Anda di halaman 1dari 16

PANCASILA

DALAM
KONTEKS
KETATANEGAR
AAN RI
KELOMPOK 9
●PANCASILA●

2
➢ Pancasila sebagai dasar negara dan ideologi
nasional memiliki konsekuensi terhadap
kedudukan Pancasila sebagai asas kerokhanian
hukum dasar negara.ARTINYA

➢ Pancasila menjadi roh atau jiwa dan landasan


utama dari hukum dasar negara, sehingga
hukum dasar negara tidak boleh bertentangan
dengan nilai-nilai pancasila.

3
HUKUM DASAR
NEGARA
INDONESIA

UUD 1945

Hal ini sesuai dengan penjelasan UUD


1945, dibagian umum nomor 1
berbunyi “Undang-undang Dasar,
sebagian dari hukum dasar”

4
• Undang-undang Dasar ialah hukum dasar yang tertulis, disamping itu juga
terdapat undang-undang dasar yang tidak tertulis/Konvensi.

HUKUM TERTULIS HUKUM TIDAK TERTULIS /


Hukum yang telah ditulis dan KONVENSI
dicantumkan dalam ➢ Aturan dasar yang timbul dan
peraturan perundang- terpelihara dalam praktik
undangan negara baik yang penyelenggaraan negara dan
sudah dikodifikasi ataupun sifatnya tidak ditulis dalam
yang tidak dikodifikasi. perundang-undangan.
➢ Merupakan hukum yang
hidup/berjalan dan tumbuh
dalam masyarakat, adat atau
praktik ketatanegaraan.
5

➢ Undang-undang dasar
yang tertulis dan tidak
tertulis yang merupakan
hukum dasar negara
Indonesia harus
berlandaskan dan
bersumber pada nilai-nilai
pancasila

6
Kedudukan pancasila sebagai dasar negara
Indonesia, dan sekaligus sebagai asas kerokhanian
hukum dasar negara Indonesia tercermin dalam
alinea keempat Pembukaan UUD 1945.
Oleh
Karena
7
itu :
Undang-undang Dasar itu harus
mengandung isi yang mewajibkan
pemerintah dan lain-lain penyelenggara
negara, untuk memelihara budi pekerti
kemanusiaan yang luhur dan memegang
teguh cita-cita moral yang luhur.

7
Pembukaam UUD 1945 merupakan kaidah negara yang fundamental bagi
kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara.

Bisa disimpulkan bahwa : Untuk


melakukan penyusunan dan
APA ITU pembentukan perundang – undangan
FUNDAMENTAL? harus dijiwai, dilandasi dan
berpedoman oleh pancasila dan
pembukaan UUD 1945.

FUNDAMENTAL Fundamental yang berarti sesatu


= yang dijadikan dasar atau
Mendasar (DASAR) pedoman.

8
Sebagai pokok kaidah Negara yang fundamental, ada 4 pokok-pokok
pikiran dari prinsip-prinsip mendasar yang terkandung dalam
pembukaan UUD 1945 :
1. Negara yang melindungi dan meliputi
segenap bangsa seluruhnya.

2. Negara yang hendak mewujudkan keadilan


sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

3. Negara yang berkedaulatan rakyat


berdasarkan atas kerakyatan dan
pemusyawaratan dan perwakilan.

4. Negara berdasar atas Ketuhanan Yang Maha


Esa menurut dasar kemanusiaan yang adil dan
beradab.
9
yang
pembukaan

➢ Keempat pokok-pokok pikiran
termuat
UUD
dalam
1945
mengandung nilai filosofis
yang sangat dalam karena di
dalamnya terkandung nilai-
nilai moral yang mendasari
kehidupan kenegaraan dan
kelangsungan hidup dan
kehidupan bangsa dan negara
Indonesia, yakni nilai-nilai
moral pancasila.

10
➢ Karena kedudukanya
yang istimewa sebagai
pokok kaidah negara
fundamental, maka
dapat dikatakan bahwa
mengubah pembukaan
undang-undang dasar
1945 sama halnya
dengan membubarkan
negara Republik
Indonesia.

11
Pancasila sebagai dasar negara dan
ideologi nasional memiliki kedudukan
sebagai sumber dari segala sumber
hukum.
Terdapat hubungan fungsional antara Pancasila
sebagai sumber dari segala sumber hukum
dengan pembukaan UUD 1945 sebagai pokok
kaidah negara fundamental bagi negara RI.

Pancasila menjiwai Sedangkan


& menjadi landasan Pembukaan UUD
filosofis & juridis 1945 sebagai
pembemtuk hukum sumber tertib hukum
di Indonesia di Indonesia.

12

➢ Pancasila menjadi cita-cita
hukum bangsa Indonesia, yang
artinya Pancasila menjadi dasar
dan tujuan setiap hukum di
Indonesia.
➢ Oleh sebab itu, setiap hukum
yang lahir di Indonesia harus
berdasar pada pancasila dengan
memuat konsistensi isi mulai dari
yang paling atas sampai yang
paling rendah hirarkhinya.

13

➢ Kedudukan pancasila sebagai
sumber dari segala sumber
hukum juga dapat diartikan
bahwa semua pembentuk
hukum di semua tingkatan
mulai dari pusat sampai yang
kebawah harus selalu berpijak
dan berpedoman pada nilai-
nilai pancasila.

14
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
PASCA AMANDEMEN UUD 1945.

Amandemen terhdap UUD 1945 diperlukan


karena sistem ketatanegaraan tersebut Tujuan amandemen
menempatkan kekuasaan eksekutif lebih UUD 1945
besar dibandingkan kekuasaan legislatif dan
yudikatif.

Antara lain adalah terciptanya cecks and balances


kekuasaan negara, yakni antara kekuasaan eksekutif,
19 Oktober 1999 legislatif, dan yudikatif, sehingga kekuasaan negara
tidak lagi terkonsentrasi pada kekuasaan eksekutif
AMANDEMEN terutama kekuasaan Presiden sebagai kepala negara
UUD 1945 18 Agustus 2000
dan kepala pemerintahan
DIRUBAH
4 KALI 10 November 2001

10 Agustus 2002
15
THANKS!

Any questions?

16

Anda mungkin juga menyukai