Anda di halaman 1dari 10

PERAWATAN LUKA

COLOSTOMI

OLEH
MAHASISWA NERS
K E P E R A W ATA N
MALANG
APA ITU COLOSTOMI ???...............
Colostomi adalah suatu tindakan
operasi untuk membentuk suatu
hubungan buatan antara usus dengan
permukaan kulit pada dinding perut.
Hubungan ini dapat bersifat sementara
atau menetap selamanya.
Colostomi adalah lubang yang dibuat
melalui dinding perut ke dalam usus
untuk mengeluarkan feses.
PERAWATAN LUKA COLOSTOMI
Yaitu untuk membersihkan stoma kolostomi,
kulit sekitar stoma , dan mengganti kantong
kolostomi secara berkala sesuai kebutuhan.
TUJUAN
1. Menjaga kebersihan pasien
2. Mencegah terjadinya infeksi
3. Mencegah iritasi kulit sekitar
stoma
4. Mempertahankan kenyamanan
pasien dan lingkungannya
MACAM2 KANTONG KOLOSTOMI
1. Permanen
2. Semi permanen 1 minggu pakai
3. Semi permanen 1 hari pakai
MENGAPA COLOSTOMI DILAKUKAN

1.Adanya Kanker Usus


2.Penyakit atresiani (tidak adanya anus)
3.Adanya Trauma saluran pencernaan
bagian bawah
ALAT PERAWATAN STOMA
1. Mengecek catatan medik
2. Mencuci tangan
3. Menyiapkan alat :
• Kantong kolostomi sesuai kebutuhan
• Kapas
• Larutan NaCI 0,9 %/ air matang
• Bedpan/pispot
• Spidol
• Gunting (k/p)
• Pola ukuran stoma
• Stoma powder
• Stoma hasive paste
• Waslap
• Sabun mandi
• Air hangat
• Sepasang sarung tangan
• Kasa kering
• Bengkok/piala ginjal
• Perlak dan pengalasnya
• Kantong plastic
• Tempat sampah
6. Membuang kantong kolostomi kotor ke tempat sampah/plastik
7. Membersihkan kulit sekitar stoma dengan sabun dan air hangat dg
menggunakan waslaP
8. Membersihkan stoma dan sisa feces/produk stoma dengan kapas
NaCI 0,9% dengan sangat hati-hati (hindari perdarahan)
9. Mengeringkan kulit sekitar stoma dengan kassa/tisue.
10. Mengobservasi stoma dan kulit sekitar stoma
20
11. Berikan stoma powder sekitar kulit stoma, dan stoma hasiv pasta
disekitar stoma
12. Mengukur stoma dan gambar pola stoma pada plastic penutup
kantong dengan menggunakan spidol, kemudian gambar pola pada
bagian yang adesif pada kantong stoma kemudian gunting sesuai
ukuran stoma
13. Membuka salah satu sisi perekat kantong kolostomi dan
menempelkan dengan tepat dengan menghindari udara masuk
kantong kolostomi
14. Menempelkan kantong kolostomi dengan posisi Vertical/ horizontal/
miring sesuai kebutuhan kilen (sesuaikan dengan aktivitas klien).
Klem kantong kolostomi jika menggunakan tipe drainable pounch
HOME CARE
SEMOGA BERMANFAAT
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai