Anda di halaman 1dari 5

UNIT DASAR KEHIDUPAN SEL

• Kelompok 1
• Apridiana Veraciks
• Apridiana Udju Nadji
• Abel Harapan
• Aleksius Ronaldia Billa
A. Jenis Sel
Prokariotik Eukariotik
• Sel prokariotik tidak memiliki inti (pro • Sel-sel eukariotik ("nucles sejati")
berarti "sebelum" dan karyote yang memiliki nukleus dan juga struktur-
berarti nucleus). struktur lain atau tidak hadir dalam sel
prokariotik
• Organisme dengan sel prokariotik
disebut prokariota. • organisme dengan sel eukariotik
disebut eukariota.
• Prokariot adalah organisme bersel
tunggal dan sangat kecil, berkisar dari
sekitar 0,1 hingga 10 mikrometer (10^-6)
diameter. Stuktur mereka jauh lebih
sederhana daripada eukariota. DNA
prokariot ditemukan dalam struktur
sirkular tunggal yang disebut kromosom
dan tidak terkandung di dalam nukleus.
MEKANISME TRANSPORTASI
• Difusi • Peristiwa berpindahnya suatu zat
dalam pelarut dari bagian
konsentrasi tinggi ke
konsentrasinnya rendah
• Transport aktif • Pergerakan yang membutuhkan
energi untuk mengeluarkan /
memasukkan ion-ion melalui
membrane permeable
• Endositosis /eksositosis:transport
• Endositosis dan eksositosis makromolekul dan materi yang
sangat kecil kedalam/ keluar sel
dengan membentuk vesikula baru
dari membrane plasma.
BAGAIMANA SEL MEMPEROLEH
ENERGI
• Fotosintesis • Mengubah energi cahaya menjadi
energi kimia dalam makanan.
• Mengubah glukosa menjadi energi
• Glikolisis
• menggunakan ATP dan NADPH
untuk mengubah CO2 menjadi gula
• Daur krebs
• memproduksi energi dari kinerja
• fermentasi organel-organel sel yang
dimilikinya

Anda mungkin juga menyukai