Anda di halaman 1dari 24

TITIK BERAT BENDA

TUJUAN PEMBELAJARAN:
1. MAHASISWA MEMAHAMI PENGERTIAN TENTANG TITIK BERAT

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


ATAU PUSAT MASSA BENDA.
2. MAHASISWA MAMPU MENGHITUNG TITIK BERAT SUATU
BENDA.
3. MEMBERIKAN KETRAMPILAN DAN PEMBUKTIAN TERHADAP
HUKUM-HUKUM ALAM ATAU SIFAT-SIFAT FISIK BENDA
YANG MEMILIKI PUSAT MASSA (TITIK BERAT).
4. MAHASISWA DAPAT MENGAPLIKASIKAN TENTANG TITIK
BERAT BENDA DALAM KEHIDUPAN SEHARI- HARI.
5. DAPAT MENJADIKAN DASAR DALAM PERHITUNGAN –
PERHITUNGAN DI BIDANG KETEKNIK SIPIL. 1
PENGERTIAN TITIK BERAT :
Suatu benda tegar dianggap tersusun dari banyak partikel, karenanya
GAYA GRAFITASI bekerja pada tiap-tiap partikel yang menyusun

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


benda tegar tersebut.
Dengan kata lain setiap partikel benda yang membentuk benda tegar
tersebut akan memiliki berat masing-masing sehingga ketika partikel-
partikel tersebut saling berinteraksi untuk membentuk dalam satu
satuan benda tegar, maka benda tegar tersebut akan pula memiliki
Titik Berat pada pusat Massanya.

W1 = m1 . g 2
W=m.g
W2 = m2 . G
Dst....
TITIK BERAT SUATU BENDA adalah suatu titik yang terletak pada
benda tersebut atau di sekitar benda tersebut di mana berat semua

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


bagian benda terpusat pada titik tersebut.

Apabila suatu benda homogen (kerapatan sebagian benda sama atau


benda tersusun dari bahan sejenis) dan bentuk benda simetris
(misalnya persegi, persegi panjang, lingkaran) maka titik berat benda
berhimpit dengan pusat massa benda yang terletak di tengah-tengah
benda tersebut. Untuk segitiga, pusat massa terletak pada 1/3 h, di
mana h = tinggi segitiga.

3
RUMUS TITIK BERAT
Jika bentuk benda simetris dan benda homogen maka titik berat
berhimpit dengan pusat massa benda, di mana titik berat dan pusat

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


massa terletak di tengah-tengah benda tersebut.
Sebaliknya jika benda homogen tetapi tidak simetris maka posisi titik
berat benda dapat ditentukan menggunakan rumus berikut :

Keterangan :
x = titik tengah benda pada sumbu x, 4
y = titik tengah benda pada sumbu y,
A = luas benda.
TITIK BERAT BENDA LINEAR (BERBENTUK GARIS)
RUMUSNYA :
ARAH SUMBU X : ARAH SUMBU Y:

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


TITIK BERAT BENDA LUASAN (BENDA 2 DIMENSI)
RUMUSNYA :
ARAH SUMBU X : ARAH SUMBU Y:

TITIK BERAT BENDA VOLUME (BENDA 3 DIMENSI)


RUMUSNYA :
ARAH SUMBU Y:
ARAH SUMBU X :

5
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
6
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
7
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
8
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
9
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
10
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
11
CONTOH SOAL
1. Koordinat titik berat benda homogen pada gambar di bawah adalah ….

Pembahasan :

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Bagi benda menjadi tiga bagian, masing-masing
mempunyai luas (10-0)x(10-0), (20-10)x(30-0),
(30-20)x(10-0)

Koordinat titik berat benda terhadap sumbu x :

x1 = jarak pusat luasan 1 dari titik 0,


x2 = jarak pusat luasan 2 dari titik 0,
x3 = jarak pusat luasan 3 dari titik 0.
12
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
Koordinat titik berat benda terhadap sumbu y :

y1 = jarak pusat luasan 1 dari titik 0,


y2 = jarak pusat luasan 2 dari titik 0,
y3 = jarak pusat luasan 3 dari titik 0.

