Anda di halaman 1dari 23

Kebidanan sebagai Suatu Profesi

Yulia Herawati, S.SiT, M.KM

LOGO
ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts
Konsep Bidan sebagai Profesi
Pengertian BIDAN !

Menurut WHO

Bidan adalah seseorang yang telah diakui secara reguler dalam program pendidikan
kebidanan sebagaimana yang diakui skala yuridis, yaitu ia ditempatkan dan telah me
ndapat kualifikasi, serta terdaftar disahkan dan memperoleh izin melaksanakan prakt
ik kebidanan.
Pengertian BIDAN !

Menurut ICM, 15 JUNI 2011

Bidan adalah seseorang yang telah berhasil menyelesaikan program pendidikan kebidanan yang
diakui di negaranya, berdasar pada kompetensi inti ICM untuk praktik kebidanan dasar dan
kerangka standar global ICM untuk pendidikan kebidanan. Seseorang yang telah memenuhi persyara
tan kualifikasi yang diperlukan untuk didaftarkan dan/atau secara hukum memiliki lisensi untuk
praktik kebidanan dan menggunakan sebutan ‘bidan’ serta kompeten dalam praktik kebidanan.

Bidan diakui sebagai seorang profesional yang bertanggung jawab dan akuntabel yang bekerja dala
m kemitraan dengan perempuan untuk memberikan dukungan yang diperlukan, asuhan dan nasihat
selama kehamilan, persalinan dan masa nifas, serta bertanggung jawab untuk memimpin persalinan
dan menyediakan asuhan untuk bayi baru lahir dan bayi. Asuhan ini termasuk tindakan pencegahan,
promosi persalinan normal, deteksi komplikasi pada ibu dan anak, akses pelayanan medis atau rujuk
an kebidanan dan pelayanan kegawatdaruratan.

Bidan memiliki tugas penting dalam konseling dan pendidikan kesehatan, tidak hanya untuk perem
puan, tetapi juga dalam keluarga dan masyarakat. Tugas ini melibatkan pendidikan antenatal dan
persiapan menjadi orang tua, bahkan sampai kepada kesehatan perempuan, seksual dan reproduksi
. Seorang bidan dapat praktik dalam berbagai lingkungan termasuk rumah, masyarakat, rumah
sakit, klinik, atau unit kesehatan.
Definisi Bidan yang tadi di atas merupakan
revisi dari definisi bidan yang sebelumnya dikeluarkan
oleh ICM pada kongres ke-27 Juli 2005 di Austria
Bidan adalah seorang perempuan yang telah selesai melaksanakan program pendidikan kebidanan
yang diakui di negaranya dan telah memenuhi persyaratan kualifikasi yang diperlukan untuk didaftark
an dan/atau secara hukum memiliki lisensi untuk praktik kebidanan.

Bidan diakui sebagai seorang profesional yang bertanggung jawab dan akuntabel yang bekerja dala
m kemitraan dengan perempuan untuk memberikan dukungan yang diperlukan, asuhan dan nasihat
selama kehamilan, persalinan dan masa nifas, serta bertanggung jawab untuk memimpin persalinan
dan menyediakan asuhan untuk bayi baru lahir dan bayi. Asuhan ini termasuk tindakan pencegahan,
promosi persalinan normal, deteksi komplikasi pada ibu dan anak, akses pelayanan medis atau rujuk
an kebidanan dan pelayanan kegawatdaruratan.

Bidan memiliki tugas penting dalam konseling dan pendidikan kesehatan, tidak hanya untuk perem
puan, tetapi juga dalam keluarga dan masyarakat. Tugas ini melibatkan pendidikan antenatal dan per
siapan menjadi orang tua, bahkan sampai kepada kesehatan perempuan, seksual dan reproduksi.
Seorang Bidan dapat praktik dalam berbagai lingkungan termasuk rumah, masyarakat, rumah sakit,
klinik, atau unit kesehatan.
Perubahan definisi ICM ini adalah sebagai berikut :
1. Bidan adalah seseorang tidak lagi harus seorang perempuan. Namun, Indonesia
masih mengaut bahwa Bidan adalah seorang perempuan.
2. Bidan memiliki kompetensi yang terstandar yang mengacu kepada kompetensi inti
yang dikeluarkan oleh ICM.
Pengertian PROFESI !

1. Abraham Flexman, 1915 1. The Oxford Paperback Dictionary,


2. The Penguin English Dictionary, 1979
1965 2. Webster’s New Collegate Dictionary,
3. Chambers Twentieth Century Dictio 1980
nary, 1972 3. Chin Yacobus, 1993
4. The Shorter Oxford English Dictio 4. Mavis Kirkham, 1996
nary, 1973 5. Suessman, 1996
CIRI CIRI PROFESI ?

• Pekerjaan seumur hidup


• Mempunyai motivasi kuat oleh karena panggilan

• Memiliki kelompok ilmu pengetahuan & ketr. khusus


• Mengambil keputusan berdasarkan aplikasi prinsip-prinsip &
teori

• Berorientasi kpd pelayanan


• Pelay. Berdasarkan kebutuhan objektif & saling percaya antara
profesi dan klien
• Mempunyai otonomi dlm menentukan tindakan.
• Mempunyai wadah berbentuk organisasi
• Memiliki standar etik dan standar profesi yang diterapkan

• Melewati proses pendidikan dan training/pelatihan


• Berdasarkan body of knowledge
Bidan adalah sebuah profesi
karena memiliki ciri sbb :

1. Disiapkan melalui pendidikan yang formal agar lulusannya


dapat melaksanakan/mengerjakan pekerjaan yang menjadi
tanggung jawabnya secara profesional.

