Anda di halaman 1dari 17

PENDAHULUAN

DR.IR. USWATUN NURJANAH, MP.


085725737795, 082378699275
IR. YULIAN PhD
Apa Biologi itu?

Biologi adalah ilmu yang mempelajari


tentang kehidupan
Istilah biologi diambil dari bahasa
Yunani, Bios (kehidupan) dan logos
(ilmu)
ngapa harus mempelajari Biologi?

Biologi mempengaruhi kehidupan kita sehari-hari mulai


dari hubungan kita dengan lingkungan, makanan yang
kita konsumsi, hingga penyakit yang dapat menyerang
tubuh kita. Dengan demikian, melalui pemahaman
biologi diharapkan kita dapat:
- memahami diri kita dan kehidupan sekitar kita
- meningkatkan kualitas hidup kita lebih bijak
terhadap lingkungan
Ruang Lingkup Biologi
Biologi merupakan bidang ilmu yang luas dan
bagian dari IPA serta mencakup berbagai cabang
bidang ilmu ( Kimia, Matematika, Fisika,
Statistika, Geologi dll).
Karena ruang lingkup yang luas inilah maka
biologi berkembang membentuk cabang-cabang
ilmu berdasarkan kriteria-kriteria tertentu yaitu:
tingkat organisasi kehidupan, kelompok
organisme, aspek kehidupan atau kaitannya
dengan ilmu lain (sebagai ilmu campuran,
terapan)
Cabang-cabang Biologi
Cabang ilmu biologi tingkat
Organisasi kehidupan
Biologi Molekuler, mengkaji kehidupan pada
tingkat molekul
Biokimia, dan genetika
Sitologi, mengkaji kehidupan tingkat sel
Histologi, mengkaji kehidupan tingkat jaringan
Anatomi, jaringan dan organ (akar, batang, daun,
bunga buah, biji)
Fisiologi, proses metabolisme (fotosintesis,
respirasi)
Cabang ilmu biologi tingkat
Organisasi kehidupan
Biologi perkembangan (individu)
Biologi populasi, biogeografi, genetika populasi
(populasi)
Ekologi, toksikologi, biologi kelautan (ekosistem)
Biologi tropis (bioma)
bang biologi yang mengkaji
uatu kelompok organisme
Taksonomi (pengelompokan organisme
berdasarkan persamaan dan perbedaan)
Virologi (virus)
Mikrobiologi (mikroorganisme)
Mikologi (jamur, ragi dan kapang)
Botani (tumbuhan): pteridologi (paku), bryologi
(lumut).
Zoologi (hewan): entomologi (serangga), iktiologi
(ikan), herpetologi (reptil dan amfibi), ornitologi
(unggas/burung), mamologi (mamalia)
Cabang biologi berdasarkan aspek
kehidupan:
Biologi perkembangan: perkembangan individu
organisme
Embriologi: perkembangan embrio
Anatomi: struktur internal organisme
Fisiologi: fungsi-fungsi yang terjadi pada kehidupan
organisme
Cabang biologi yang merupakan ilmu
campuran dan terapan:
Biokimia: proses2 kimia dalam sistem kehidupan
Biofisika: proses2 fisika dalam sistem kehidupan
Bioteknologi: mengkaji teknologi yang
memanfaatkan organisme hidup
Paleontologi: perkembangan sejarah kehidupan
berdasarkan catatan fosil
Diskusikan!

 Apa sajakah manfaat/contoh penerapan ilmu


biologi dalam bidang:
1. Pertanian
2. Makanan
3. Kedokteran
4. Peternakan
jawaban
Jawaban bidang pertanian
 Penemuan bibit unggul dan pola
pemupukkan yang sesuai dapat
meningkatkan produksi pertanian
 Melalui rekayasa genetika dapat
diciptakan jenis tanaman budidaya yang
mampu menghasilkan insektisida sendiri
(apel, pir, kol,brokoli, kentang), buah-
buahan tanpa biji (semangka, pepaya,
jeruk, anggur)
 Melalui teknik kultur jaringan tanaman
unggul dapat
dibudidayakan/diperbanyak dalam waktu
yang singkat.(kelapa sawit, anggrek,
pisang, wortel).
Jawaban Makanan
Pemanfaatan beberapa
jenis mikroorganisme
dalam industri makanan,
sehingga makanan yang
dihasilkan bersifat tahan
lama, memiliki rasa yang
disukai, serta memiliki
nilai ekonomi yang tinggi.
Contoh: nata de coco, roti,
keju, tempe, tape, kecap,
anggur.
Manfaat dibidang kedokteran
Ditemukan metode transplantasi
(pencangkokan) organ bagi seseorang yang
mengalami kerusakan atau disfungsi organ
tubuhnya.
Dengan dipelajarinya berbagai macam virus
(virologi) membantu manusia untuk
menciptakan berbagai macam vaksin dari
virus itu sendiri
Penemuan teknik bayi tabung membantu
masalah pasutri yang tidak memiliki
keturunan
Mikrobiologi kedokteran telah berhasil
menemukan berbagai macam antibiotik
untuk berbagai macam bakteri penyebab
penyakit.
Manfaat dibidang peternakan
Dengan adanya ilmu anatomi dan fisiologi
hewan ditemukan teknik inseminasi (kawin
suntik) yang bertujuan untuk mendapatkan
hewan ternak dengan kualitas yang baik
serta produksi yang meningkat
Teknik vertilisasi in vitro . Embrio ternak
yang unggul dihasilkan di luar uterus dalam
jumlah tertentu, dan disimpan dalam
jangka waktu tertentu pada nitrogen cair
dengan suhu 196oC, kemudian dapat
diimplantasikan ke induk betina tidak
unggul dari spesies yang sama dengan
demikian akan cepat diperoleh banyak
ternak unggul.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai