Anda di halaman 1dari 8

BAGAIMANA CARA

PERLINDUNGAN TEKNIS
MELINDUNGI SISTEM DARI
ANCAMANA KEAMANAN?
Oleh:
Sukma Aulia
175030200111004
Click icon to add picture

TECHNICAL
SAFEGUARDS
 Identifikasi dan Autentikasi

 Log in menggunakan username dan password


 Smart card (kartu pintar)
 Autentikasi biometrik
 Pengamanan Privasi
UU Perlindungan Data
 Amerika Serikat:
 UU Privasi tahun 1974 yang memberikan perlindungan kepada data individu
yang dikelola oleh pemerintah
 Ketentuan privasi dari Asuransi Kesehatan dan Akuntabilitas Act (HIPPA)
tahun 1996.
 Australia :
 Prinsip-prinsip Privasi
 UU Privasi Australia tahun 1988.
 Indonesia :
 Dalam proses
1. Single Sign-on for Multiple Systems.

2. Encryption (proses mengubah teks yang jelas menjadi teks yang dikodekan dan tidak
dapat dipahami untuk penyimpanan yang aman).

3. Firewalls (computing device yang berfungsi untuk mencegah akses dari jaringan yang
tidak sah).

4. Malware protection (suatu program yang dirancang dengan tujuan merusak dengan
menyusup ke sistem computer).

Pengamanan privasi
Jenis Malware
1. Virus (program komputer yang mereplika dirinya sendiri yang menyerang file eksekusi (.exe)).

2. Trojan Horse (virus yang menyamar sebagai program atau file).

3. Worm (virus yang menyebar sendiri menggunakan internet atau jaringan komputer lainnya).

4. Spyware (program yang dipasang di komputer pengguna tanpa sepengetahuan atau seizin pengguna)

5. Adware

6. Ransomware (perangkat lunak berbahaya yang memblokir akses ke sistem atau data hingga uang
dibayarkan pada penyerang).

Malware protection
Malware safeguards
1. Memasang program antivirus dan antispyware.
2. Pindai komputer sesering mungkin.
3. Perbaharui malware definitions—pola yang ada dalam kode malware—.
4. Membuka email hanya dari sumber yang diketahui dan selalu berhati-hati.
5. Instal pembaruan perangkat lunak dari sumber yang sah.
6. Hanya menjelajahi situs web yang bereputasi. Gunakan browser Web of Trust
plug-in untuk membantu mengetahui situs web yang berbahaya.

Malware protection
 Desain Untuk Aplikasi
Pengamanan
Aplikasi PRIDE yang didesain oleh James dan Michele

PRIDE akan menyimpan pengamanan privasi user di dalam database, dan


akan membuat seluruh aplikasi membaca peraturan privasi terlebih dahulu
sebelum melaporkan data.

Anda mungkin juga menyukai