Anda di halaman 1dari 97

LAPORAN JAGA

IGD
14 AGUSTUS 2018

FKIK UNIVERSITAS JAMBI


Profesi Dokter

◉ PASIEN 1
IDENTITAS PASIEN

Nama : Tn. I
Umur : 61 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Bangsa : Indonesia
Suku : Melayu
Agama : Islam
Alamat : Pauh, Sarolangun
Pekerjaan : Pensiunan
MRS : 14 agustus 2018 (Jam 16.00)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Badan lemas memberat 2 hari SMRS

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Perjalanan Penyakit

7 bulan yang lalu 5 bulan yang lalu 1 minggu yang lalu 2 hari SMRS
Pasien sering • Badan semakin
• Pasien mengeluh badan • Badan lemas
mengeluh badan lemas dan
lemas dan tidak dapat • Gusi berdarah
lemas, tapi masih penurunan nafsu
melakukan aktivitas seperti • Timbul bintik-bintik
bisa beraktivitas makan
biasa dan dirujuk ke merah pada tangan dan
seperti biasa • Mual (-)
Palembang dengan kaki yang hilang timbul • Muntah (-)
diagnosa susp. Leukimia,
• BAB dan BAK
kemudian dilakukan biopsi normal
sumsum tulang
• Pasien mengatakan ada
penurunan berat badan 7
kg

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat rawat inap (+) dengan diagnosa AML


• Riwayat Hipertensi (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Riwayat keluhan serupa (-)

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien sudah menikah, punya 2 orang anak, pekerjaan pensiunan


• Riwayat merokok (-)
• Riwayat minum alkohol (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum : Tampak sakit sedang
Kesadaran : Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 120/80 mmHg
Nadi : 70 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 20 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 100%
Temperatur : 36,8°C
BB/TB : 64kg/ 165cm
BMI : 23,5 (normoweight)
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (+/+), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir kering dan pucat, atrofi
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis papil (-), hipertrofi ginggiva
(-)
Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
spider naevi (-) I: Iktus kordis di ICS V linea
Palpasi: midclavicula sinistra
Fremitus taktil ka=ki P :Iktus kordis teraba di ICS
Perkusi: Sonor
V linea midclavicula sinistra
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki (-/-)
Wheezing (-/-) P :Batas jantung dbn
A : BJ I/II reguler
Abdomen
Inspeksi : Datar, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) normal Akral hangat, kuku pucat,
Palpasi : nyeri tekan (-), hepar dan lien peteki (+), edema (-), CRT
tidak teraba, ballotement ginjal (-) <2 dtk
Perkusi : timpani

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, Kuku pucat,
petekie (+),
edema (-), CRT <2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD
DARAH RUTIN
WBC : 9,85(109/L)
HGB : 6,9 g/dL
RBC : 2,77(1012/L)
MCV : 71,3
MCH : 24,9
MCHC : 348
PLT : 13 (109/L)
HCT : 21,4 %
GDS : 110 mg/dL
Kesan : anemia mikrositik hipokrom
trombositopenia

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Badan lemas
Berat badan menurun
Gusi Berdarah
Petekie
Anemia mikrositik hipokrom
Trombositopenia
DIAGNOSIS
AML (acute myeloblastic leukemia)
DIAGNOSIS BANDING

◉ Anemia aplastik
◉ ALL
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Jelaskan tentang penyakit pasien IVFD NaCl 0,9% 10 tpm
- Bed rest Citarabine infus 100mg selama 7 hari
- Diet neutropenic (tidak boleh buah Daunorubisin 45mg iv selama 3 hari
atau sayur mentah). Semua jenis
makanan harus dimasak secara Inj. ceftriaxone 2x1 gr (jika ada tanda
matang infeksi)
- Aktivitas fisik berat harus dihindari Transfusi PRC
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad malam


