Anda di halaman 1dari 20

ADITYA PURWANINGSIH

FITRIYATUL KHOIRIYAH
JEVANLIA KARLINA H
Identitas pasien
 Nama : Tn. KA
 Umur : 29 tahun
 Jenis Kelamin : Laki-laki
 Masuk RS : 6 Agustus 2017
 No RM : 962289
 Alamat : Komp. Garuda mess pringgodani
2 Marpoyan damai
Anamnesis

Keluhan Utama :
batuk berdarah sejak 2 jam SMRS.
Riwayat Penyakit Sekarang
 3 minggu SMRS, pasien mengeluhkan batuk berdahak
berwarna putih disertai darah, berwarna merah segar
sebanyak ¼ sendok makan setiap kali pasien batuk.
Nyeri dada (+) seperti diimpit beban berat, tidak
menjalar, sesak nafas (-). Demam (+) naik turun dan
hilang dengan obat penurun panas, menggigil (-),
keringat dingin (-), nyeri sendi (-), penurunan BB (-), mual
(-), muntah (-), suara hilang (-), nyeri menelan (-), sulit
menelan (-). Kemudian pasien di bawa ke RS Eka Hospital
dan dilakukan pemeriksaan BTA sputum didapatkan hasil
negatif, pemeriksaan rontgen thorax, CT-Scan, dan biopsi
didapatkan hasil terdapat tumor di paru kiri stadium III,
kemudian pasien dirujuk ke RSUD AA untuk dilakukan
kemoterapi.
 2 jam SMRS, pasien mengeluhkan batuk
berdarah terus menerus, warna merah segar
bercampur gumpalan darah berwarna hitam,
volume 2 botol aqua sedang. Nyeri dada (+)
seperti tertekan beban berat dan tidak
menjalar, sesak napas(-), demam (-), mual (+),
muntah (+) setiap kali pasien batuk yang berisi
makanan dan darah disertai nyeri ulu hati (+),
kembung (-), rasa panas di dada (-). BAB dan
BAK tidak ada keluhan.
 Pasien masuk ke IGD RSUD AA dengan TD
143/91 mmHg, HR 117x/i, RR 21x/i, T 37◦C.
IVFD Asering + As.traneksamat, inj.
As.traneksamat 1x500 mg.
Riwayat Penyakit Dahulu
 Pasien tidak pernah memiliki penyakit seperti ini
sebelumnya
 Riwayat asma (-)
 Riwayat minum TB dan konsumsi OAT(-)
 Riwayat hipertensi (-)
 Riwayat penyakit jantung (-)
 Riwayat DM (-)
Riwayat Penyakit Keluarga
 Tidak ada keluarga yang memiliki keluhan yang
sama
 Riwayat asma (-)
 Riwayat hipertensi (-)
 Riwayat DM (-)
 Riwayat penyakit jantung (-)
 Riwayat sirosis hepatis (+) kakek pasien
Riwayat Pekerjaan, Kebiasaan dan
Sosial Ekonomi
 Pasien bekerja sebagai TNI AU
 Riwayat merokok (+) jika berkumpul dengan teman
sebanyak 1 batang
 Riwayat kontak dengan zat kimia (-)
 Riwayat Konsumsi alkohol (-)
 Riwayat konsumsi obat herbal (-)
Pemeriksaan Fisik
PEMERIKSAAN UMUM
 Keadaan umum : Tampak sakit sringan

 Kesadaran : Komposmentis
 Tekanan darah : 130/100 mmHg

 Nadi : 98x/menit
 RR : 20 x/menit
 Suhu : 37° C
 SpO2 : 99%
 TB : 175 cm
 BB : 83 kg
 IMT : 27,6 (overweight)
 Kepala dan leher:
 Mata : Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-)
 Leher : Pembesaran KGB (-), JVP tidak meningkat 5-2 cm H20

 Paru :
 Inspeksi : normochest, gerakan dinding dada kanan kiri simetris, scar (-),
retraksi intercostal (-), pelebaran sela iga (-), barrel chest (-)
 Palpasi : vokal fremitus melemah di lapangan paru kiri, vocal fremitus
pada lapangan paru kanan
 Perkusi : perkusi paru kiri redup, sonor seluruh lapangan paru kanan
 Auskultasi : suara napas vesikuler melemah pada paru kiri, vesikuler
normal pada lapangan paru kanan, ronkhi (-/-), wheezing (-/-).
 Jantung :
 Inspeksi : Ictus cordis tidak terlihat
 Palpasi : Ictus cordis teraba di SIK V linea
midclavicula sinistra
 Perkusi :
Batas jantung kanan : Linea parasternal dekstra
Batas jantung kiri : linea midclavicula sinistra
 Auskultasi : suara jantung normal, gallop (-), murmur (-)
 Abdomen :
 Inspeksi : Perut cekung, distensi (-), caput
medusa (-), vena kolateral (-)
 Auskutasi : Bising usus (+) 10x/menit
 Palpasi : Supel, hepar dan lien tidak teraba,
nyeri tekan epigastrium (-)
 Perkusi : Timpani seluruh lapangan abdomen
 Ekstremitas :
 Akral hangat, clubbing finger (-), sianosis (-),CRT <
2 detik, turgor kulit kmbali cepat, edema (-).
Usulan Pemeriksaan Penunjang
 Bronkoskopi
Pemeriksaan Penunjang
Laboratorium darah rutin
 Hb : 14,9 g/dl
 WBC : 11500/uL
 HCT : 45,5 %
 PLT : 339.000/ul

Diff.count
Eosinofil 0,9%
Neutrofil 71,7% ↑
Limfosit 21,1 %
Monosit 6,3%
• Identitas sesuai
Foto Toraks PA
 Foto PA simetris, kekerasan Foto thorak
cukup, marker R
 Foto simetris. Tulang dan jaringan
lunak baik
 Diafragma kanan dan kiri licin
 Sudut kostofrenikus kanan dan kiri
lancip
 Trakea terdorong ke kanan
 CTR : 50%
•Kesan : perselubungan homogen di paru
kiri, terdapat massa di paru kiri
Diagnosis

Hemoptue massive e.c Ca paru


Rencana tatalaksana
Non Farmakologi
 Istirahat (bed rest)

 Hindari aktivitas yang berlebihan


Rencana tatalaksana

Farmakologi
 IVFD Asering + As.traneksamat 500 mg 20
tpm
 Inj. As.traneksamat 3x500 mg kp

 Vit. K 2x1 kp

 Ceftriaxon 2x1 gr
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai