Anda di halaman 1dari 29

PENYAKIT TIDAK

MENULAR DAN
FAKTOR RESIKO
Pendahuluan

PTM (penyakit tidak menular) :


◦ 1. penyebab kematian utama 36 juta (63 % ) dari seluruh kasus
kematian diseluruh dunia

◦ 2. 29 juta (80%) dinegara berkembang (WHO)


PROPORSI PENYEBAB KEMATIAN DI INDONESIA
portion Of Causes of Death, 1995-2007
1995-2007

Penyakit Penyakit Tidak Cidera


Menular Menular
Prevalensi & Faktor Risiko PTM
(Riskesdas 2013)
Kepercayaan dan Perilaku Masyarakat :
• PTM merupakan penyakit Keturunan dan
penyakit usia lanjut
• PTM Tidak mempunyai gejala
• Sekitar 75% tidak pernah cek kesehatan
Prevalensi Hipertensi, 2013 Prevalensi Diabetes, 2013
Tidak
Hipertensi Tidak Terdiagnosis
Diabetes Terdiagnosis

Hipertensi

Hipertensi Terdiagnosis Diagnosed Hypertention


1/30/2019 Normal Diabetes Tidak Terdiagnosis 5
Riskesdas, 2013
PERJALANAN FAKTOR RISIKO PTM SEPANJANG HIDUP

Faktor Lingkungan / Pendidikan / Sosial dan Budaya / Ekonomi

Janin Bayi dan Remaja Dewasa


Anak
• Merokok • Merokok
• Penyapihan
•Malnutrisi • Alkohol • Alkohol
Maternal • Malnutrisi •Kurang •Kurang
•Paparan asap • Kegemukan Aktivitas Fisik Aktivitas Fisik
rokok pada pada anak • Diet Tidak • Diet Tidak
wanita hamil •Paparan Seimbang Seimbang
asap rokok
pada anak

KUMULATIF
PENYAKIT TIDAK MENULAR & FAKTOR RISIKO

P. Jantung

Merokok

Kanker

Diet
Diabetes

Kurang aktifitas fisik Penyakit Paru


Kronik

Stroke

Alkohol
Cidera
Penyakit tidak menular ( PTM)
I . Hipertensi
Suatu keadaan diman tekanan darah sisitolik ≥ 140 mmHg dan diastolik ≥ 90 mmHg.
Seringkali tanpa gejala, sehingga pasien tidak mersa sakit
Gejala :
1. Sakit kepala 8. Mata berkunang- kunang
2. Kelelahan 9. Mudah marah
3. Mual dan muntah 10. Telinga berdengung
4. Sesak nafas 11. Sulit Tidur
5. Nafas pendek (terengah-engah) 12. Rasa berat di tungkuk
6. Gelisah
7. Pandangan kabur
Penyakit Tidak Menular (PTM)
II. Diabetes Melitus
Adalah kumpulan gejala akibat peningkatan kadar gula darah akibat kekurangan
hormon insulin baik absolut maupun relatif.
Gejala khas (klasik) : Gejala tidak khas :
- poliuria ( BAK sering) - Badan lemah -penglihatan kabur
- Polidipsi ( banyak minum ) - kesemutan -
- Polifagia ( banyak makan ) - gatal2
- BB menurun - keputihan
- infeksi yg sulit sembuh
Penyakit Tidak Menular (PTM)
Diagnosa DM ditegakan jika mengalami 1 atau labih kriteria :
A. Keluhan klasik dan gula darah (GD) sewaktu ≥ 200 mg/ dL Atau GD puasa ≥ 126
mg/dL

B. Keluhan tidak khas dg GD sewaktu ≥ 200mg/dL atau GD puasa ≥ 126 mg /dL pd 2x


pemerikasaan dgn waktu berbeda
C. Bila hasil meragukan dapat dilakukan Test Toleransi Glucose Oral (TTGO). Kadar gula
2jam sesudah pembebanan glukosa oral 75gr : - 140 mg/dL (tidak DM)
- 140 – 199mg/dL (TGT)
- ≥mg.dL (DM)
D. Pemeriksaan HbA1C ≥ 6,5%
Penyakit Tidak Menular (PTM)

