Anda di halaman 1dari 14

SAYUR-SAYURAN

Disusun Oleh:

Khayzuran Afifah 201610220311013


Novia Wardatul J. 201610220311012
Shafira Rahmah K. 201610220311020
Nurul Wijayanti 201610220311014

JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN


FAKULTAS PERTANIAN PERTENAKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2017
GENERAL INFORMATION
Sayuran adalah tanaman
hortikultura yang umumnya
mempunyai umur relatif
pendek (kurang dari setahun)
dan merupakan tanaman
musiman. Setiap jenis dan
varietas sayuran mempunyai
warna, rasa, aroma, dan
kekerasan yang berbeda-beda
sehingga sebagai bahan
pangan sayuran dapat
menambah variasi makanan.

1
Pembagian Jenis Sayuran Berdasarkan Morfologinya:

1 Sayuran Daun : Sawi ,Bayam ,Kangkung


,Kubis dan Sawi Putih.

2 Sayuran Batang : Rebung ,Asparagus


dan Kalian.

3 Sayuran Akar : Wortel dan Lobak.

4 Sayuran Bunga : Brokoli dan Bunga


Kol.

5 Sayuran Buah : Terong ,Labu Siam ,Tomat


,Lombok dan lain-lain.

2
Tanda Kerusakan Pada Sayuran

Permukaan kulit sayur memar

Muncul bau menyengat dari sayuran tersebut

Tekstur lembek, berair atau berlendir

Kulit keriput, batang dan daun layu

Daun berubah berwarna kuning

3
MORFOLOGI
STRUKTUR DARI SAYUR BAYAM
Klasifikasi tanaman bayam adalah sebagai
berikut :

Kingdom : Plantae
Division : Magnolophyta
Class : Cariophyllales
Family : Amaranhaceae
Genus : Amaranthus
Spesies : Amaranthus tricolor L.

4
KANDUNGAN
Komposisi Kimia Sayur-Sayuran
1 Vitamin dan Mineral
Macam Sayuran Kalsium (mg) Besi (mg) Vit. A (SI) Vit. B1 (mg) Vit. C (mg)

Bayam 267 3.9 6090 0.08 80


Daun Katuk 204 2.7 10370 0.10 239
Daun Kelor 440 7.0 11300 0.21 220
Daun Ketela Pohon 165 2.0 11000 0.12 275

Daun pepaya 353 0.8 18250 0.15 140


Sawi 220 2.9 6460 0.09 102

Tomat (matang) 5 0.5 1500 0.06 40


Wortel 39 0.8 12000 0.06 6
5
2 Serat
Yang termasuk sebagai kelompok serat pangan (dietary fibre) adalah bagian
dari tanaman dalam makanan yang resistan terhadap pencernaan secara
enzimatik, yang terdiri dari sellulosa dan non sellulosa seperti hemisellulosa,
protopektin, pektin, gom, serta lignin yang semuanya merupakan komponen
pembentuk dinding sel tanaman (Rodríguez, 2006; Dhingra et al., 2012).

Contohnya:

6
5 Pigmen
Warna pada sayur ditentukan oleh kelompok pigment yang Contohnya:
tedapat secara alami dalam buah dan sayur, yang dapat
dikelompokkan atas: klorofil, karotenoids, flavonoids (antocyanin
dan anthoxantins) dan tanin, seperti : bayam, wortel dan lain-
lain. Penampilan sayur segar maupun olahannya sangat
ditentukan oleh warna. Persepsi tentang kesegaran buah dan
sayur berhubungan erat dengan kecerahan warna. Memudarnya
warna pada buah segar berhubungan dengan kestabilan pigmen
warna yang dikandungnya. Kesensitifan pigmen ini juga
berhubungan erat dengan warna produk olahan sayur (Wills et
al., 1989).

7
6 Karbohidrat

Karbohidrat dalam sayuran sebagian besar terdapat dalam


bentuk selulosa.

Contohnya :

8
CARA PENYIMPANAN
A. Pendinginan
Cara penyimpnan dengan pendinginan adalah memberikan suhu rendah yaitu adalah (-2oC-10oC) dalam ruang
penyimpanan. Salah satu teknologi penyimpanan dingin yang sering diaplikasikan oleh masyarakat umum adalah
penyimpanan dengan menggunakan kulkas. Contoh sayuran yang bisa tahan lama dalam pendinginan adalah
asparagus, brokoli, kol, dan bayam.

B. Penyimpanan dengan Udara Terkendali (Control Atmosphere Storage CA-Storage)


Metode ini dapat mengahambat kegiatan respirasi sehingga dapat menunda proses pelunakan, menunda
pembentukan warna kuning, menghambat perubahan kualitas dan kerusakan lainnya.

9
HASIL BESERTA PROSES PENGOLAHAN
KERIPIK DAUN BAYAM
Keripik daun bayam adalah keripik yang terbuat dari sayur daun bayam, tepung beras,
garam, gula, ketumbar dan bawang putih. Pengolahan keripik daun bayam ini terdiri dari
beberapa proses.

10
Proses Pengolahan Keripik Daun Bayam
BAYAM

Di pisahkan batang dan daunnya

Dibersihkan dengan menggunakan air


Tepung Beras,
Dimasukkan kedalam baskom, campur hingga rata Bumbu (Bawang
dengan air putih, ketumbar,
gula dan garam)
Digoreng sehelai demi sehelai

Diangat dan ditiriskan dengan menggunakan alat


spiner

Di dinginkan

11
Dikemas
POTENSI PEMASARAN
Offline/Online
1. Tempat yang strategis (Place)

2. Produk yang bermutu (Product)


Dilakukan dengan Website atau
menitipkan produk pada media social.
3. Harga yang kompetitif (Price) dan toko-toko kecil,warung
makan, swalayan atau
supermarket.
4. Promosi yang gencar (Promotion)

12

Anda mungkin juga menyukai