Anda di halaman 1dari 9

KELOMPOK 1

AHMAD MUTASAR MELLYSA


AMALIA ISLAMI MUJI PALHADAD
ANTIKA CAHYANI NOVIANA ARGE
DARMAWATI KURNIYA PUSPA AYU DEVIRA
DESY MELDAWATI SALIVAHANA ADHITYA
DWITI HIKMAH SARI SILVIYANTI
FAISAL AMIN SITI NALY MAIMUNAH
INTAN NUR ISLAMIATY SYIVA HERMAWINDA
I PUTU SUPARLIKA YUNITA
ISNANIAH
1. Perumahan
 Perumahan terbuat dari kayu
 Perumahan pada umumnya diatas sungai
 Perumahan umumnya tampak berdempet-dempetan
 Halaman rumah tidak ada
 Menggunakan jamban bersamaan
2. Lingkungan Terbuka
Masih banyak wilayah yang tidak di manfaatkan warga dan
hanya terdapat rawa-rawa
3. Batas Wilayah
U

B T

S
Keterangan
Utara :
Selatan : Terdapat Sungai Martapura
Barat : Terdapat Rawa-Rawa, karena jalan buntu
Timur : Perbatasan RT 12 dan RT 13
4. Transportasi
 Alat transporatasi yang biasa digunakan warga yaitu
motor,dan jukung (perahu)
 Kondisi jalan jembatan banyak terdapat lobang-lobang,
sungainya banyak terdapat eceng gondok dan sampah
5. Pusat Pelayanan
 Terdapat tempat ibadah (1 Mushola dan 2 langgar)
6. Kebiasaan Masyarakat
 Pada pagi hari masyrakat biasanya bersih-bersih
rumah, mencuci dan kegiatan RT lainnya dilakukan
disungai.
 Pada siang hari warga biasanya sebagian tidur siang dan
sebagian yang lain melakukan aktivitas nya masing-
masing.
7. Masyarakat yang banyak dijumpai
 Masyarakat terutama pada ibu rumah tangga biasanya
berkumpul dirumah warga (rumah tetangga) ,kemudian
pada masyarakat lansia biasanya berkumpul
dipuskesdes rt 12 dan sekolah dasar
8. Media Informasi
 Masyarakat biasanya mendapatkan infromasi melalui
televisi, handphone dan dari ketua rt.
9. Issue
 Masyarakat sekitar tengah membiacrakan makanan
yang dapat memicu hipertensi seperti makanan ikan
asin, daging kambing
 Masyarakat biasanya menerapkan terapi komplementer
seperti merebus daun sukun,daun sop untuk
mengurangi hipertensi, sedangkan untuk terapi
komplementer seperti daun gelanggang untuk
mengurangi gatal-gatal.
 Masyarakat hangat membicarakan kondisi akses jalan
10. Pencemaran Lingkungan Ada
 Sampah yang dibuang sembarangan dipinggiran sungai
 Eceng gondok
 Masyarakat masih menggunakan jamban sebagai
tempat MCK
11. Kondisi Selokan dan Parit
 Disepanjang jalan RT 13 tidak terdapat parit hanya
terdapat rawa-rawa yang berserakan.
S Masyarakat terlihat dapat menggunakan sungai sebagai trasportasi air,
masyarakat terlihat dapat membudayakan tanaman tumbuhan untuk
pengobatan komplementer seperti daun sop, daun sukun, gelanggang
W a. Jalan masih titian kayu yang rusuh hampir tidak bisa di pakai untuk
sepeda motor (akses jalan)
b. Sungai tercemar eceng gondok dan sampah
O Dari pemanfaatan tanaman buah-buahan dan tumbuhan massyarakat
dapat menjadikan itu sebuah ussaha kewirausahaan untuk mnejaga
ekonomi masyarakat. Dari kebiasaan massyarakat mengkonsumsi obat
herbal tetapi tidak mengetahui berapa kadar mengkonsumsi yang tepat
agar tidak mendapatkan efek samping. Dari obat herbal yang dikonsumsi,
jadi kita disini dapat melakukan pendidikan kesehatan tentang terapi
komplementer kepada masyarakat karena dapat menambah
wawasan/berbagi informasi kepada masyarakat.
T a. Karena tidak adanya pembatas jembatan/pagar jembatan beresiko
menyebabkan massyarakat sekitar dapat terjatuh dari jembatan tersebut.
b. Dari kebiasaan masyarakat yang ada disana, seperti mencuci, mandi,
BAB, BAK dengan menggunakan air disungai sehingga dapat menyebabkan
resiko penyakit yang dapat terjadi yaitu seperti penyakit, ISK,ISPA, diare,
dll.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai