Anda di halaman 1dari 11

Pelayanan Non-Tunai

Kelompok 2 :
Dewanti Citra Arimbi
Juwita Yuni Sarah
Rayya Nadiyah
Tifani Dwi Lestari
Yuni Aryana
P e n g e r t i a n

• Undang-Undang Republik
Indonesia Nomor 23 Tahun 1999
Tentang Bank Indonesia
Sistem pembayaran adalah suatu sistem yang
mencakup seperangkap aturan, lembaga, dan
mekanisme, yang digunakan untuk melaksanakan
pemindahan dana guna memenuhi suatu kewajiban yang
timbul dari suatu kegiatan ekonomi
Peran Sistem Pembayaran dalam
Perekonomian
1. Menjamin kelancaran pasar
Peranan
sebagai tempat di mana
Pembayaran Non
transaksi terjadi.
Tunai terhadap
2. Memungkinkan terjadinya
Perekonomian
spesialisasi pada produksi.
3. Membantu menentukan seberapa
efisien transaksi dilakukan dan
diselesaikan.
4. Mempengaruhi tingkat dan Peranan
laju pertumbuhan ekonomi serta Pembayaran Non
efisien pasar keuangan. Tunai terhadap
5. Elemen penting dalam Kebijakan
infrastruktur keuangan untuk Moneter
mendukung terciptanya
stabilitas sistem keuangan.
Sistem Pembayaran Di Indonesia

Tunai Non-Tunai
(Cash) (Cashless)
Jenis-jenis Alat Pembayaran Non
Tunai
Electronic Internet dan
Cek Money (E- Mobile
money) Banking

Bilyet Giro Kartu ATM

Kartu Kredit Kartu Debet


Fungsi dan Tujuan Pembayaran Non Tunai

Transaksi yang menggunakan sistem


pembayaran elektronis berbiaya hanya antara
Menurut Hancock sepertiga sampai separuh dari transaksi yang
dan Humphey menggunakan sistem pembayaran berbasis
(1998) kertas, sehingga penghematan substansial
dalam pengeluaran dapat direalisasi melalui
perubahan sistem dari yang berbasis kertas ke
sistem yang bersifat elektronis dan dapat
menstimulus pertumbuhan ekonomi
Manfaat Non Tunai

Berpotensi untuk
Dapat
Meningkatkan mendorong
mempermudah
pendapatan kenaikan tingkat
proses transaksi
konsumsi

Mendorong kembali
permintaan
Efisiensi biaya masyarakat
terhadap digital
money
Resiko Non Tunai

Peningkatan default risks


yang ditimbulkan dari Risiko keamanan dari IT
penerbitan kartu kredit yang digunakan
atau kartu prabayar

Peningkatan risiko
kemanan terkait dengan Terjadinya
IT dapat menyebabkan ketidakstabilan dalam
kegagalan dalan sistem keuangan
penyelesaian transaksi
Dampak

• Penurunan permintaan uang di masyarakat

• Manfaat berupa tambahan pendapatan dalam bentuk fee-based


income

• Adanya ketransparanan dalam pengelolaan keuangan

• Transaksi non tunai itu dapat memacu laju pertumbuhan ekonomi


dan kelancaran sistem pembayaran ditengah-tengah masyarakat
Hubungan Sistem Pembayaran Non
Tunai dengan Pertumbuhan Ekonomi

Menurut Untoro et Pergerakan yang terjadi dalam


al (2014) volume sistem pembayaran
non tunai dapat digunakan
sebagai sinyal awal guna
melihat perkembangan
perekonomian.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai