Anda di halaman 1dari 22

HADI

HADI
PENGERTIAN

Negara merupakan suatu organisasi


sekelompok atau beberapa
kelompok manusia secara bersama-
sama mendalami wilayah tertentu.

BELLA
Pengertian negara menurut para
ahli

 Georg Jellinek : Negara merupakan organisasi


kekuasaan dari kelompok manusia yang telah
berdiam di suatu wilayah tertentu.

 Prof. Mr. Kranenburg : Negara adalah suatu organisasi


kekuasaan yang diciptakan oleh sekelompok manusia
yang disebut bangsa.

 Roger H. Soltau : Negara adalah alat atau wewenang


yang mengatur atau mengendalikan persoalan-
persoalan bersama atas nama masyarakat.

BELLA
Lanjutan…

 Prof. R. Djokosutono, SH : Negara adalah suatu


organisasi manusia atau kumpulan manusia yang
berada di bawah suatu pemerintahan yang sama.

 Prof. Miriam Budiardjo : Negara adalah suatu daerah


teritorial yang rakyatnya diperintah oleh sejumlah
pejabat dan yang berhasil menuntut dari warga
negaranya ketaatan pada peraturan perundang-
undangannya melalui penguasaan (kontrol)
monopolistis dari kekuasaan yang sah.

 Plato : Negara adalah suatu organisasi kekuasaan


manusia/masyarakat dan merupakan sarana untuk
tecapainya tujuan bersama. AMI
1. Masyarakat
2. Wilayah (tutorial)
3. Pemerintahan

WULAN
Pengertian

Konstitusi berasal dari istilah


bahasa Prancis “constituer” yang
artinya membentuk. Konstitusi bisa
berarti pula peraturan dasar
mengenai pembentukan Negara.

WILDAN
Dalam kamus besar bahasa
Indonesia diartikan sebagai berikut :
1. Segala ketentuan dan aturan
mengenai ketatanegaraan
2. Undang-undang dasar suatu
Negara.

WILDAN
Pengertian
konstitusi dalam praktik dapat berarti
lebih luas dari pengertian undang-
undang dasar tetapi ada juga yang
menyamakan dengan pengertian
undang-undang dasar.
LIA
Jenis-Jenis Konstitusi

Konstitusi Tertulis

Konstitusi tidak Tertulis

LIA
Sifat-sifat Konstitusi

Rigitatau
Fleksibel
Kaku

PANDU
Tujuan Konstitusi

Membatasikekuasaanpenguasa
agartidakbertindaksewenang–
wenang

MelindungiHAM

Pedomanpenyelenggara
annegara
RUZI
1. Konstitusi dalam pengertian politik
sosiologis.
2. Konstitusi adalah satu kesatuan kaidah
yang hidup dalam masyarakat.
3. Konstitusi yang ditulis dalam suatu
naskah sebagai UU yang tinggi di suatu
Negara.

ARNIK
konstitusi sebagai “keseluruhan system
ketatanegaraan dari suatu Negara

Konstitusi (hukum dasar) dalam arti luas


meliputi hukum dasar tertulis dan tidak tertulis.

Konstitusi (hukum dasar) dalam arti sempit


adalah hukum dasar tertulis

ARNIK
 Konstitusi sebagai Hukum Dasar karena ia berisi
aturan dan ketentuan tentang hal-hal yang
mendasar dalam kehidupan suatu negara

 Konstitusi sebagai Hukum Tertinggi. Konstitusi


lazimnya juga diberi kedudukan sebagai hokum
tertinggi dalam tata hokum Negara yang
bersangkutan.

IMRON
1. Fungsi penentu atau pembatas
kekuasaan Negara.

2. Fungsi simbolik yaitu sebagai sarana


pemersatu

3. Fungsi sebagai sarana pengendalian


masyarakat
IMRON
1. Periode 18 Agustus 1945 – 27 Desember 1949
berlaku UUD 1945.
2. Periode 27 Desember 1949 - 17 Agustus 1950
berlaku UUD RIS.
3. Periode 17 Agustus 1950 – 5 Juli 1959 berlaku
UUDS 1950
4. Periode 5 Juli 1959 – sekarang kembali berlaku
UUD 1945.
LALU
Berhubungan sangat erat.

Konstitusi lahir merupakan usaha


untuk melaksanakan dasar negara.
Dasar negara memuat norma-norma
ideal.
NADIA
STUDI KASUS
Penyimpangan Konstitusi di Indonesia

CICI
Kasus Mesuji,
Provinsi Lampung

Rakyat, yang sehari-hari bekerja sebagai petani atau


petani penggarap, harus menghadapi kekerasan
senjata hanya karena mereka hendak
mempertahankan lahan garapannya.
Aparat negara, sebagai satu-satunya lembaga yang
sah memonopoli penggunaan kekerasan dalam alam
demokrasi, diduga kuat ikut terlibat dalam
pelanggaran hak asasi manusia
tersebut,mengakibatkan jatuhnya sekitar 30 korban
tewas dari kalangan petani setempat, membuka
mata kita bahwa pemerintah telah mengabaikan
perlindungan kepada kaum tani.

CICI
1.

Negara merupakan suatu organisasi di antara sekelompok


atau beberapa kelompok manusia yang secara bersama-
sama mendiami Wilayah.

2. Konstitusi diartikan sebagai peraturan yang mengatur


suatu negara, baik yang tertulis maupun tidak tertulis.

3. Antara negara dan konstitusi mempunyai hubungan yang


sangat erat. Karena melaksanakan konstitusi pada
dasarnya juga melaksanakan dasar negara.
SOFI
SOFI

Anda mungkin juga menyukai