• Quo ad functionam : malam
• Quo ad sanationam : malam

◉ PASIEN 2
IDENTITAS PASIEN

Nama : Tn. T
Umur : 36 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Bangsa : Indonesia
Suku : Batak
Agama : Kristen
Alamat : Marene
Pekerjaan : Wiraswasta
MRS : 14 agustus 2018 (Jam 17.00)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Demam sejak 2 minggu SMRS

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Sekarang

• 2 minggu SMRS pasien mengeluh demam, naik turun, badan lemah dan tidak nafsu
makan, menggigil (-)
• 2 bulan yang lalu pasien mengeluh berat badan menurun sebanyak 4 kg
• 4 hari yang lalu demam tidak turun dan pasien dirawat di RS theresia selama 4 hari,
selama dirawat pasien mengeluh batuk berdahak dan belum buang air besar dalam 4
hari perawatan di RS Theresia, kemudian pasien dirujuk dengan diagnosa HIV +
Bronkopneumonia.

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat keluhan serupa (-)


• Riwayat Hipertensi (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Riwayat keluhan serupa (-)

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien sudah menikah, memiliki 1orang anak


• Pasien bekerja sebagai wiraswasa
• Pasien pernah melakukan seks bebas ± 15tahun yang lalu
• Riwayat merokok (+) ± 15tahun yang lalu, satu bungkus sehari
• Riwayat minum alkohol (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum
Kesadaran

: Tampak sakit sedang
: Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 120/80 mmHg
Nadi : 80 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 26 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 100%
Temperatur : 38°C
BB/TB : 45kg/ 160cm
BMI : 17,57 (underweight)
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (-/-), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir kering (+), atrofi papil (-)
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis sianosis( -)

Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
spider naevi (-) I: Iktus kordis di ICS V linea
Palpasi: midclavicula sinistra
Fremitus taktil ka=ki P :Iktus kordis teraba di ICS
Perkusi: Sonor
V linea midclavicula sinistra
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki
Basah kasar (+/-) Wheezing (-/-) P :Batas jantung dbn
A : BJ I/II reguler
Abdomen
Inspeksi : Datar, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) normal Akral hangat, peteki (-),
Palpasi : supel, nyeri tekan (-), hepar dan edema (-), CRT <2 dtk
lien tidak teraba, ballotement
ginjal (-)
Perkusi : timpani

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, petekie (-),
edema (-), CRT <2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD
DARAH RUTIN
WBC : 3,2 (109/L)
HGB : 10,1 g/dL
RBC : 3,73(1012/L
PLT : 119 (109/L)
HCT : 29,2 %

GDS : 137 mg/dL

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Demam
Underweight
Batuk berdahak
Konstipasi
Leukopenia
Trombositopenia
DIAGNOSIS
HIV + Bronkopneumonia
DIAGNOSIS BANDING

◉ TB Paru
◉ PPOK
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Jelaskan tentang penyakit pasien IVFD NaCl 0,9% 10 tpm
- Bed rest Kombinasi Zidovudine + Lamivudin
- Konseling (ZDV 300mg+3TC150mg) 1
tablet/dosis
Inj. ceftriaxone 2x1 gr selama 8hari
Fluconazole tab 1x100mg
PEMERIKSAAN ANJURAN

Rontgen thorax
Pemeriksaan sputum
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad malam


• Quo ad functionam : Dubia ad malam
• Quo ad sanationam : Dubia ad malam

◉ PASIEN 3
IDENTITAS PASIEN

Nama : Tn. R
Umur : 52 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Bangsa : Indonesia
Suku : Melayu
Agama : Islam
Alamat : Penyengat rendah
Pekerjaan : Petani
MRS : 14 agustus 2018 (Jam 17.00)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Badan lemas beberapa jam SMRS

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Sekarang

• Pasien mengeluh badan lemas beberapa jam SMRS karena nafsu makan
menurun sehingga asupan makan berkurang.
• Satu minggu yang lalu pasien mengeluh nyeri perut di bagian uluhati dan
perut bagian kiri atas. Nyeri dirasakan seperti ditusuk-tusuk dan dirasakan
terus menerus. Pasien juga mengeluh mual-mual,muntah (-) BAB hitam (-) BAB
berdarah (-) muntah darah (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat rawat inap (+)


