Ma Rasmus

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 12

KELOMPOK 5

LAPORAN PENDAHULUAN MARASMUS


DEFINISI :

• Marasmus adalah bentuk malnutrisi kalori protein akibat


kekurangan kalori yang berat dan kronis terutama terjadi
selama tahun pertama kehidupan dan mengurusnya lemak
bawah kulit dan otot. (Dorland, 1998:649)
• Marasmus adalah suatu penyakit yang disebabkan oleh
kekurangan kalori protein. (Suriadi, 2001 )
ETIOLOGI :
Pemasukan kalori yang tidak mencukupi
 Kebiasaan – kebiasaan makanan yang tidak layak
Gangguan sistem tubuh yang parah yang dapat mengakibatkan
terjadinya malnutrisi.
Faktor – faktor sosioekonomi dan budaya yang berperan
terhadap kejadian malnutrisi umumnya. (Behrman, 1999)
MANIFESTASI KLINIS :
Tanda dan gejala dari marasmus :
1. Anak cengeng, rewel, dan tidak bergairah.
2. Diare
3. Mata besar dan dalam
4. Akral dingin dan tampak sianosis
5. Wajah seperti orang tua
6. Pertumbuhan dan perkembangan terganggu
7. Pantat begi karena terjadi atrofi otot
8. Anoreksia
9. Jaringan lemak dibawah kulit akan menghilang
10. Kulit keriput, turgor kulit menurun
PENATALAKSANAAN :
 Pengobatan atau pencegahan hipoglikemia
 Pengobatan dan pencegahan hipotermia
 Pengobatan dan pencegahan dehidrasi
 Lakukan pemulihan gangguan keseimbangan elektrolit.
 Pada semua KEP berat/gizi buruk terjadi gangguan
keseimbangan elektrolit diantaranya : a. kelebihan natrium
(Na) tubuh walaupun kadar Na plasma rendah. b. Defisiensi
Kalium (K) dan Magnesium (Mg).
LANJUTAN…..
 Pengobatan dan pencegahan infeksi. Antibiotik spectrum
luas dengan pilihan : kotrimoksazol 5ml 2x1, ampisilin
50mg/kgBB, gentamisin 7,5mg/kgBB, kloramfenikol
25mg/kgBB.
 Koreksi defisiensi nutrient mikro.
 Mulai pemberian makan. Pada awal fase stabilisasi perlu
pendekatan yang sangat hati-hati karena faal anak sangat
lemah dan kapasitas hemostatik berkurang. Pemberian
nutrisi harus dimulai segera setelah anak dirawat sehingga
cukup energi dan protein untuk memenuhi metabolisme
basal.
LANJUTAN…..

 Fasilitas tumbuh kejar


 Sediakan stimulasi sensorik dan dukungan emosi/mental.
 Siapkan follow up setelah sembuh
PEMERIKSAAN PENUNJANG :

1. Pemeriksaan fisik
2. Mengukur TB dan BB
3. Menghitung indks massa tubuh, yaitu BB (dalam kg) dibagi
dengan TB (dalam m)
PATHWAY
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai