Anda di halaman 1dari 25

GLIKOLISIS

Tengku Ratna Safriani, S.Farm., Apt


GLIKOLISIS
• Adalah jalur oksidasi glukosa menjadi piruvat + energy (ATP) +
NADH
• Glikolisis berlangsung dalam sitosol
• Glikolisis merupakan jalur sumber energi terutama bagi sel darah
merah matang yang tidak lagi punya mitokondria
• Hasil akhir glikolisis 
PIRUVAT
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
1. Pembentukan senyawa glukosa
6-fosfat
• Glikolisis diawali dengan reaksi
pembentukan senyawa glukosa 6-
fosfat dari glukosa.
• Reaksi tersebut merupakan reaksi
yang membutuhkan energi yang
diambil dari pemutusan ikatan
fosfat dari ATP.
• Reaksi ini dikatalisis oleh enzim
heksokinase atau glukokinase.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
2. Isomerisasi glukosa 6-fosfat
• Reaksi yang kedua adalah
pembentukan isomer fruktosa 6-
fosfat dari glukosa 6-fosfat.
• Reaksi ini dikatalisis oleh
fosfoglukoisomerase.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
3. Fosforilasi kedua
• Reaksi fosforilasi fruktosa-6-fosfat
menjadi fruktosa-1,6-bisfosfat oleh
enzim fosfofruktokinase.
• Pada reaksi ini dibutuhkan 1 mol
ATP
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
4. Reaksi pemutusan menjadi 2
triosafosfat
• Reaksi ini dikatalisis oleh enzim aldolase
• Terjadi pemutusan aldol yang
merupakan kebalikan dari reaksi
kondensasi aldol membentuk
membentuk 2 molekul gliseraldehid
3-fosfat
• selanjutnya mengalami isomerisasi
membentuk dihidroksiasetonfosfat.
• Reaksi isomerisasi ini dikatalisis oleh
enzim triosefosfat isomerase.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
5. Isomerisasi triosafosfat
• Hanya gliseraldehid-3-fosfat yang akan
diteruskan dalam proses glikolisis

• Langkah 1-5 merupakan tahap I


glikolisis  2 molekul gliseraldehid-3-
fosfat dan membutuhkan 2 molekul
ATP untuk setiap 1 molekul glukosa.
• Tahap 1  investasi energy
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
• Tahap II
6. Oksidasi gliseraldehid-3-fosfat
• Reaksi ini dikatalisis oleh enzim gliseraldehid-3-fosfat dehidrogenase
dengan NAD+ sebagai koenzimnya.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
7. Transfer fosfat untuk membentuk ATP
• Senyawa 1,3 bisfosfogliserat merupakan senyawa berenergi tinggi
yang selanjutnya gugus fosfat tersebut ditransfer untuk membentuk
ATP yang dikatalisis oleh enzim fosfogliserat kinase dengan ko-faktor
Mg2+.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
8. Perpindahan posisi gugus fosfat
• Pada tahap ini terjadi reaksi
perpindahan gugus fosfat pada 3-
fosfogliserat yang berada pada
posisi C-3 berpindah ke OH posisi
C-2 yang dikatalisis oleh enzim
fosfogliserat mutase.
• Reaksi ini menghasilkan 2-
fosfogliserat
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
9. Pembentukan senyawa
berenergi tinggi kedua
• Pembentukan senyawa ini
dilakukan dengan dehidrasi
yang dikatalisis oleh enzim
enolase yang memiliki ko-faktor
Mg2+.
• Reaksi ini dapat dihambat oleh
fluorida.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
10. Pembentukan ATP akhir
• Terjadi transfer gugus fosfat dari
fosfoenolpirufat ke ADP membentuk
ATP.
• Pelepasan fosfat ion menyebabkan
terjadinya ikatan enol yang tidak
stabil sehingga akan terkonversi ke
bentuk keto dan menjadi piruvat.
• Reaksi ini dikatalisis oleh enzim
piruvat kinase.
• Ensim ini memerlukan Mg+ sebagai
ko-faktor.
• Piruvat merupakan hasil akhir
glikolisis.
TAHAP-TAHAP GLIKOLISIS
10. Pembentukan ATP akhir
• Terjadi transfer gugus fosfat dari
fosfoenolpirufat ke ADP membentuk
ATP.
• Pelepasan fosfat ion menyebabkan
terjadinya ikatan enol yang tidak
stabil sehingga akan terkonversi ke
bentuk keto dan menjadi piruvat.
• Reaksi ini dikatalisis oleh enzim
piruvat kinase.
• Ensim ini memerlukan Mg+ sebagai
ko-faktor.
• Piruvat merupakan hasil akhir
glikolisis.
RESUME REAKSI GLIKOLISIS
ORGANISME AEROBIK
• Piruvat yang dihasilkan oleh glikolisis ini akan dioksidasi menghasilkan
CO2 pada siklus Kreb
• NADH yang dihasilkan oleh glikolisis dan siklus Kreb akan di-reoksidasi
melalui rantai oksidasi dan menghasilkan lebih banyak lagi ATP.
ORGANISME ANAEROBIK
• NADH akan di-reoksidasi melalui
serangkaian reaksi, karena NAD+
diperlukan untuk reaksi gliseraldehid-3-
fosfat dehidrogenase.
• Piruvat akan dikonversi menjadi beberapa
jenis senyawa yang selanjutnya akan
diekskresikan.
• Pada keadaan keadaan olahraga, piruvat
akan direduksi menjadi laktat oleh enzim
laktat dehidrogenase dan NADH akan
mengalami re-oksidasi menjadi NAD+.
• Keadaan tersebut dapat terjadi bila
metabolisme aerobik tidak dapat
memenuhi kebutuhan energi.
• Laktat dapat diekskresikan atau masuk ke
pembuluh darah dan dikonversi lagi
menjadi piruvat oleh Laktat dehidrogenase.
glikogenesis
GLIKOGENESIS
• Adalah sintesis glikogen dari glukosa.
• Glikogen adalah bentuk utama cadangan glukosa pada sel-sel
manusia.
• Penyimpanan glikogen dalam hepar dan otot rangka.
• Glikogen hepar berfungsi sebagai sumber glukosa darah.
• Glikogen otot rangka menghasilkan glukosa-6-fosfat untuk sintesis
ATP dalam jalur glikolisis
glikogenolisis

Anda mungkin juga menyukai