Anda di halaman 1dari 14

Saturday Scientific Report

RS UD DAYA MAKASSAR
Identitas Pasien
O Nama : An. NT

O Umur : 4 th

O Alamat : JL. Perintis Kemerdekaan


Anamnesis
O Keluhan Utama : GATAL
Pasien datang ke dengan keluhan gatal di daerah lipatan-lipatan
tubuhnya. Dialami sejak seminggu terakhir. Gatal disertai kemerahan dan
kulit kering. Semakin di garuk lama-lama jadi perih. Sekarang pasien juga
menderita flu. Pasien ada riwayat asma sebelumnya.
Riwayat peny. terdahulu : waktu bayi pernah ada
ruam merah di pipinya
Riwayat pengobatan : (-)
Riwayat keluarga : asma pada ibu
Status Dermatologis
O Lokasi
coli , cubiti, poplitea, facialis

O Effloresensi
eritema, papul, skuama, erosi, ekskoriasi
Gambar
Diagnosis
Dermatitis Atopi
Tatalaksana
O Interhistin ½ tab + prednison ½ tab, puyer 3
x1
O Betametason cream pagi-sore (di badan)
O Hidrocortison cream pagi-sore (di wajah dan
leher)
Identitas Pasien
Nama : Ny. HM
Jenis kelamin : Perempuan
Umur : 64 tahun
Pekerjaan : IRT
ANAMNESIS
Keluhan Utama : GATAL
Pasien datang ke poli kulit dan kelamin RSUD Kota Makassar dengan
keluhan gatal pada kedua telapak dan celah jari-jari tangan disertai kulit
kering. Dialami sejak kurang lebih 2 bulan terakhir. Keluhan bertambah
gatal jika sudah mencuci dan kontak dengan getah sayur. Sebelumnya
pasien tidak pernah mengeluhkan hal yang sama. Awalnya berupa bintil-
bintil namun digaruk dan pecah, lalu kering dan kemerahan. Gatal tetap
ada. Nyeri dan rasa terbakar (-). Riwayat pengobatan sebelumnya (-).
Riwayat dalam keluarga (-) Riwayat atopi (-)
STATUS DERMATOLOGIS
O Lokasi :
manus dextra et sinistra

O Effloresensi:
eritema berbatas tidak tegas dengan pinggir
yang tidak aktif, skuama, kering
Diagnosis
Dermatitis Kontak
Alergi
TATA LAKSANA
O Cetirizine 10mg 1x1 tab
O Dexosimetasone cr (oles pagi-sore)
O Metilprednisolon 4mg 2x1

Anda mungkin juga menyukai