• Pasien pernah dirawat di RS Kambang dengan diagnosa Batu Ginjal selama 8 hari
• Pasien pernah mengalami keluhan serupa 3 minggu yang lalu dan dirawat di RS
Abdul Manap selama 7 hari
• Riwayat DM sejak 10 tahun yang lalu, tidak terkontrol
• Riwayat Hipertensi (+)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Riwayat keluhan serupa (-)

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien sudah menikah, pekerjaan petani


• Pasien gemar minum kopi satu kali sehari
• Riwayat merokok (-)
• Riwayat minum alkohol (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum
Kesadaran

: Tampak sakit sedang
: Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 120/80 mmHg
Nadi : 91 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 28 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 96%
Temperatur : 36,5°C
BB/TB : 75kg/ 162cm
BMI : 28,6 (overweight)
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (-/-), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir kering dan pucat, atrofi
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis papil (-), hipertrofi ginggiva
(-)
Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
spider naevi (-) I: Iktus kordis tak terlihat
Palpasi: P :Iktus kordis teraba di ICS
Fremitus taktil ka=ki V linea midclavicula sinistra
Perkusi: Sonor
P :Batas jantung dbn
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki (-/-)
Wheezing (-/-) A : BJ I/II reguler
Abdomen
Inspeksi : Cembug, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) menurun Akral hangat, peteki (-),
Palpasi : nyeri tekan epigastrium (+), hepar edema (-), CRT <2 dtk
dan lien tidak teraba, ballotement ginjal (-)
Perkusi : timpani

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, petekie (-),
edema (-), CRT <2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD
DARAH RUTIN
Na: 135,32 mmol/L WBC : 9,75(109/L)
K: 3,36mmol/L HGB : 14,9 g/dL
Cl: 103,63 mmol/L RBC : 5,54(1012/L)
Ca:1,25 mmol/L PLT : 301 (109/L)
HCT : 44,8 %
GDS : 124mg/dL
Ureum: 14 mg/dL
Kreatinin: 2,3mg/dL

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Badan Lemas
Nyeri ulu hati dan perut bagian kiri atas
Overweight
Diabetes Mellitus
Hipokalsemia
AKI
DIAGNOSIS
Dispepsia + AKI stadium injury
DIAGNOSIS BANDING

◉ GERD
◉ Gastritis
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Jelaskan tentang penyakit pasien IVFD RL 20 tpm
- Bed rest Inj. Ranitidin 2 x 1 ampul (25 mg/mL)
- Batasi asupan garam dalam makanan Domperidon 3 x 1 tablet (10 mg)
- Pengaturan diet
Sucralfat syrup 3 x 1
Glimepiride 1 x 2 mg
Calcium 1 x 500mg
PEMERIKSAAN ANJURAN

Urin rutin
EKG
Endoskopi
USG abdomen
BNO IVP
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad bonam


• Quo ad functionam : Dubia ad bonam
• Quo ad sanationam : Dubia ad bonam

PASIEN 4
IDENTITAS PASIEN

Nama : Ny.S
Umur : 54 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Bangsa : Indonesia
Suku : Melayu
Agama : Islam
Alamat : RT 019 Pasir putih
Pekerjaan : IRT
MRS : 14 agustus 2018 (14.30 WIB)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Pasien mengeluh nyeri ulu hati memberat 2 hari SMRS

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Sekarang

• Pasien datang dengan keluhan nyeri terasa pedih di ulu hati yang memberat
sejak 2 hari SMRS , nyeri menjalar hingga ke punggung. nyeri dirasakan terus
menerus dan berkurang apabila mengkonsumsi obat promag. Saat nyeri
dirasakan di ulu hati, pasien mengeluhkan rasa sesak pada dadanya sehingga
sulit bernapas.

