Anda di halaman 1dari 9

TRAYEK LYN JTK2

JURUSAN JOYOBOYO – MEDOKAN AYU KOTA SURABAYA

DINIARSHINTA AYU FEBRINA


10111715000024
Luas data wilayah Data survei
studi occupancy

Data statistik jumlah Data survei asal


penduduk tujuan

Data Alokasi jarak


tempuh dan jumlah
armada tiap rute
 Berdasarkan rute trayek lyn JTK2 terdapat 5 kecamatan yang
dilalui. 5 kecamatan tersebut nantinya akan menjadi zona – zona
dalam penentuan pergerakan penumpang pada masing – masing
angkutan kota.

Sumber : BPS Surabaya Dalam Angka 2006


 Berikut ini adalah data statistik jumlah penduduk dari masing
- masing kecamatan yang dilewati Lyn JTK2 :
Lyn JTK2 mempunyai 2 rute, yaitu rute
berangkat (Joyoboyo – Medokan Ayu) dan
rute kembali (Medokan Ayu– Joyoboyo).
Jumlah aramada dapat dilihat pada tabel
alokasi jarak tempuh berikut
Survey Occupancy dilakukan untuk
mengetahui jumlah armada
angkutan umum. rekapitulasi dari
survey occupancy dapat diisi pada
tabel form sebagai berikut
Rekapitulasi Hasil Survey Occupancy
Lokasi :
Jl. Rungkut Industri Lokasi :
Kidul Jl. Rungkut Industri
(Kamis, 18 Februari Kidul
2010) (Kamis, 18 Februari
Rute : Joyoboyo – 2010)
Medokan Ayu Rute : Medokan Ayu
– Joyoboyo
◘ Jam Puncak Pagi :
228 Orang ◘ Jam Puncak Pagi :
◘ Jam Puncak Siang : 217 Orang
136 Orang ◘ Jam Puncak Siang :
◘ Jam Puncak Sore : 141 Orang
161 Orang ◘ Jam Puncak Sore :
140 Orang
Rekapitulasi Hasil Survey Occupancy
Lokasi :
Jl. Rungkut Industri Lokasi :
Kidul Jl. Rungkut Industri
(Sabtu, 20 Februari Kidul
2010) (Sabtu, 20 Februari
Rute : Joyoboyo – 2010)
Medokan Ayu Rute : Medokan Ayu
◘ Jam Puncak Pagi : – Joyoboyo
178 Orang ◘ Jam Puncak Pagi :
◘ Jam Puncak Siang : 198 Orang
100 Orang ◘ Jam Puncak Siang :
◘ Jam Puncak Sore : 115 Orang
128Orang ◘ Jam Puncak Sore :
121 Orang
 Survey asal dan tujuan dilakukan untuk mengetahui arah pergerakan penumpang yang naik
dan turun pada angkutan kota/Dalam hal ini survey asal tujuan dilakukan pada 3 jam puncak
yaitu pada jam puncak pagi pukul 06.00 – 09.00, jam puncak siang pukul 11.00 – 14.00, dan jam
puncak sore pukul 16.00 – 18.00.

Anda mungkin juga menyukai