Anda di halaman 1dari 14

Listrik dan Elektronika

Otomotif
“Sistem Starter Mobil”

Triyadi
145044001
Sistem Starter

Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan


bahasa Yunani (sustēma) yang berarti kesatuan
bagian-bagian yang saling berhubungan yang
berada dalam suatu wilayah serta memiliki item-
item penggerak.
Starter adalah alat yang menggunakan tenaga
luar untuk menghidupkan mesin
Wiring Diagram
Komponen Sistem Starter
Kunci Kontak
Baterai
Relay Stater
Motor Stater
Cara Kerja Sistem Starter

• Arus dari baterai mengalir ke kunci kontak -->


terminal 50 pada solenoid --> kumparan pull-in coil --
> terminal C --> kumparan medan (field coil) --> sikat
positif --> kumparan atmature --> sikat negatif -->
massa. Maka akan terbentuk medan magnet pada
kumparan pull-in coil.
• Arus dari baterai mengalir ke kunci kontak -->
terminal 50 pada solenoid --> kumparan hold-in coil -
-> massa. Maka akan terbentuk medan magnet pada
kumparan hold-in coi
Cara Kerja Sistem Starter
Mencari Masalah dan Kesukaran
Motor starter tidak berputar

• Periksa terhadap adanya sekring-sekring yang


terbakar sebelum melakukan pekerjaan servis.
• Pastikan batere terisi penuh dan berada dalam
keadaan baik
• Konektor saklar relay starter longgar.
• Ada rangkaian terbuka pada kabel bodi.
• Kunci kontak rusak.
• Saklar starter rusak.
• Sekring terbakar
• Konektor-konektor longgar.
11 Teknologi dan
Mencari Masalah dan Kesukaran

Motor starter memutar mesin dengan lambat

1. Tegangan batere rendah


2. Kabel terminal batere tidak tersambung dengan
baik
3. Kabel motor starter tidak tersambung dengan baik
4. Motor starter rusak.
5. Kabel massa batere tidak terhubung dengan baik

12 Teknologi dan
Mencari Masalah dan Kesukaran
Motor starter berputar, tetapi mesin tidak ikut
berputar

• Motor starter berputar terbalik


• Tutup motor tidak dirakit dengan benar
• Terminal-terminal tidak terhubung dengan
baik
• Pinion starter rusak.
• Roda gigi penggerak starter tidak bekerja
Teknologi dan Rekayasa 13
dengan baik atau rusak
Teknologi dan Rekayasa 14

Anda mungkin juga menyukai