Anda di halaman 1dari 12

DR. MUSLICH ASHARI,Sp.

OG
Presentasi Sungsang
Macam :
1. Frank Breech
2. Complete Breech
3. Incomplete Breech
Sebab
 Faktor ibu
 Grandemultipara
 Kelainan bentuk uterus, dll
 Faktor janin
 Jumlah lebih dari satu
 Ukuran terlalu kecil / besar
 Kelainan bawaan (hidrosefalus, dll)
 Faktor plasenta dan air ketuban
 Hidramnion/oligohidramnion
 Plasenta previa
 Lilitan tali pusar
Persalinan Sungsang

1. Persalinan Pervaginam
2. Persalinan Perabdominan
Persalinan pervaginam

Syarat :
 Pembukaan lengkap
 Kulit ketuban sudah pecah
 His adekuat

Kontra indikasi :
 Bayi pertama pada persalinan ganda
 Kepala janin defleksi
 Disproporsi janin panggul
Persalinan pervaginam
a. Spontan (cara Bracht) : bayi dilahirkan dengan
kekuatan ibu sendiri
b. Persalinan sungsang dibantu (assisted breech
delivery /manual aid / partial breech
extraction) : bayi dilahirkan sebagian
dengan tenaga ibu sebagian lagi dgn tenaga
penolong
c. Ekstraksi sungsang (total breech extraction) :
bayi dilahirkan dengan sepenuhnya
menggunakan tenaga penolong
Persalinan pervaginam
Persalinan sungsang dibantu :
1. Tahap I (lambat) : mulai lahirnya bokong sampai
pusar (skapula terlihat pada vulva) dengan tenaga
ibu sendiri
2. Tahap II (cepat) : mulai lahirnya pusar sampai
mulut. Tahap ini mengeluarkan bahu dan lengan
janin sesuai dengan letaknya
3. Tahap III (lambat) : mulai lahirnya mulut sampai
seluruh kepala
Persalinan pervaginam
Persalinan sungsang dibantu (melahirkan
bahu dan lengan janin):
1. Cara Mueller : melahirkan bahu dan lengan depan
terlebih dahulu
2. Cara Klasik : melahirkan lengan dan bahu
belakang terlebih dahulu
3. Cara Lovset : memutar badan janin dalam setengah
lingkaran bolak-balik sehingga bahu yang berada
di belakang menjadi di bawah simfisis
Persalinan pervaginam
Persalinan sungsang dibantu (melahirkan
kepala yang menyusul):
1. Cara Mauriceau (Veit-Smelie)
2. Cara Prague terbalik : bila ubun-ubun kecil berada
di belakang dan wajah janin menghadap simfisis
3. Cara forseps piper
Persalinan pervaginam
Ekstraksi sungsang :
1. Ekstraksi kaki
2. Ekstraksi bokong
Persalinan pervaginam

Indikasi ekstraksi sungsang :


1. Ibu : sama dengan ekstraksi vakum / forseps
2. Janin : gawat janin
tali pusat menumbung
3. Obstetri : partus macet
Persalinan pervaginam
KOMPLIKASI
1. Ibu : Perdarahan post partum
Infeksi
Trauma jalan lahir
2. Janin : Asfiksia
Aspirasi cairan amnion
Trauma otot
Dislokasi sendi
Fraktur
Kerusakan jaringan saraf

Anda mungkin juga menyukai