Bukan DM Belum pasti DM DM


Kadar GD Vena <100 100 – 199 ≥ 200
Sewaktu Kapiler < 90 90 - 199 ≥ 200
Kadar GD Vena < 100 100 – 125 ≥ 126
Puasa kapiler < 90 90 - 99 ≥ 100
Penyakit Tidak Menular (PTM)
III. Penyakit jantung Koroner
a. Penyakit jantung yang terjadi karena rusaknya dinding pembuluh darah karena
beberapa faktor spt radikal bebeas yg terkandung dalam rokok dan polusi, kolesterol
yg tinggi, HT, DM,
b. Gejala :
- Rasa tertekan spt ditimpa beban berat, rasa sakit, terjepit atau terbakar
didada, seperti tercekik atau sesak nafas. Nyeri menjalar ke seluruh dada, bahu kiri,
lengan kiri, punggung atas, leher dan rahang bawah, terkadang nyeri ulu hati
- lamanya 20menit bahkan lebih
- keringat dingin, rasa lemah, berdebar debar, sampai pingsan
Penyakit Tidak Menular (PTM)
Faktor resiko yg tidak dapat dimodifikasi Dapat dimodifikasi
1. Riwayat keluarga Hipertensi
2. Umur , ♀ ≥ 65, ♂ ≥ 55 merokok
3. Jenis kelamin, ♀ ≥ ♂ DM
Hiperkolesterol, aktifitas, obesitas, pola
makan, Stress
Penyakit Tidak Menular (PTM)
Penyakit Tidak Menular (PTM)
IV. STROKE

A. Pengertian :
Kejadian sakit tiba-tiba yang ditandai dengan adanya lumpuh pada sebagian sisi
tubuh, bicara pelo dan dapat disertai turunya kesadaran yang disebabkan oleh
gangguan peredaran darah ke otak akibat sumbatan atau pecahnya pembuluh darah
diotak
Penyakit Tidak Menular (PTM)
B. Gejala :
◦ Senyum asimetris
◦ Gerak anggota tubuh melemah atau tidak dapat digerakkan secara tiba2
◦ Suara pelo atau parau
◦ Keseimbangan dan kesadaran terganggu
◦ Rabun atau gangguan penglihatan tiba-tiba
◦ Sakit kepala
Penyakit Tidak Menular (PTM)

Mayor Minor
Usia > 65 Usia 35 – 45 tahun
Riwayat stroke/ penyakit jantung/ penyakit Jenis kelamin
oembuluh darah perifer dlm keluarga
Ras / bangsa
Penyakit Tidak Menular (PTM)
Mayor Minor

1. HT 1. Penyakit jantung
2. DM 2. dislipidemia
3. Merokok 3. Konsumsi alkohol
4. AF 5. Penyalagunaaan obat
6. Obesitas
7. Stress mental dan fisik
Kanker Serviks
◦ Adalah keganasan yang terjadi berasal dari sel leher rahim
◦ Kanker serviks atau kanker leher rahim : Penyebab kematian No 1 di Indonesia,
menyerang usia 35-55 tahun
◦ Penyebab :
1. Human papiloma Virus
2. Hubungan seksual dibawah usia 18tahun
3. Merokok
4. Terlalu sering menggunakan cairan pembersih vagina
5. Berganti ganti pasangan
6. Terpapar Penyakit Menular seksual
Kanker Serviks
Kanker serviks

◦ Gejala :
◦ 1. Perdarahan setelah berhubungan seksual
◦ 2. Perdarahan vagina pada wanita menoupose
◦ 3. Keputihan, bau
◦ 4. Nyeri saat berhubungan seks
◦ 5. Timbul perdarahan diluar siklus menstruasi
Kanker Serviks
◦ Deteksi Dini :
◦ 1. Pap Smear
◦ 2. IVA test

◦ Pencegahan
◦ 1. vaksinasi HPV
◦ 2. Menghindari faktor resiko
Kanker payudara
◦ Adalah keganasan yang berasal dari sel kelenjar, saluran kelenjar dan jaringan
penunjangn payudara, tidak termasuk kulit payudara
◦ Kanker payudara merupakan penyebab kematian ke 2 pada wanita
◦ Gejala :
◦ 1. terjadi benjolan permanen di payudara
◦ 2. benjolan tidak sakit dan tersasa keras ketika disentuh
◦ 3. Terjadi penebalan kulit payudara atau sekitar ketiak
Kanker payudara
◦ 4. Perubadahan bentuk dan ukuran payudara
◦ 5. Kulit payudara berkerut
◦ 6. Dari payudara keluar cairan berupa darah
◦ 7. Terjadi tarikan putting susu
Kanker Payudara
◦ Faktor resiko :
◦ 1. Peningkatan berat bada yg berlebih terutama setelah menopose
◦ 2. Makan cepat saji
◦ 3. minum alkohol
◦ 4. Tidak menyusui
◦ 5. Faktor genetik
Kanker Payudara
28
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai