Anda di halaman 1dari 6

LANDMARK

KAWASAN OLAHRAGA
Landmark secara umum dapat diartikan sebagai penanda. Dalam
suatu kawasan keberadaan suatu landmark berfungsi untuk orientasi diri bagi
pengunjung. Landmark dapat berupa bentuk alam seperti bukit, gunung,
danau, lembah, dan sebagainya. Dalam perkembangannya, landmark dapat
berupa gedung, monumen, sculpture, tata kota, alur jalan, dan vegetasi.
Menurut wikipedia Indonesia : “landmark adalah sesuatu objek
geografis yang digunakan oleh para pengelana sebagai penanda untuk bisa
kembali ke suatu area. Dalam konteks modern hal tersebut bisa berwujud apa
saja yang bisa dikenali seperti monumen, gedung ataupun sculpture lain.”

FUNGSI LANDMARK
Ketika kita mengunjungi suatu kawasan yang belum pernah kita kenal ataupun kita
kunjungi, kita akan mencari sesuatu yang dapat kita jadikan sebagai acuan awal
yang menjadi patokan kita untuk kembali apabila akan berkeliling kawasan
tersebut. Acuan awal yang kita pilih pasti sesuatu yang mudah diingat, seperti
tugu, taman kota, atau tempat kita pertama kali memasuki kawasan tersebut
seperti gapura, bandara, terminal, dan sebagainya.
Dalam perancangan suatu kawasan, keberadaan acuan tersebut sangat penting.
Tidak adanya acuan yang dapat digunakan akan membawa citra kurang baik bagi
kawasan tersebut. Terlebih bagi pengunjung dari luar kawasan atau lebih sering
disebut turis karena akan membuat bingung ketika mereka berkeliling dalam
kawasan tersebut.
JL.MT HARYONO
DATA

JL.AYANI

velodrome
Jl.m sohor
ANALISIS

Pemilihan Stadion Sultan Syarif


Abdurahman sebagai
Landmark kawasan

Perletakan stadiun SSA ini berada


di tengah site ,dan menjadi
Stadiun ini dapat menjadi petunjuk identitas suatu kawasan olahraga ,
arah, Menandakan disitu menjadi
pusat olahraga
Alasan pemilihan stadiun sultan syarif abdurahman sebagai
landmark adalah karena stadiun ini merupakan titik pusat kawasan
olah raga ,memiliki ukuran yang paling besar dari gedung gedung
olahraga lainnya ,jadi pemilihan Stadiun ini sebagai Landmark sangat
baik karena akan mempermudah pengunjung untuk menemukan
kawasan olahraga ,letak stadiun ini juga bertempat pada posisi yang
strategis karena ,dari arah jalan MT,hariyono Dapat Terlihat
Bangunan ini,dan akses mudah di akses dari jalan utama ayani
RESPON
Pemilihan Stadion Sultan Syarif Abdurahman
sebagai Landmark kawasan

SSA di buat lebih menarik


dengan pewarnaan
ulang,Supaya lebih Menarik
dan mudah di ingat

Perubahan Bentuk pada Bangunan Untuk Memperluas Jarak pandang


Dapat di lakukan Di pastikan tidak ada bangunan
Pada Stadion ini ,Di ubah Menjadi yang lebih tinggi dari bangunan
Lebih unik pada Bentuk Tampilan ini,Vegetasi yang mengganggu jarak
Stadion ini Supaya memberian ciri pandang Dari titik potensi seperti
Khas dan Mudah Untuk di ingat dari arah jl ayani dan jl MT
haryono,akan di Hilangkan dengan
cara penebangan.

Anda mungkin juga menyukai