Anda di halaman 1dari 20

Refleksi Kasus

SERUMEN OBSTURAN

Pembimbing:
Kolonel. CKM. dr. Budi W, Sp.THT-KL

Disusun oleh:
AULIYA RAHMI FADLILAH
01.209.5847
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG
SEMARANG
2014
IDENTITAS PASIEN

• Nama : Sdr. Tegar Kunto Wibowo


• Umur : 9 tahun 5 bulan
• Jenis kelamin : Laki-laki
• Agama : Islam
• Alamat : Salaman, Magelang
• Pekerjaan : Pelajar
• No RM : 10-34-56
Keluhan
Riwayat Penyakit Sekarang
Utama

Telinga kiri berdenging dirasakan sejak 3 hari yang lalu


sebelum pasien memeriksakan di poli THT. Telinga
berdenging dirasakan pasien setelah pasien mengorek
telinga kiri menggunakan cotton bud dan dirasakan ada
Pasien datang sesuatu yang menyangkut di liang telinga. Pasien
dengan keluhan berusaha mengambilnya namun tidak bisa dan telinga kiri
Telinga kiri berdenging mulai dirasakan. Keluhan lain yang dirasakan
berdenging. adalah telinga kiri dinilai pendengarannya berkurang oleh
pasien. Pasien yang masih duduk di bangku SD merasa
kurang bisa mendengar saat guru menjelaskan pelajaran.
Keluhan lain disangkal, seperti nyeri telinga (-), keluar
sekret (-), demam (-), telinga kanan berdenging (-).
Riwayat penyakit dahulu

• Riwayat penyakit serupa : disangkal


• Riwayat penyakit kongenital : disangkal
• Riwayat operasi telinga : disangkal
• Riwayat paparan bising : disangkal
• Riwayat penggunaan obat ototoksik : disangkal
• Riwayat batuk pilek : disangkal
• Riwayat alergi : disangkal
Riwayat penyakit keluarga

• Riwayat sakit serupa dengan penderita


disangkal.
• Riwayat tuli pada keluarga disangkal.
Riwayat Sosial Ekonomi

• Kesan ekonomi cukup


PEMERIKSAAN FISIK

Status Generalis
• Keadaan Umum : Baik
• Kesadaran : Composmentis
• Kooperatif : Kooperatif
• Status Gizi : Cukup
Tanda tanda vital
• Tekanan Darah : 110/70 mmHg
• Nadi : 76 x/menit
• Frekuensi nafas : 18 x/menit
• Suhu : 36,5o C
Kepala dan Leher :
• Kepala : Mesocephale
• Wajah : Simetris
• Leher : Pembesaran kelenjar limfe (-)
Gigi dan Mulut:
• Gigi-geligi : normal
• Lidah : normal, kotor (-), tremor (-)
• Pipi : bengkak (-)
Pemeriksaan Telinga
Dextra Sinistra
Bentuk normal, Bentuk normal
Auricula nyeri tarik (-) nyeri tarik (-)
nyeri tragus (-) nyeri tragus (-)
Bengkak (-) Bengkak (-)
Pre auricular nyeri tekan (-) nyeri tekan (-)
fistula (-) fistula (-)
Bengkak (-) Bengkak (-)
Retro auricular
Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)
Bengkak (-) Bengkak (-)
Mastoid
Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)
Serumen (-) Serumen (+)
CAE hiperemis (-) hiperemis (-)
Sekret (-) Sekret (-)
Intak
Membran timpani putih mengkilat Sulit untuk dinilai
Pemeriksaan Hidung dan Sinus
Luar: Kanan Kiri

Bentuk Normal Normal

Sinus Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)

Transluminasi (tidak dilakukan) Transluminasi (tidak dilakukan)

Inflamasi/tumor (-) (-)

Rhinoskopi Anterior Kanan Kiri

Sekret mukoid (-) mukoid (-)

Mukosa hiperemis (-) hiperemis (-)

Konka Media hipertrofi (-) hipertrofi (-)

hiperemis (-) hiperemis (-)

Konka Inferior hipertrofi (-) hipertrofi (-)

hiperemis (-) hiperemis (-)

Tumor (-) (-)

Septum Deviasi (-)

Massa (-) (-)


Pemeriksaan tenggorokan
Orofaring: Kanan Kiri

Mukosa Hiperemis (-) Hiperemis (-)

Palatum mole Ulkus (-) Ulkus (-)

Hiperemis (-) Hiperemis (-)

Arcus Laring Simetris (+) Simetris (+)

Hiperemis (-) Hiperemis (-)

Uvula Ditengah, Edema (-)

Tonsil:

Ukuran T1 T1

Permukaan Rata Rata

Warna Hiperemis (-) Hiperemis (-)

Kripte Melebar (-) Melebar (-)

Detritus (-) (-)


Usulan Pemeriksaan Penunjang

• Lab darah rutin :


mengetahui tanda-tanda
infeksi akut (leukositosis,
dsb).
• Tes audiometri
Ringkasan

• Laki-laki 9 tahun, dengan keluhan tinnitus (+)


auricula sinistra, pendengaran teinga kiri
berkurang, riwayat mengorek telinga (+),
dari hasil pemeriksaan ditemukan otalgia (-/-
), sekret(-/-), serumen (-/+), membran
timpani sinistra tak tampak, sulit untuk
dinilai, tes garpu tala tidak dilakukan.
Diagnosa
Dx Banding: Dx sementara
• Serumen Obsturan • Serumen Obsturan
Auricula Sinistra Auricula Sinistra
• Corpus Alienum
• Otitis Eksterna Difusa
Sinistra
Prognosa

Quo ad vitam Quo ad sanam Quo ad


fungtionam

• Ad bonam • Dubia ad • Ad bonam


bonam
Penatalaksanaan

Medikamentosa
• Tidak diberi obat
Non Medikamentosa
• Ekstraksi Serumen pada Telinga kiri
Edukasi

• Jaga kebersihan telinga


• Istirahat cukup, makan makanan bergizi
• Tidak mengorek telinga terlalu dalam
• Hindari masuknya air ke dalam telinga seperti
saat mandi, wudhlu, dan berenang
PEMBAHASAN
Anamnesis
• keluhan tinnitus (+) auricula sinistra
• pendengaran teinga kiri berkurang
• riwayat mengorek telinga (+)
Hasil pemeriksaan ditemukan
• otalgia (-/-), sekret(-/-), serumen (-/+),
membran timpani sinistra tak tampak, sulit
untuk dinilai.
Serumen merupakan hasil produksi kelenjar
sebasea, seruminosa, epitel yang terlepas &
debu

Serumen terdapat di 1/3 luar telinga dengan


konsistensi lunak dan dapat keluar sendiri

Gumpalan serumen yang menumpuk di


liang telinga atau akibat dengan mekanis

Gangguan telinga berupa tuli konduktif dan


bila terkena air serumen akan mengembang
dan menimbulkan rasa tertekan
Serumen memiliki fungsi sebagai proteksi, pelembab

Faktor Internal Penumpukan serumen Faktor eksternal


kelainan bentuk anatomis cara membersihkan liang
liang telinga, sekret telinga, kelembaban
Serumen obsturan
serumen berlebihan, udara yang tinggi, serta
kelainan sistemik, lingkungan yang berdebu
aktifitas bakteri dan jamur menutup CAE
dalam liang telinga

Otalgia Kurang Pendengaran Tinitus

Anda mungkin juga menyukai