Anda di halaman 1dari 8

EKOLOGI & PENGETAHUAN

LINGKUNGAN
A. ARTI EKOLOGI

BAHASA YUNANI → ENERST HAECKEL (TH.1834-1914)

OIKOS = RUMAH (TEMPAT TINGGAL)


LOGOS = ILMU

EKOLOGI : ILMU YANG MEMPELAJARI HUBUNGAN TIMBAL-BALIK ANTARA MAKHLUK HIDUP


DENGAN LINGKUNGAN

EKOLOGI = EKONOMI

EKONOMI → UANG , SEDANGKAN EKOLOGI → MATERI, ENERGI, DAN INFORMASI

RUANG LINGKUP EKOLOGI BERKISAR ANTARA TINGKAT : POPULASI, KOMUNITAS,


DAN EKOSISTEM

EKOLOGI BERKEPENTINGAN DALAM MENYELIDIKI INTERKSI ORGANISME DENGAN


LINGKUNGAN.

PENGAMATAN BERTUJUAN UNTUK MENEMUKAN PRINSIP-PRINSIP YANG TERKANDUNG DI


DALAM HUBUNGAN TIMBAL-BALIK TERSEBUT
B. KONSEP DASAR EKOLOGI

MENURUT ODUM (1979) DALAM BUKUNYA “ FUNDAMENTALS OF ECOLOGY”


LINGKUNGAN HIDUP DIDASARKAN BEBERAPA KOSEP EKOLOGI DASAR, SEPERTI :
 BIOTIK
 ABIOTIK
 EKOSITEM
 PRODUKTIVITAS
 BIOMASSA
 HK. THERMODINAMIKA I & II
 SIKLUS BIOGEOKIMIA
 FAKTOR PEMBATAS
 BIODIVERSITAS
 CARRYING CAPACITY
 DISTRIBUSI DAN INTERAKSI
 SUKSESI DAN KLIMAKS

1.TINGKAT ORGANISASI MAKHLUK HIDUP

MAKHLUK HIDUP(ORGANISME) MEMILIKI TINGKAT ORGANISASI DARI TINGKAT YANG


PALING SEDERHANA SAMPAI TINGKAT YANG PALING KOMPLEKS :
PROTOPLASMA (ZAT YG HDP DLM SEL) → SEL → JARINGAN → ORGAN → ORGANISME →
POPULASI ( KELOMPOK ORGANISME YANG SEJENIS DI DAERAH TERTENTU) →
KOMUNITAS (SEMUA POPULASI YANG MENEPATI SUATU DAERAH TERTENTU →
EKOSITEM → BIOSFER (LAPISAN BUMI TEMPAT BERADANYA EKOSISTEM (BEROPERASI)
2. EKOSITEM
EKOSISTEM TERBENTUK OLEH KOMPONEN BIOTIK DAN ABIOTIK YANG
BERINTERAKSI MEMBENTUK SUATU KESATUAN YANG TERATUR.
KETERATURAN ITU TERJADI KARENA ADANYA ARUS MATERI DAN
ENERGI, YANG TERKENDALI OLEH ARUS INFORMASI ANTARA KOMPONEN
DI DALAM EKOSISTEM, DIMANA MASING-MASING KOMPONEN
MEMPUNYAI FUNGSI, BEKERJASAMA DENGAN BAIK MAKA
KETERATURAN EKOSISTEM AKAN TERJAGA.

DILIHAT DARI FUNGSINYA, MAKA EKOSISTEM TERDIRI DARI DUA


KOMPONEN :
a) KOMPONEN AUTOTROFIK → ORGANISME YANG MAMPU MENYEDIAKAN
ATAU MENSINTESIS MAKANANNYA
SENDIRI BERUPA BAHAN ORGANIK DAN
ANORGANIK DENGAN BANTUAN ENERGI
MATAHARI DAN KLOROFIL. (TUMBUHAN-
TUMBUHAN)
b. KOMPONEN HETROTROFIK → ORGANISME YANG MAMPU
MEMANFAATKAN BAHAN-BAHAN
ORGANIK SEBAGAI BAHAN
MAKANANNYA.
BAHAN MAKANAN ITU DISENTESIS DAN
DISEDIAKAN OLEH ORGANISME LAIN
APABILA EKOSITEM DILIHAT DARI SEGI PENYUSUNNYA, MAKA DAPAT DIBEDAKAN
MENJADI EMPAT KOMPONEN YAITU :
a. BAHAN TAK HIDUP (ABIOTIK, NON HAYATI) : KOMPONEN FISIK DAN KIMIA
MISALNYA : TANAH, AIR, SINAR MATAHARI, DLL
b. PRODUSEN: ORGANISME AUTOTROFIK (TUMBUHAN HIJAU)
c. KONSUMEN : ORGANISME HETROTROFIK, MISALNYA MANUSIA, HEWAN YANG
MEMAKAN ORNANISME LAINNYA
d. PENGURAI (PEROMBAK ATAU DEKOMPOSER) : ORGANISME HETEROTROFIK YANG
MENGURAI BAHAN ORGANIK YANG BERSAL DARI ORGANISME MATI

3. HUKUM TERMODINAMIKA

HUKUM TEMODINAMIKA ADALAH HUKUM ALAM TENTANG ENERGI.