2. Dalam menjalankan tugasnya, Bidan memiliki standar


pelayanan kebidanan, kode etik, dan etika kebidanan.

3. Bidan memiliki kelompok pengetahuan yang jelas dalam


menjalankan profesinya.
4. Memiliki kewenangan dalam menjalankan tugasnya
(PERMENKES NO.1464 TAHUN 2010)
5. Memberikan pelay. yang aman dan memuaskan sesuai dengan
kebutuhan masyarakat.

6. Memiliki wadah organisasi profesi.

7. Memiliki karakteristik yang khusus dan dikenal, serta


dibutuhkan masyarakat.
8. Menjadikan bidan sebagai suatu pekerjaan dan sumber utama
kehidupan (Koesno, 2010)
KARAKTERISTIK PROFESI
Beberapa ahli mengemukakan bahwa karakteristik suatu profesi
harus berorientasi pada pelayanan melalui pendidikan dan
mempunyai otonomi.
1. Memiliki pengetahuan yang melandasi keterampilan & pelayanan.
2. Mampu memberikan pelayanan yang unik kepada orang lain.
3. Mempunyai pendidikan yang mempunyai standar.
4. Pengendalian terhadap standar praktik.
5. Bertanggung jawab & mempertanggung jawabkan pelayanan yang
diberikannya.
6. Karier seumur hidupnya yang mandiri.
KARAKTERISTIK PROFESIONAL
1. Terbuka terhadap perubahan
2. Menguasai & menggunakan pengetahuan teoritis
3. Mampu menyelesaikan masalah
4. Mengembangkan diri secara terus menerus
5. Mempunyai pendidikan formal
6. Ada sistem pengesahan terhadap kompetensi
7. Legalisasi standar praktik profesional
8. Melakukan praktik dgn memperhatikan etika
9. Mempunyai sanksi hukum terhadap malpraktik
10. Memberikan pelayanan kpd masyarakat
11. Memperbolehkan praktik otonomi
CIRI BIDAN PROFESIONAL
1. Dalam melaksanakan tugas berpegang teguh pada
filosofi ketika profesi dan aspek legal
2. Bertanggung jawab dan mempertanggung jawabkan
keputusan klinis yang dibuatnya
3. Senantiasa mengikuti perkembangan pengetahuan &
keterampilan mutakhir secara berkala
4. Menggunakan cara pencegahan universal untuk
mencegah penularan penyakit dan strategi pengendalian
infeksi
5. Menggunakan konsultasi dan rujukan yg tepat selama
memberikan asuhan kebidanan
6. Menghargai budaya setempat sehubungan dengan
praktik kesehatan, kehamilan, kelahiran, periode
pascapersalinan, serta bayi baru lahir & anak.
7. Menggunakan model kemitraan dalam bekerja sama
dengan kaum perempuan/ibu agar mereka dapat
menentukan pilihan yang telah diinformasikan serta
bertanggung jawab atas kesehatannya sendiri.
8. Menggunakan keterampilan berkomunikasi
9. Bekerja sama dengan petugas kesehatan lain untuk
meningkatkan pelayanan kesehatan pada ibu & keluarga
10. Advokasi terhadap pilihan ibu dan tatanan pelayanan
Pola Pengembangan Karier & Pendidikan Bidan
1. Karier fungsional : Jabatan fungsional
2. Karier struktural : Jabatan struktural di RS, PKM,
BPM/institusi swasta
3. Pendidikan formal & non formal
PERBEDAAN KONSEP BIDAN DAN MEDIS

Kebidanan Dokter Kandungan


1. Perempuan 1. Laki laki
2. Sehat 2. Penyakit
3. Normal 3. Abnormal
4. Seni 4. Ilmu
5. Emosi 5. Alasan
6. Intuisi 6. Logika
7. Alami 7. Budaya
8. Feminin 8. Maskulin
9. Komunitas 9. Institusi
10. Sosial 10. Medis
11. Subjektif 11. Objektif
12. Pengalaman 12. Ilmu Pengetahuan
13. Observasi 13. Intervensi
14. Praktik 14. Teori
15. Asuhan 15. Kontrol
16. Lembut 16. Keras
17. Keluarga 17. Kerja
18. Pribadi 18. Publik
AWAL KEBANGKITAN KEBIDANAN

Fokus : Fokus :
Individu & proses Perempuan,
penyakit keluarga & komunitasnya
MACAM ORGANISASI PROFESI BIDAN (IBI)

IBI
•Berdiri pd tggl 15 Sept 1950
•Tggl 24 Juni 1951 dipandang sbg Hari Jadi IBI

ICM •Organisasi NonPem. terakreditasi & mewakili Bidan di tingkat dunia


•Perintis Organisasi Kesehatan Dunia Safe Motherhood

ARM
•Organisasi dg anggotanya Para Bidan & mahasiswa Bidan di Inggris u/
memperbaiki pelay. kesehatan
•Pandangan ARM adl agar dpt bekerja mandiri di luar NHS (Nurse Health
Service)
TUJUAN PENDIDIKAN KEBIDANAN
Memfasilitasi dari keterampilan, pengetahuan, dan sikap bidan yang
komunikatif dan terbuka.

 Luaran dari pendidikan


kebidanan
 Proses pembelajaran
Berkepribadian

Hubungan Memiliki
interpersonal pengetahuan&
keterampilan
THANK YOU

ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts

Anda mungkin juga menyukai