Anda di halaman 1dari 11

 Diperkirakan terdapat 200.

000 sampai
500.000 anak menjadi buta tiap tahunnya
karena kekurangan Vitamin A
 Xeroftalmia merupakan penyakit yang
disebabkan oleh kekurangan vitamin A
 Penyakit ini dapat dicegah dengan asupan
makanan/buah yang mengadung cukup
karoten seperti wortel, pepaya, delima,
mangga dan jambu biji. Dapat pula
diberika suplemen vitamin A untuk balita
dalam program Bulan Vitamin A di
Februari dan Agustus
 Kornea merupakan bagian terdepan dari
mata kita, jernih dan dapat menangkal
infeksi secara efektif
 Keratitis atau peradangan kornea dapat
disebabkan oleh benda asing, reaksi
alergi, trauma kimia, mata kering, atau
dari infeksi bakteri dan jamur, misalnya
pada penggunaan lensa kontak.
 Tanda-tanda keratitis meliputi nyeri, mata
merah, bengkak, mata terasa panas atau
terbakar dan kadang pandangan buram.
Pada kasus serius keratitis dapat
menyebabkan kebutaan
 Glaukoma merupakan peringkat kedua terbesar penyebab
kebutaan secara global
 Diperkirakan 4,5 juta penduduk dunia buta karena Glaukoma, dan
diperkirakan 80 juta orang menderita glaukoma pada tahun 2020
 Glaukoma dikarakteristikkan sebagai kerusakan nervus optikus
dan hilangnya lapang pandang
 Faktor resiko glaukoma meliputi tekanan bola mata, pertambahan
usia, riwayat keluarga dengan glaukoma dan etnik.
 Skrining glaukoma pada kelompok resiko tinggi merupakan
langkah yang efektif untuk mencegah kebutaan.
 Merupakan kelainan pembiasan cahaya sehingga banyangan tidak
fokus tepat di retina mata sehingga penglihatan menjadi kabur
 Diperkirakan 153 juta orang di dunia mengalami gangguan
penglihatan karena kelainan refraksi yang tidak terkoreksi
 Miopia atau rabun jauh dapat dikoreksi dengan kacamata minus
 Hipermetropi atau rabun dekat dikoreksi dengan kacamata plus
 Astigmatisma merupakan kelainan yang timbul akibat kelaiann
kecembungan kornea, dapat dikoreksi dengan kacamata silinder
 Presbiopiaatau mata tua ialah suatu kondisi hilang atau
berkurangnya kemampuan mata untuk membaca dekat
 Periksa rutin 1 tahun sekali
 Gunakan kacamata hitam saat diluar ruangan
 Cukupi asupan nutrisi yang baik untuk mata
 Pencahayaan yang baik
 Istirahat yang cukup
 Menggunakan lensa kontak yang baik dan
benar
 Olah raga rutin
 Jangan sembarangan menggunakan obat
mata

Anda mungkin juga menyukai