• Keluhan disertai mual-mual dan keringat dingin. BAB dan BAK seperti biasa,
Muntah (-) muntah darah (-) BAB hitam (-) BAB darah (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Pasien memiliki riwayat sakit maag saat berusia 15 tahun akibat


dari kebiasaan makan yang tidak teratur dan keluhan membaik
jika pasien minum obat
• Pasien pernah dirawat dirumah sakit dengan keluhan yang
sama
• Pasien memiliki riwayat sakit jantung (+)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Tidak ada anggotakeluaga dengan keluhan serupa

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien sudah menikah dan memilki 2 orang anak


• Pekerjaan sebagai IRT
• Pasien memiliki kebiasaan makan tidak teratur

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum
Kesadaran

: Tampak sakit sedang
: Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 110/70 mmHg
Nadi : 96 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 23 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 96%
Temperatur : 36,2°C
BB/TB : 47 kg / 150 cm
BMI : 20,8 (normal)
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (-/-), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir kering (-)dan pucat,
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis atrofi papil (-), hipertrofi
ginggiva (-)
Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
I: Iktus kordis terlihat di ICS VI linea
spider naevi (-) midclavicula sinistra
Palpasi: P :Iktus kordis teraba di ICS VI linea
Fremitus taktil ka=ki midclavicula sinistra
Perkusi: Sonor P : atas: ICS II parasternal sinistra
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki (-/-) Kiri:ICS VI midclavicula sinistra, kanan:ICS V
Wheezing (-/-) linea parasternal dextra
A : BJ I/II reguler
Abdomen
Inspeksi : Datar, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) normal Akral hangat, peteki (-),
Palpasi : nyeri tekan epigastrium (+), hepar edema (-), CRT <2 dtk
teraba 5 jari dibawah arcus costae permukaan
licin,lien tidak teraba ballotement ginjal (-)
Perkusi : timpani (+) ascites (-)

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, petekie (-),
edema (-), CRT <2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD
DARAH RUTIN
Na: 142,24 mmol/L WBC : 5,72(109/L)
K: 3,84 mmol/L HGB : 14,1 g/dL
Cl: 108,68 mmol/L RBC : 4,42 (1012/L)
Ca:1,15 mmol/L PLT : 118 (109/L)
HCT : 44,8 %

GDS : 134mg/dL
Ureum: 43 mg/dL
Kreatinin: 1,2 mg/dL

SGOT: 25 u/L
SGPT: 14 u/L

HbsAg: (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Nyeri uluhati
Sesak nafas
Mual dan keringat dingin
Hepatomegali
Kardiomegali
DIAGNOSIS
Dispepsia
DIAGNOSIS BANDING

◉ GERD
◉ Gastritis
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Bed rest O2 2 l/i
- Pengaturan diet IVFD RL 20 tpm
Inj. Ranitidin 2 x 1 ampul (25 mg/mL)
Domperidon 3 x 1 tablet (10 mg)
Sucralfat syrup 3 x 1
PEMERIKSAAN ANJURAN

Urin rutin
EKG
Endoskopi
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad bonam


• Quo ad functionam : Dubia ad bonam
• Quo ad sanationam : Dubia ad bonam

◉ PASIEN 5
IDENTITAS PASIEN

Nama : Tn. A
Umur : 24 tahun
Jenis kelamin : Laki-Laki
Bangsa : Indonesia
Suku : Melayu
Agama : Islam
Alamat : Sei. Asam
Pekerjaan : mahasiswa
MRS : 14 agustus 2018 (20.00)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Badan lemas sejak 1 hari smrs

