5 Sequential

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 6

LOGIKA SEQUENTIAL

Oleh :
Erry Yadie,ST.,MT.
LOGIKA SEQUENTIAL
Setelah menyelesaikan bab ini anda dapat :
1. Menjelaskan prinsip kerja logika sequensial
2. Menjelaskan prinsip operasi kerja rangkaian Multivibrator
3. Menghitung nilai kapasitor saat pengisian dan pengosongan
pada rangkaian pewaktu (clock ) RC
4. Menggambarkan bentuk gelombang input dan output serta
menghitung nilai tegangan dan waktu dari rangkaian
multivibrator
5. Merancang flipflop dengan menggunakan gerbang logika.
6. Menjelaskan prinsip operasi kerja rangkaian dalam dari logika
macam - macam flip-flop .
7. Membandingkan operasi D latch dan D flip-flop.
8. Membangun T dan D flip-flop dari flip flop J – K
9. Membuat diagram waktu (timming diagram ) dari tiap flip-flop
10. Mengaplikasikan dari flip-flop.
LOGIKA KOMBINASIONAL & SEQUENSIAL
Rangkaian Logika kombinasional adalah rangkaian yang
outputnya hanya tergantung pada input ”pada saat itu”. Pada
prinsipnya, rangkaian kombinasional merupakan penerapan dan
penerjemah langsung dari aljabar boole, yang biasanya
dinyatakan sebagai fungsi logika, seperti NOT, AND, OR, NAND
dan NOR.

Rangkaian Logika sekuensial adalah adalah rangkaian logika


yang kondisi keluarannya dipengaruhi oleh masukan dan
keadaan keluaran sebelumnya atau dapat dikatakan rangkaian
yang bekerja berdasarkan urutan waktu (Clock) . Ciri rangkaian
logika sekuensial yang utama adalah adanya jalur umpan balik
(feedback) di dalam rangkaiannya.
LOGIKA SEQUENTIAL

Diagram blok rangkaian logika sekuensial


LOGIKA SEQUENTIAL
Ada dua jenis rangkaian sequensial. Penggolongan itu tergantung
kepada pengaturan sinyalnya menurut denyut waktu (clock), jenis
rangkaian sequensial itu adalah :
1. Rangkaian urutan serempak ( syncronous sequential circuit )
2. Rangkaian urutan tak serempak ( Asyncronous sequential circuit )
Sekian
dan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai