Anda di halaman 1dari 10

PERHITUNGAN PRODUKSI ALAT BERAT

BULLDOZER
Perhitungan Produksi
Q=qxNxE
= q x 60 x E
Cm
dimana :
Q = Produksi alat perjam [ m3/jam ]
q = Produksi dalam satu siklus
N = Jumlah siklus dalam 1 jam = 60/Cm
Cm = Waktu siklus dalam menit
E = Efisiensi kerja
q ( Produksi per siklus )
q = L x H2 x a
dimana :
L = Lebar blade / sudu [ m. yd ]
H = tinggi blade [ m ]
a = faktor blade [ see. Tabel ]

Waktu Siklus (Cm)


Cm = Waktu dorong + Waktu ganti persneling + waktu mundur
PERHITUNGAN PRODUKSI ALAT BERAT

LOADER
Perhitungan Produksi
Q=qxNxE
= q x 60 x E
Cm
dimana :
Q = Produksi alat perjam [ m3/jam ]
q = Produksi dalam satu siklus
N = Jumlah siklus dalam 1 jam = 60/Cm
Cm = Waktu siklus dalam menit
E = Efisiensi kerja
q ( Produksi per siklus )
q = L x H2 x a
dimana :
L = Lebar blade / sudu [ m. yd ]
H = tinggi blade [ m ]
a = faktor blade [ see. Tabel ]

Waktu Siklus (Cm)


Cm = Waktu mengisi + Waktu Manuver + Waktu tempuh +
Waktu buang
q ( Produksi per siklus )
q = L x H2 x a
dimana :
L = Lebar blade / sudu [ m. yd ]
H = tinggi blade [ m ]
a = faktor blade [ see. Tabel ]
PERHITUNGAN PRODUKSI ALAT BERAT

BACK HOE
Perhitungan Produksi
Q = q x 3600 x E
Cm
dimana :
Q = Produksi perjam [ m3/jam ]
q = Produksi dalam satu siklus
Cm = Waktu siklus dalam detik
E = Efisiensi kerja

Produksi Persiklus (q) = q1 x K


q1 = kapasitas munjung menurut spesifikasi
K = Faktor bucket
Cm ( Waktu Siklus )

Cm = Waktu Gali + 2xwaktu putar + waktu buang

Waktu gerakan yang diperlukan dalam pengoperasian Backhoe :


a. Waktu gerakan mengisi bucket (land bucket)
b. Waktu gerakan mengayun (swing loaded)
c. Waktu gerakan membongkar beban (dump bucket)
d. Waktu gerakan mengayun balik (swing empty)
PERHITUNGAN PRODUKSI ALAT BERAT
DUMP TRUCK
Perhitungan Produksi
Q = q x 60 x Et x M
Cm
q=nxq1xK
Dimana ;
Q = Produksi perjam [ m3/jam ]
C = Produksi per siklus
Et = Effisiensi kerja dumptruck
Cm = Waktu siklus dalam menit
M = Jumlah Dumptruck yang bekerja
n = Jumlah siklus dari loader untuk mengisi truck
q1 = Kapasitas bucket (m3, cuyd)
K = Factor bucket loader
Es = Efisiensi kerja loader
Cms = Waktu siklus loader (menit)
PERHITUNGAN PRODUKSI ALAT BERAT
DUMP TRUCK
Kombinasi kerja antara Dumptruck dengan loader

Q = q x 60 x Et x M
Cm
= 60 x q1 x K x Es
Cm
Kapasitas Produksi Dump Truck

Q = C x FK .
N x CT + J/V1 + J/V2 + t1 + t2
Dimana :
C = Kapasitas muat
CT = Waktu siklus alat pemuat
J = Jarak angkut (km)
V1 = Kecepatan angkut (km/jam)
V2 = Kecepatan balik (km/jam)
t1 = Waktu bongkar muatan
T2 = Waktu mengatur posisi
N = Jumlah pengisian alat pemuat

FK = Faktor Koreksi
FK = fT x fK x fO x fD

fT = Faktor koreksi akibat efisiensi waktu (tabel lampiran 2)


fK = Faktor koreksi efisiensi kerja (tabel lampiran 3)
fO = Faktor koreksi akibat kecakapan operator (lampiran 4)

Anda mungkin juga menyukai