Jadi Koordinat titik berat benda tersebut 13


adalah pada posisi (15, 11)
2. Koordinat titik berat benda pada gambar di bawah adalah…

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Mencari Luas Benda :
Bagi benda menjadi dua bagian, masing-masing mempunyai luas
(5-1)x(3-0), ½ (6-0)x(9-3)

Luas 1 = 4 x 3 = 12
Luas 2 = ½ x 6 x 6 = ½ x 36 = 18

14
Koordinat titik berat benda terhadap sumbu x :

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Koordinat titik berat benda terhadap sumbu y :
y y
y

y Jadi Koordinat titik berat benda tersebut


adalah (3; 3,6) 15
y
3. Ada 2 buah karton, karton I dan karton II masing-masing terbuat dari
bahan yang sama (homogen) dan digabungkan mejadi satu sehingga
tampak sepertik gambar dibah ini.

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


MENCARI LUASAN ;
Tentukan kordinat titik berat benda gabungan dari titik A
Bangun Segi Empat ABCD titik berat berada pada perpotongan
diagonal-diagonalnya
x1 = 1/2 AB = 1/2 x 10 = 5 cm
y1= 1/2 BC = 1/2 x 6 = 3 cm
Luas bidan ABCD = 10 x 6 = 60 cm2
16
Bangun Segi Empat CEFG titik berat berada pada perpotongan
diagonal-diagonalnya
untuk bangun yang kedua jangan lupa sobat kalau jarak dihitung

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


dari titik A,
x2 = AB + 1/2 CE
x2 = 10 + 2
x2 = 12
y2 = AD + 1/2 CG
y2 = 6 + 2
y2 = 8
Luas bidang CEFG = 4 x 4 = 16 cm2

17
Titik berat bidang tersebut adalah :

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


JADI TITIK BERAT BENDA TERSEBUT TERLETAK PADA
KOORDINAT :
X = 7,45
Y = 4,67

18
4. Tentukan koordinat titik berat susunan enam buah kawat tipis berikut
ini dengan acuan titik 0 !

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Pembahasan
Data dari soal :
l1 = 20, X1 = 20, Y1 = 10
l2 = 20, X2 = 60, Y2 = 10
l3 = 80, X3 = 40, Y3 = 20
l4 = 20, X4 = 0, Y4 = 30
l5 = 40, X5 = 40, Y5 = 40 19

l6 = 20, X6 = 80, Y6 = 30
Koordinat titik berat gabungan keenam kawat (X0 , Y0)
Arah simbu X :

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Arah simbu Y :

20
5. Sebuah tabung pejal disambung dengan kerucut pejal seperti pada
gambar berikut!

FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)


Tentukan letak titik berat bangun tersebut terhadap garis AB!

Pembahasan

Data :
Bangun 1 (Tabung pejal)
V1 = π r2 t = 12π r2
X1 = 6

Bangun 2 (Kerucut pejal)


V2 = 1/3 π r2 t = 4 π r2 21
X2 = 12 + (1/4 t) = 12 + 3 = 15
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
22
Letak Xo :
6. Sebuah kubus dengan panjang sisi 2 meter ditempatkan di bawah
sebuah balok dengan ukuran seperti gambar.

Tentukan letak titik berat gabungan

TUKIMUN,ST.,MT)
FISIKA TEKNIK II (BY:
kedua benda diukur dari alas kubus!

Pembahasan Letak Yo dari alas kubus:


Volum Kubus dan ordinat (y) kubus:
V1 = 2 x 2 x 2 = 8
y1 = 2/2 = 1

Volum Balok dan ordinat (y) balok:


V2 = 2 x 1,5 x 1 = 3
y2 = 2 + 1 = 3
23
FISIKA TEKNIK II (BY: TUKIMUN,ST.,MT)
24

Anda mungkin juga menyukai