Anda di halaman 1dari 20

Ayu Khoirunisa (611610003)

Elvina A.H (611610008)

Levia Melinda (611610014)

Venty Yuliasari (611610021)


TENTANG KALSIUM

 2% dari berat badan

 99% pada tulang, 1% dalam cairan tubuh

 Terjadi secara alami di batu kapur, gipsum dan flourite

 Elemen melimpah ke 5 di lapisan kerak bumi dan penting


untuk kehidupan
FUNGSI KALSIUM

 Pembentukan tulang
 perkembangan gigi
 produksi air susu
 transmisi impuls saraf
 konstraksi dan relaksasi otot
 membantu penyerapan vitamin B12
 pemeliharaan eksitabilitas urat daging yang normal (bersama-sama
dengan K dan Na)
 regulasi denyut jantung
 pembekuan darah dan mengaktifkan serta menstabilkan beberapa
enzim (Parakkasi, 1999).
JIKA TUBUH KEKURANGAN
KALSIUM

 Kram Otot

 Lebih rentan terhadap virus

 Terganggunya fungsi saraf

 Insomnia

 Osteoporosis
JIKA TUBUH KELEBIHAN KALSIUM

 Hiperkalsemia (gejala : Mudah lelah, dan lemah, mual dan


muntah, Sembelit, Dehidrasi, Meningkatnya frekuensi buang air
kecil ) gejala kelainan fungsi otak seperti kebingungan,
gangguan emosi, penurunan kesadaran, halusinasi, koma, irama
jantung yang abnormal hingga kematian.
METABOLISME KALSIUM
HORMON YANG BERPERAN

 Kalsitonin
 Kalsitriol
 Hormon paratiroid (PTH)
Ketiga hormon ini berperan dalam mengatur jumlah kalsium
dalam cairan ekstrasel dengan mempengaruhi pengangkutan
kalsium melintasi membran yang memisahkan cairan ekstrasel
dengan ruang cairan periosteal. Proses pengangkutan ini
terutama dirangsang oleh hormon paratiroid (PTH), tetapi
kalsitriol juga ikut terlibat.
BENTUK KALSIUM DALAM PLASMA
 Konsentrasi kalsium dalam darah manusia antara 9-11mg/dl
 Kalsium dalam darah ada 3 bentuk, yaitu :
1. Terikat dengan protein
2. Terionisasi
3. Kompleks dengan asam organik
4.
Kalsiumbentuk
yang terikatsenyawa
dengan
protein tidak dapat berdifusi calcium
melalui membran sehingga tidak complexed to
9%
dapat digunakan oleh jaringan. 41%
anions
ionized calcium
Kalsium yang terioinisasi bebas 50%
dalam bentuk fisiologis aktif
protein bound
Kalsium kompleks dengan asam calcium
organik terikat pada fosfat,
bikarbonat sulfat sitrat, dan laktat
HORMON PARATIROID
PENJELASAN HORMON
PARATIROID
KALSITRIOL
PENJELASAN KALSITRIOL
KALSITONIN

 Dihasilkan oleh kelenjar parafoilikular tiroid (sel C) dengan


bentuk 32 asam amino peptida.
 Peran : metabolisme kalsium dan fosfat terutama jika terjadi
hiperkalsemia.
 Cara kerja : menginaktivasi reseptor osteoklast di tulang. Jika
konsentrasi Ca meningkat, kalsitonin dikeluarkan oleh sel C
tiroid untuk mendeposisi Ca ke dalam tulang dan mengurangi
ambilan kalsium dari usus dan mengunduksi natriuresis ringan
serta kalsiuresis.
ROLE OF CALCIUM IN BLOOD
COAGULATION (TERJEMAHAN)
Faktor pembekuan darah (trombin VII, IX, dan XI) mengandung
modifikasi unik dari residu glutamat, disebut carboxyglutamat
(Gla)
Sintesis residu Gla hasil dari setelah translational modifikasi dari
faktor baru disintesis dalam retikulum endoplasma oleh vitamin K
Asam amino adalah pengikat afinias yang tinggi terhadap ion
kalsium, oleh karena itu penentuan kalsium sebgai pendorong
dalam membekukan darah.
Kompleks calsium dan Gla memungkinkan interaksi spesifik
dengan selaput membran asam yg pda akhirnya mengarah pada
struktur protein tersier dan kuartener yang benar yang diakui oleh
jalur protein.

Anda mungkin juga menyukai