakhir
6. Sertifikat pendukung
7. Cv
8. dll
File dokter File karyawan lainnya
Memverifikasi semua universitas lulusan karyawan tanpa
terkecuali
Membuat rencana anggaran tahunan
Menyusun pola ketenagaan
Membuat renstra dari awal rs berdiri dan perencanaan 5
tahun kedepan
Membuat panduan pengorganisasian (UTW) tiap unit
Membuat program diklat
Membentuk komite medis dan keperawatan
Mengkredensial dan re-kredensial seluruh karyawan
Membuat white paper dr spesialis, dr umum, keperawatan,
dan PPA lainnya.
Bantuan Hidup Dasar
Membentuk tim
Code blue
(kurma biru di rs arafah)
KESIMPULAN

• Memperbaiki Regulasi
• Melengkapi Dokumen
• Simulasi Bhd

Anda mungkin juga menyukai