Anda di halaman 1dari 6

KEPEMIMPINAN DIRI

“PERSONAL LEADERSHIP”
OLEH:

ADE LASARI (15722003)


A D I W I D I A RTO (15722004)
B AY U R I Z K I A N T O N O (15722011)
B E T I O K TA V I A N I (15722013)
DA R S I M A N (15722014)
DEDE MUKMIN ADHARI (15722016)
D E W I R A H AY U K A R T I K A S A R I (15722021)
DEWI SRI KUSUMA NINGRUM (15722023)
D W I Y U L I A N AYA N S A R I (15722025)
HAFIZH HAIKAL EKA PUTRA (15722032)
I. PENGERTIAN KEPEMIMPINAN PRIBADI

Apa itu Kepemimpinan Diri (Self Leadership) ??


II. CIRI-CIRI KEPEMIMPINAN PRIBADI

1. Proaktif.
2. Merujuk pada
tujuan akhir.
3. Berpikir menang-
Stephen menang
4. Mendahulukan yang
R.Covey utama.
(1997) 5. Mewujudkan sinergi.
6. Berusaha mengerti
terlebih dahulu baru
dimengerti.
7. Melakukan pembaruan
diri secara seimbang.
III. SYARAT-SYARAT KEPEMIMPINAN PRIBADI

Connor (2003) menjelaskan bahwa memimpin diri


memerlukan syarat-syarat:

Kesadaran Diri
(Self Awareness)

Mengarahkan Diri
(Self Directing)

Mengelola Diri
(Self Managing)
IV. STRATEGI KEPEMIMPINAN PRIBADI
A. Strategi yang Berfokus pada Perilaku (Behavior-focused
strategies)
B. Strategi Reward Alami (Natural reward Strategies)
C. Strategi Pola Berpikir Konstruktif (Constructive thoug pattern
strategies)

V. PERAN KEPEMIMPINAN PRIBADI DALAM ORGANISASI

A. Peran Kepemimpinan Diri oleh Pemimpin Organisasi


B. Peran Kepemimpinan Diri Bagi Anggota Organisasi
C. Peran dalam Pencapaian Tujuan Organisasi
KESIMPULAN
• Selfleadership merupakan serangkaian proses yang digunakan
individu untuk mengendalikan perilakunya sendiri. Asumsi dasar
dibalik kepemimpinan diri (self leadership) adalah bahwa
individu dikatakan bertanggung jawab, mampu membangun dan
mengembangkan inisiatif, bila tanpa ada tekanan dari atas dan
pihak eksternal, tetap terbangun kesadaran untuk melakukannya.
Mereka dapat memantau dan mengendalikan perilakunya
sendiri.
• Peranan self leadership juga begitu penting selain untuk diri
sendiri namun juga untuk organisasi terlebih untuk mencaai
tujuan organisasi. Seserorang terlebih dahulu harus memiliki self
leadership yang kuat untuk berhasil memimpin orang lain. Ini
menunjukan bahwa self leadership penting dan sangat berperan
bagi seorang pemimpin untuk memimpin anggotanya.
Sedangkan bagi karyawan, self leadership juga tidak kalah
berperannya dikarenanakan, Self leadership merupakan teori
yang paling sesuai untuk meningkatkan kinerja karyawan pada
abad ke dua puluh satu ini.

Anda mungkin juga menyukai