Oleh :
1.Elisabeth dithri
2.Kristiani manang
Pendahuluan
Lingkungan dan situasi rumah sakit yang asing serta
pengalaman perawatan yang tidak menyenangkan
akan memberi pengaruh yang besar terhadap
kemampuan adaptasi pasien dengan gangguan fisik
dan gangguan mental.
Pasien dengan gangguan mental seringkali mendapat
isolasi sosial, diasingkan lingkungan, terbuang dari
keluarga dan mendapat perlakuan fisik yang kurang
manusiawi sehingga upaya-upaya dalam memodifikasi
lingkungan menjadi sangat penting.
Upaya terapi harus bersifat komprehensif, holistik, dan
multidisipliner. Selain terapi fisik (Farmakotheraphy),
terapi psikologis (Psykoterapy), juga perlu
mengupayakan optimalisasi aspek lingkungan melalui
penerapan konsep-konsep psikologi lingkungan
Pengertian ...