Anda di halaman 1dari 23

PPDS OBGIN FK UNAND/

RS.Dr.M.DJAMIL PADANG
VISI

“Menjadi Institusi Pendidikan Dokter Spesialis yang Professional dan Bermartabat, yang Menghasilkan
Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi yang Kompeten dan Bermoral Tinggi”

MISI

1. Pengelolaan IPDS yang Taat Azas


2. Mengembangkan Staf Edukasi yang Paham, Kompeten, Berintegritas, dan Bermoral Tinggi dalam
Melaksanakan Pendidikan Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi
3. Memiliki Sarana dan Prasarana yang Memadai
4. Menciptakan Atmosfir Pendidikan yang Humanis, Nalar, Kreatif, dan Kondusif
5. Menghasilkan Penelitian-Penelitian yang ikut Mewarnai Perkembangan Ilmu dan Profesi Obstetri dan
Ginekologi
6. Melaksanakan Pengabdian Masyarakat yang Bersifat Solutif Terhadap Permasalahan Obstetri dan
Ginekologi Mendasar yang Ada di Masyarakat
7. Menghasilkan Lulusan yang Menjadi Panutan Semua Pihak
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. M
Usia : 39 tahun
No. RM : 92 78 31
Tanggal masuk : 02-11-2015
Alamat : Bandar Olo
ANAMNESA
Seorang pasien wanita usia 39 tahun
masuk ke KB IGD RSUP Dr. M. Djamil
Padang pada tanggal 02-11-2015 pukul
19.15 wib, kiriman RSB di Padang
dengan diagnosa late HPP ec
subinvolusio uteri dengan terpasang 2
IV line dan kateter urine.
Riwayat Penyakit Sekarang
 Pada tanggal 8 Oktober 2015 di RSB Padang, pasien melahirkan
dengan cara seksio ai Bekas SC 3x, pasien dirawat selama 3 hari.
Pada tanggal 20 Oktober 2015, pasien kembali ke RSB tempat
pasien melahirkan dengan keluhan keluar darah yang banyak
dari kemaluan, kemudian pasien mendapatkan transfusi darah
sebanyak dua kantong. Setelah perbaikan keadaan pasien pulang.
Tanggal 2 November 2015 pasien mengalami perdarahan yang
banyak dari kemaluan, keluar darah berbongkah-bongkah dan
membasahi 2 helai kain sarung, tidak nyeri, pasien kembali lagi
ke RSB tersebut, kemudian pasien mendapatkan transfusi darah
1 kantong, pasien lalu dirujuk ke RSUP Dr. M. Djamil Padang
dengan terpasang IVFD HES di tangan kanan dan 1 kantong
darah di tangan kiri serta terpasang kateter.
Riwayat Penyakit Sekarang
 Pada saat masuk, keadaan umum pasien stabil
dengan tekanan darah 100/70, setelah transfusi PRC
3 unit didapatkan Hb 5,1 g/dl, lalu pasien
mendapatkan transfusi PRC 3 unit lagi dan
didapatkan Hb 7,3 unit. Kemudian pasien
mendapatkan darah 3 unit lagi, didapatkan Hb 10,1
g/dl, lalu pasien direncanakan untuk dilakukan
pemeriksaan USG
 Riwayat demam (-), trauma (-)
 BAB dab BAK biasa
 Riwayat Penyakit Dahulu
Tidak pernah menderita penyakit jantung,
paru, hati, ginjal, DM, hipertensi, dan alergi.

 Riwayat Penyakit Keluarga


Tidak ada anggota keluarga yang menderita
penyakit keturunan, menular, dan kejiwaan
Riwayat Pekerjaan, Sosial Ekonomi, Kejiwaan, Dan
Kebiasaan
 Riw. perkawinan : 1 x tahun 2007
 Riw. Kehamilan/Abortus/Persalinan: 5/1/4
1. 2008, laki-laki, 4000 gram, cukup bulan, SC ai anak
besar, luka operasi sembuh dalam 7 hari, hidup
2. 2010, keguguran usia kehamilan 3 bulan, dikuret
3. 2011, laki-laki, 3900 gram, cukup bulan, SC ai gawat
janin, luka operasi sembuh dalam 7 hari, hidup
4. 2014, perempuan, 4000 gram, cukup bulan, SC ai bekas
SC 2x, luka operasi sembuh dalam 7 hari, meninggal
umur 11 bulan karena sakit.
5. 2015, laki-laki, 3900 gram, cukup bulan, SC ai bekas SC
3x, luka operasi sembuh dalam 7 hari, hidup
 Riw. Kontrasepsi : (-)
 Riw. Imunisasi : (-)
 Riwayat pendidikan : tamat SMA
 Riwayat pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
 Riwayat kebiasaan : merokok (-), alkohol (-), narkoba (-)
PEMERIKSAAN FISIK
KU Kes TD Nd Nfs T
Sdg CMC 110/70 84x 20x 370C