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Sekarang

• Pasien datang dengan keluhan semakin lemas 1hari SMRS.Lemas dirasakan setelah
os mual dan muntah sebanyak 5 kali, dengan muntah apa yang os makan dan
minum,jumlah muntah 2 kantong plastik.os juga mengeluh BAB cair dengan ampas
sedikit sebanyak 5 kali. Keluhan disertai dengan demam, terus menerus, menggigil
(-) muntah darah (-) BAB hitam (-) BAB darah (-).
• 1 hari SMRS pasien mengeluhkan BAK berdarah, urin bewarna merah. Dan dalam 1
bulan terakhir pasien menggunakan kateter karena tidak dapat mengontrol BAK.
• 2 tahun terakhir pasien didiagnosa anemia hemolitik setelah dilakukan BMP

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat rawat inap ± 10 kali dengan diagnosa anemia hemolitik


• Riwayat transfusi darah terakhir 1 bulan yang lalu sebanyak 7 kantong

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Tidak ada anggotakeluaga dengan keluhan serupa

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien seorang mahasiswa


• Riwayat merokok(-)
• Riwayat minum alkohol (-)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum
Kesadaran

: Tampak sakit sedang
: Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 100/60 mmHg
Nadi : 85 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 20 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 98%
Temperatur : 39,8°C
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (+/+), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir pucat, atrofi papil (-),
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis hipertrofi ginggiva (-)

Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
spider naevi (-) I: Iktus kordis terlihat di ICS V linea
Palpasi: midclavicula sinistra
Fremitus taktil ka=ki P :Iktus kordis teraba di ICS V linea
Perkusi: Sonor midclavicula sinistra
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki (-/-) P : batas jantung dbn
Wheezing (-/-) A : BJ I/II reguler
Abdomen
Inspeksi : Datar, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) normal Akral hangat, edema (-),
Palpasi : Soepel, nyeri tekan suprapubik (+) CRT >2 dtk
Perkusi : timpani (+) ascites (-)

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, edema (-),
CRT >2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD
DARAH RUTIN Elektrolit :
WBC : 1,23(109/L) Na: 126,61 mmol/L
HGB : 5,2 g/dL K : 3,27 mmol/L
RBC : 2,06 (1012/L) Cl : 90,93 mmol/L
MCV : 72,3 fL Ca: 1,09 mmol/L
MCH : 25,2 pg Kesan : Imbalance elektrolit
MCHC : 349 g/L
PLT : 37 (109/L)
HCT : 14,9 % Faal Ginjal :
Ureum: 62 mg/dL
GDS : 134 mg/dL Kreatinin: 1,2 mg/dL

Kesan : Pansitopenia

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Badan lemas
BAB cair
Muntah
Demam
Hematuria
Pansitopenia
Imbalance elektrolit
DIAGNOSIS
Anemia hemolitik autoimun
DIAGNOSIS BANDING

◉ GERD
◉ Gastritis
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Bed rest O2 2 l/i
- Pengaturan diet IVFD RL 20 tpm
Inj. Ranitidin 2 x 1 ampul (25 mg/mL)
Domperidon 3 x 1 tablet (10 mg)
Sucralfat syrup 3 x 1
PEMERIKSAAN ANJURAN

Urin rutin
EKG
Endoskopi
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad bonam


• Quo ad functionam : Dubia ad bonam
• Quo ad sanationam : Dubia ad bonam

◉ PASIEN 6
IDENTITAS PASIEN

Nama : Ny. Y
Umur : 50 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Bangsa : Indonesia
Suku : Melayu
Agama : Islam
Alamat : Ds. Karang anyar RT07
Pekerjaan : Dosen
MRS : 14 agustus 2018 (24.00)

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Keluhan Utama

Badan lemas sejak 3 jam SMRS

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Sekarang

• Pasien datang dengan keluhan badan lemas sejak 3 jam SMRS, keluhan lemas
disertai dengan pucat pada tubuhnya.
• 1 hari SMRS pasien mengeluhkan BAB bewarna hitam. BAB tidak lancar
biasanya 2-3 kali per minggu. Keluhan disertai dengan nyeri ulu hati, mual (-)
muntah darah (-).

