Anda di halaman 1dari 8

Wanita, 45 tahun datang dengan keluhan batuk sejak 1 bulan yang lalu.

Satu
tahun yang lalu pasien memiliki riwayat TB paru dengan pengobatan
selesai. Saat ini pasien mengkonsumsi obat TB kategori 2, namun resisten
terhadap Rifampisin dan INH. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tanda
vital dalam batas normal, didapatkan ronkhi pada kedua paru. Apakah
diagnosis yang mungkin pada pasien ini?
a. XDR-TB
b. MDR-TB
c. PPOK
d. TB HIV
e. Mono Resistan TB
TB MDR Judith HS Dimara
Resistensi ganda menunjukkan
M.tuberculosis resisten terhadap
rifampisin dan INH dengan atau
TB MULTI DRUGS RESISTEN
tanpa OAT lainnya. (MDR)

Resistensi inisial ialah apabila


Resistensi primer ialah kita tidak tahu pasti apakah Resistensi sekunder ialah
apabila penderita penderitanya sudah pernah apabila penderita telah punya
sebelumnya tidak pernah ada riwayat pengobatan riwayat
mendapat pengobatan TB sebelumnya pengobatan sebelumnya.
atau tidak
Monoresisten ?
Poliresisten ?
XDR ?
RR ?
KRITERIA TB TERDUGA RESISTEN OBAT
1. Pasien TB gagal pengobatan KT 2
2. Pasien TB pengobatan KT 2 yang tidak terkonversi setelah 3 bulan
3. Pasien TB yang mempunyai riwayat pengobatn TB yang tidak standar serta menggunakan
kuinolon dan obat injeksi lini kedua minimal selama 1 bulan.
4. Pasien TB yang kategori 1 yang gagal
5. Pasien TB yang kategori 1 yang gagal tetap positif setelah 3 bulan pengobatan
6. Pasien TB yang kasus kambuh (relaps) kategori 1 dan kategori 2
7. Pasien TB yang kembali setelah Loss To Follow Up
8. Terduga TB yang mempunyai riwayat kontak erat dengan pasien TB MDR
9. Pasien Ko-infeksi TB HIV yang tidak respon terhadap pemberian OAT
PANDUAN OAT MDR STANDAR DI INDONESIA
 Panduan OAT MDR Standar
Km – Lfx – Eto – Cs – Z – (E) / Lfx – Eto – Cs – Z – (E)

 Alternatif
Jika sejak awal terbukti resistan terhadap kanamisin, maka paduan standar adalah
sebagai berikut
 Cm – Lfx – Eto – Cs – Z - (E) / Lfx – Eto – Cs – Z – (E)

Jika sejak awal terbukti resistan terhadap fluorokuinolon maka paduan standar adalah sebagai berikut
 Km – Mfx – Eto – Cs – PAS – Z - (E) / Mfx – Eto – Cs – PAS – Z - (E)

Jika sejak awal terbukti resistan terhadap kanamisin dan fluorokuinolon (TB XDR) maka paduan standar
adalah sebagai berikut:
 Cm-Mfx-Eto-Cs-PAS-Z-(E) / Mfx-Eto-Cs-PAS-Z-(E)
EVALUASI PENGOBATAN TB MDR
1. Sembuh
2. Pengobatan lengkap
3. Meninggal
4. Gagal
5. Loss to Follow up
6. Tidak dievaluasi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai