Anda di halaman 1dari 5

EVOLUSI TEKTONIK PAPUA

OLEH :
ONGGI YUDHA PRATAMA, IRRA APRILIA CITRA, KEVI MENGGALA
INTRO

• Papua adalah pulau yang berada di timur wilayah Negara


Kepulauan Republik Indonesia, secara administratif terletak
pada posisi 130⁰19’ BT - 150 ⁰ 48’ BT dan 0 ⁰ 19’ LS – 10 ⁰ 43’
LS. Papua terbentuk akibat dari interaksi yang bersifat
konvergen miring (oblique convergence) antara Lempeng
Benua Indo-Australia dan Lempeng Samudera Pasifik-Caroline.
Konvergensi yang terjadi sejak Eosen hingga kini menimbulkan
produk berupa dua tahapan kolisi yang terjadi pada Kala
Oligosen (Orogenesa Peninsula) dan dikuti kolisi yang terjadi
pada Miosen (Orogenesa Melanesia).
• Kondisi tektonik Pulau Papua (Nillandaroe dan Barraclough, 2003; dalam Sapiie
dkk., 2007). Pada gambar di atas tampak struktur sesar geser mengiri hadir
sebagai zona-zona sesar utama. Pada bagian utara Pulau New Guinea terdapat
Zona Sesar Sorong yang menerus berarah barattimur. Pada bagian selatan
terdapat Zona Sesar Tarera-Aiduna yang memiliki pola mirip dengan Zona Sesar
Sorong.
• Pembagian geologi Papua menjadi 3 provinsi tektonik : SW atau
southwest cratonic zone, C atau central collisional zone atau zona
tubrukan tengah NE atau northeastern islands dan jajaran yang
terbentuk akibat aktivitas volkanik Kenozoikum (Dow dkk., 1986)
Evolusi Tektonik Papua selama Mesozoik-
Kini (dimodifikasi dari Sapiie dkk., 2009;
dalam Sapiie dkk., 2012).

Anda mungkin juga menyukai