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat DM terkontrol dengan obat insulin novorapid 3 x 8 IU


• Riwayat Hipertensi tidak terkontrol

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


Riwayat Penyakit Keluarga

Tidak ada anggotakeluaga dengan keluhan serupa

Riwayat Sosial Ekonomi

• Pasien sudah menikah dan pekerjaan sebagai dosen

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN GENERALISATA

Tanda-tanda vital
Keadaan umum
Kesadaran

: Tampak sakit sedang
: Compos mentis
GCS : (E4 V5 M6)
TD : 180/90 mmHg
Nadi : 98 x/menit, regular, kuat angkat, isi cukup
RR : 20 x/menit, torakoabdominal
SpO2 : 95%
Temperatur : 36,5°C
PEMERIKSAAN FISIK Kulit
Sawo matang, pigmentasi (-)
Mata
CA (+/+), SI (-/-), pupil Kepala
isokor, RC (+/+)
Normocephal, rambut
Hidung
tdk mudah dicabut
Deviasi septum (-),
epistaksis (-) Telinga
Dbn
Leher
Pembesaran KGB (-) Mulut
Faring Bibir kering (-) dan pucat,
Tonsil T1/T1, tdk hiperemis atrofi papil (-), hipertrofi
ginggiva (-)
Paru Inspeksi:
Simetris,ginekomastia (-), Jantung
spider naevi (-) I: Iktus kordis tidak terlihat
Palpasi: P :Iktus kordis teraba di ICS V linea
Fremitus taktil ka=ki midclavicula sinistra
Perkusi: Sonor P : batas jantung dbn
Auskultasi: Vesikuler (+/+) Ronki (-/-) A : BJ I/II reguler
Wheezing (-/-)
Abdomen
Inspeksi : Datar, venektasi (-), striae (-)
Ekstremitas sup
Auskultasi : BU (+) menurun Akral hangat, edema (-),
Palpasi : nyeri tekan epigastrium (+), hepar CRT <2 dtk
dan lien tidak teraba
Perkusi : timpani (+) ascites (-)

PEMERIKSAAN FISIK Ekstremitas inf


Akral hangat, edema (-),
CRT <2 dtk

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


PEMERIKSAAN LABORATORIUM
IGD

DARAH RUTIN
WBC : 8,95(109/L)
HGB : 7,9 g/dL
RBC : 3,2 (1012/L) Faal Ginjal :
Elektrolit Ureum: 44 mg/dL
MCV : 71,8 fL
Na: 139,12 mmol/L Kreatinin: 2,6 mg/dL
MCH : 24,7 pg
K: 4,77 mmol/L
MCHC : 343 g/L
Cl: 110,63 mmol/L Faal hati :
PLT : 255 (109/L)
Ca: 1,23 mmol/L Protein total : 7,1 g/dL
HCT : 23 %
Albumin : 3,0 g/dL
GDS : 117mg/dL Globulin : 4,1 g/dL

Identifikasi Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Penunjang


DAFTAR MASALAH

Nyeri uluhati
Melena
Anemia
Diabetes Melitus
Hipertensi
DIAGNOSIS
Anemia ec perdarahan saluran cerna bagian atas
Diabetes melitus tipe II
Hipertensi stage II
DIAGNOSIS BANDING

◉ Anemia defisiensi besi


◉ Anemia defisiensi folat
TATALAKSANA

Non-Farmakologi Farmakologi
- Bed rest O2 2 l/i
- Pengaturan diet IVFD RL 20 tpm
Inj. Ranitidin 2 x 1 ampul (25 mg/mL)
Domperidon 3 x 1 tablet (10 mg)
Sucralfat syrup 3 x 1
PEMERIKSAAN ANJURAN

SADT
Urin rutin
EKG
Endoskopi
PROGNOSIS

• Quo ad vitam : Dubia ad bonam


• Quo ad functionam : Dubia ad bonam
• Quo ad sanationam : Dubia ad bonam
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai