Anda di halaman 1dari 13

Pengertian dan Permasalahan

Profesi & Profesionalisme


Kelompok 2 :
1. Mohamad Ba’atul Huda Ifanda (2016 54 010)

2. Fatur Rohman (2016 54 011)

3. Arvian Restu Adjie (2016 54 016)

4. Arif Mulyono (2016 54 024)

5. Muhammad Fatka Firmansyah (2016 54 026)


Latar Belakang
• Mengingat pentingnya tenaga professional
sangatlah dibutuhkan dalam suatu pekerjaan,
maka dengan ini kami pemakalah akan
memaparkan bagaimana cara untuk menempuh
sebuah professional dalam sebuah pekerjaan dan
anggapan anggapan tentang keprofesionalan
dalam pekerjaan.

| Etika Profesi dan Karir 3


FR

Tujuan & Manfaat

• Memahami pengertian dari profesi dan profesionalisme.


• Mengetahui kode etik dan prinsip dasar profesi dan profesionalisme.
• Memahami aspek-aspek yang diperhatikan dalam profesi dan
profesionalisme.
• Mengetahui karakteristik dan watak profesionalisme.
• Memahami permasalahan profesi dan profesionalisme.

| Etika Profesi dan Karir 4


FR

Pengertian
Profesi Profesionalisme
• Profesi merupakan suatu jabatan atau pekerjaan • Profesionalisme merupakan pandangan atau
yang menuntut keahlian atau keterampilan dari sikap mental dalam bentuk komitmen dari para
pelakunya. Biasanya sebutan “profesi” selalu anggota suatu profesi untuk senantiasa
dikaitkan dengan pekerjaan atau jabatan yang mewujudkan dan meningkatkan kualitas
dipegang oleh seseorang, akan tetapi tidak profesionalannya dalam menjalankan profesi
semua pekerjaan atau jabatan dapat disebut sesuai dengan kode etik profesi.
profesi karena profesi menuntut keahlian para
pemangkunya.

| Etika Profesi dan Karir 5


FR
Kode Etik Profesi
Kode Etik Profesi merupakan kriteria
prinsip profesional yang telah digariskan,
sehingga diketahui dengan pasti
kewajiban profesional anggota lama,
baru, ataupun calon anggota kelompok
profesi.

| Etika Profesi dan Karir 6


FR

Prinsip Dasar Profesi

• Prinsip Standar Teknis • Prinsip Integritas


• Prinsip Kompetensi • Prinsip Objektivitas
• Prinsip Tanggungjawab • Prinsip Kerahasiaan
• Prinsip Kepentingan Publik • Prinsip Perilaku Profesional

| Etika Profesi dan Karir 7


FR
Aspek–Aspek Profesionalisme
• Pengetahuan (Knowledge)
• Kemampuan (Ability)
• Keterampilan (Skill)
• Sikap (Attitude)
• Kebiasaan (Habit)

| Etika Profesi dan Karir 8


FR
Karakteristik Profesionalisme
1. Harus memiliki landasan pengetahuan yang kuat
2. Harus berdasarkan atas kompetensi individual
3. Memiliki sistem seleksi dan sertifikasi
4. Ada kerjasama dan kompetisi yang sehat antar
sejawat
5. Adanya kesadaran profesional yang tinggi
6. Memiliki prinsip-prinsip Etik (kode etik)
7. Memiliki sistem sanksi profesi
8. Adanya militansi individual

| Etika Profesi dan Karir 9


FR
Watak Kerja Seorang Profesionalisme

1. Kerja seorang profesional itu beritikad untuk merealisasikan


kebajikan demi tegaknya kehormatan profesi yang digelutiHarus
berdasarkan atas kompetensi individual
2. Kerja seorang profesional itu harus dilandasi oleh kemahiran
teknis yang berkualitas tinggi
3. Kerja seorang profesional diukur dengan kualitas teknis dan
kualitas moral

| Etika Profesi dan Karir 10


Permasalahan Profesi
1. Pekerjaan Yang Tidak Memenuhi Harapan
2. Terjadi Perubahan Lingkungan Kerja
3. Target sebuah pekerjaan yang tidak terselesaikan
4. Beban kerja yang berat dan tingkat stress yang tinggi
5. Gaji yang tidak sesuai harapan
Permasalahan Profesionalisme
1. Profesi yang sulit untuk ditekuni
2. Keterbatasan waktu
3. Pengaruh lingkungan sekitar
4. Beban sebuah profesi yang berat
5. Gaji yang tidak sesuai harapan
6. Kesejahteraan dalam lingkup perusahaan
7. Pekerjaan yang berubah-ubah
8. Deadline yang mepet
Thank You.

Anda mungkin juga menyukai