 Mata : Konjungtiva subanemis


Sklera tidak ikterik
 Abdomen : Status obstetrikus
 Genitalia : Status obstetrikus
 Ekstermitas : Edema (-/-), Refleks fisiologis
(+/+), Refleks patologis (-/-)
Status Obstetrikus
Abdomen :
 Inspeksi : tidak tampak membuncit, sikatrik (+)
insisi luka operasi pfanennstiel
 Palpasi : NT (-), NL (-), DM (-)
 Perkusi : Timpani
 Auskultasi: BU (+) Normal
Genitalia :
 Inspeksi : v/u tenang, PPV (+)
 Inspekulo :
 Vagina : laserasi (-), tumor (-),fluxus (+) tampak darah
merah kehitaman menumpuk di fornik posterior
 Portio : Nullipara, ukuran sebesar jempol tangan
dewasa, laserasi (-) tumor (-), fluxus (+) tampak darah
merembes dari canalis cervikalis.
VT bimanual :
 Vagina : tumor (-)
 Portio : NP, tumor (-), ukuran sebesar jempol tangan
dewasa, OUE tertutup
 CUT : ukuran sebesar telur ayam
 AP : lemas kiri dan kanan
 CD : tidak menonjol
USG
Ekspertise USG
 Uterus retrofleksi dengan ukuran 4x2 cm.
 Tampak massa hiperechoic mengisi kavum uteri, tanpa
gambaran vaskularisasi.
 Tidak tampak massa yang lain
 Tidak tampak cairan pada rongga pelvis atau
intrabdomnial.
Kesan:
 massa intracaviter
 DD/
- selaput / sisa?
- starsel
Laboratorium
Parameter Hasil Normal Unit
Haemoglobin 10,1 12-14 g/dl
Lekosit 10.400 5-10 103/mm3
Thrombosit 195.000 150-400 103/mm3
Hematokrit 29 37-43 %
APTT 41.6 29.2–39.4 sec
PT 9.2 10–13.6 sec
A/: Late HPP ec susp massa intracavum uteri pada
P4A1H3 post SC diluar ai Bekas SC 3x NH32

P/ :
 Kontrol KU, VS, PPV
 Antibiotik (skin test)
 Informed consent

R/ : Curretage PA dalam narkose


Jam 08.30 wib
Dilakukan curretage dalam narkose

Didapatkan jaringan ± 10 gram


Perdarahan selama tindakan ± 10 cc

A/ Post curretage PA ai massa intracavum uteri


P/
 Cek Hb post tindakan
 Kontrol KU, VS, PPV
 Amoxicillin tab 3x500 mg
 Metilergometrin tab 3x0,125 mg
 Antalgin tab 3x500 mg
 SF 1x1 tab
 Vitamin C 3 x 1 tab
PPDS OBGIN FK UNAND/
RS.Dr.M.DJAMIL PADANG
VISI

“Menjadi Institusi Pendidikan Dokter Spesialis yang Professional dan Bermartabat, yang Menghasilkan
Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi yang Kompeten dan Bermoral Tinggi”

MISI

1. Pengelolaan IPDS yang Taat Azas


2. Mengembangkan Staf Edukasi yang Paham, Kompeten, Berintegritas, dan Bermoral Tinggi dalam
Melaksanakan Pendidikan Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi
3. Memiliki Sarana dan Prasarana yang Memadai
4. Menciptakan Atmosfir Pendidikan yang Humanis, Nalar, Kreatif, dan Kondusif
5. Menghasilkan Penelitian-Penelitian yang ikut Mewarnai Perkembangan Ilmu dan Profesi Obstetri dan
Ginekologi
6. Melaksanakan Pengabdian Masyarakat yang Bersifat Solutif Terhadap Permasalahan Obstetri dan
Ginekologi Mendasar yang Ada di Masyarakat
7. Menghasilkan Lulusan yang Menjadi Panutan Semua Pihak
TERIMA KASIH
Laboratorium post curretage

Parameter Hasil Normal Unit


Haemoglobin 10,0 12-14 g/dl
Lekosit 10.800 5-10 103/mm3
Thrombosit 334.000 150-400 103/mm3

Anda mungkin juga menyukai