Anda di halaman 1dari 8

Disusun Oleh Kelompok 2:

Isnawati
Nazura
Nurhayana
Resty
Riswan
Sandi Wandika
Werato Waruhu
Yolanda Sari
Ide Awal Bisnis
Berawal ketika membantu temannya untuk
meluncurkan lini mode baru di Hongkong. Bertemu
dengan seorang pemilik pabrik kain brokat yang
berencana pensiun, dan berencana meninggalkan kain
yang berkualitas luar biasa ini di dalam gudang yang
terkunci, namun Fiona sangat menyayangkannya sehingga
ia membeli kain itu dan mulai bereksperimen dengan kain
yang ia beli. Awalnya hanya penyaluran kreativitas,
namun pada akhirnya banyak yang menyukai tas brokat
cantik miliknya. Ia dapat menghasilkan satu juta dolar AS
pertamanya dua tahun setelah permulaannya yang kecil.
Lingkungan Bisnis dan Bentuk Badan
Perusahaan

• Lingkungan bisnis nya merupakan lingkungan ekonomi makro


karena ada beberapa faktor yang muncul, seperti Pemerintah
Hong Kong menerapkan pajak dan adanya pengaruh
pertumbuhan ekonomi seperti terjadinya krisis ekonomi dan
terjadi resesi pada perusahannya.
• Badan Perusahaannya Badan Usaha Perseorangan karena
pemiliknya hanya ada satu, yaitu Fiona. Ia juga menggunakan
dana dari kantong pribadinya untuk pendaftaran usaha,
bahan dan pembuatan situs web.
Fiona lebih memilih tinggal di Hong Kong
dari pada di Amerika, karena menurutnya di
Hong Kong dekat dengan sisi produksi, yang
artinya letak perusahannya dipengaruhi oleh
faktor ekonomi yang ingin dekat dengan bahan
baku dan dapat meminimalisir biaya untuk
pengiriman bahan baku.
Fungsi Utama Bisnis
1. Manajemen 5. Sumber Daya Manusia
• Fiona ingin memberikan sesuatu yang lebih • Pada awal mendirikan bisnis, Fiona hanya
mewah kepada konsumennya, tetapi tanpa memiliki seorang karyawan paruh waktu yang
investasi yang besar. Ia terus mencari material membantunya. Dengan semakin
/bahan yang mempunyai harga rendah namun berkembangnya bisnis Fiona, mengharuskannya
berkualitas baik. untuk memperbanyak jumlah karyawan
2. Pemasaran 6. Akuntansi
• Tas yang di produksi oleh Fiona di tampilkan di • Ketika terjadi krisis ekonomi, kondisi keuangan
Vogue dan ia pun kebanjiran pesanan. perusahaan ikut memburuk. Akibatnya, harus
• Melakukan kerja sama dengan Departemen memangkas overhead secara drastis,
Store. melepaskan gudang, dan memecat dua orang
3. Produksi pekerja.
• Membuat produk dengan memberikan ciri khas 7. Sistem Informasi
tersendiri yang selalu dikaitkan dengan diri nya • Fiona seperti kebanyakan pengusaha,
agar tidak mudah di tiru. memahami betapa pentingnya internet itu, dan
selalu melakukan evolusi kepada keberadaan
4. Keuangan bisnisnya di dunia maya untuk
mengkomunikasikan merk Kotur dengan lebih
• Fiona mengeluarkan dana dari kantong baik dan memudahkan pelanggan dalam urusan
pribadinya untuk perusahaan start up sebesar pemesanan.
AS $ 20.000 (USD)
Kelemahan dan Saran
• Kelemahan dari Bisnisnya:
Bentuk kepemilikan bisnis masih perseorangan sehingga
harus banyak meminta bantuan/kerja sama dengan pihak
lain. Karena bentuk usahanya perseorangan, maka
tanggung jawabnya tidak terbatas atas resiko kerugian
yang akan ditanggungnya.
• Saran:
Alangkah lebih baik jika Fiona membentuk usaha nya
dengan bersama agar tidak terlalu repot mendapatkan
sumber dana dan tanggung jawab yang ditanggung pun
tidak terlalu berat karena akan ditanggung bersama.

Anda mungkin juga menyukai