ADA DUA HUKUM THEMODINAMIKA :
a. HUKUM TERMODINAMIKA I : ENERGI DAPAT DIUBAH DARI SUATU BENTUK
ENERGI MENJADI BENTUK ENERGI LAIN, TETAPI
ENERGI TIDAK PERNAH DAPAT DICIPTAKAN DAN
TIDAK DAPAT DIMUSNAHKAN.
b. HUKUM TERMODINAMIKA II: SETIAP TERJADI PERUBAHAN BENTUK ENERGI,
PASTI TERJADI DEGRADASI ENERGI DARI BEN-
TUK ENERGI YANG TERPUSAT MENJADI ENERGI
YANG TERPANCAR
4. SIKLUS BIOGEOKIMIA

BIOGEOKIMIA MERUPAKAN PROSES BIOLOGI, GEOLOGI, DAN KIMIA.


SIKLUS BIOGEOKIMIA BERKAITAN DENGAN MATERI.
TUBUH MANUSIA, HEWAN, TUMBUH-TUMBUHAN, DAN LAINNYA DISUSUN OLEH
MATERI. MATERI TERDIRI DARI UNSUR-UNSUR KIMIA SEPERTI:
• KARBON (C)
• HIDROGEN (H)
• OKSIGEN (O)
• NITROGEN (N)
• FOSFOR (P)

DI ALAM TERJADI PROSES MAKAN-MEMAKAN, MATERI MENGALIR DARI MATA


RANTAI MAKANAN YANG SATU KE MATA RANTAI YANG LAIN.
APABILA MAKHLUK MATI, TIDAK BERARTI ALIRAN MATERI TERHENTI,
MELAINKAN MAKHLUK YANG MATI MENJADI MAKANAN MAKHLUK LAIN.

MATERI TIDAK HABIS-HABISNYA, MENGALIR DARI TUBUH YANG SATU KE


TUBUH MAKHLUK LAIN DAN DARI DUNIA HIDUP KE DUNIA TAK HIDUP SERTA
KEMBALI KE DUNIA HIDUP.
DAUR MATERI SEPERTI ITU DISEBUT DAUR BIOGEOKIMIA.
5. PRODUKTIVITAS

SETIAP EKOSISTEM ATAU KOMUNITAS, BAGIAN LAIN MEMILIKI


PRODUKTIVITAS DASAR (PRODUKTIVITAS PRIMER) ADALAH KECEPATAN
PENYIMPAN AN ENERGI POTENSIASL OLEH ORGANISME PRODUSEN
MELALUI PROSES FOTOSINTESIS DAN KEMOSINTESIS (PEMANFAATAN
HASIL SINTESIS) DALAM BENTUK BAHAN-BAHAN ORGANIK DAPAT
DIGUNAKAN SEBAGAI BAHAN PANGAN.
DALAM KONSEP PRODUKTIVITAS YANG SANGAT PENTING ADALAH FAKTOR :
1. SATUAN WAKTU
2. RUANG
6. POPULASI DAN KOMUNITAS

KEMAMPUAN LINGKUNGAN UNTUK MENDUKUNG KEHIDUPAN POPULASI


DISEBUT DAYA DUKUNG (CARRYING CAPACITY).
DAYA DUKUNG LINGKUNGAN MERUPAKAN SUMBER DAYA ALAM LINGKUNGAN.
DAYA DUKUNG LINGKUNGAN MEMPUNYAI BATAS, KARENA DAYA DUKUNG
LINGKUNGAN DIPENGARUHI OLEH FAKTOR:
a. CUACA b. IKLIM c. PEMBAKARAN d. BANJIR e. GEMPA f. KEGIATAN MANUSIA

KARAKTERISTIK KOMUNITAS ADALAH KEANEKARAGAMAN, PERUBAHAN-


PERUBAHAN (SUKSESI) DALAM KOMUNITAS DAPAT DIAMATI SERING
PERUBAHAN ITU BERUPA PERGANTIAAN KOMUNITAS LAIN.
SUKSESI → KLIMAKS → HOMEOSTATIS ( KESEIMBANGAN )

SUKSESI DAPAT DIBEDAKAN :


1. SUKSESI PRIMER ( HILANG KOMUNITAS AWAL → KOMUNITAS BARU)
2. SUKSESI SEKUNDER (TIDAK MERUSAK KOMUNITAS SECARA TOTAL

Anda mungkin juga menyukai