Anda di halaman 1dari 34

TRAUMA SCORING

Oleh :
Ika Rahmawati, S.Kep.Ns, M.Kep
PENDAHULUAN

◻ Trauma penyebab kecacatan dan kematian di dunia


◻ Di Indonesia, kecelakaan penyebab kematian ke-3
◻ Data WHO (2011)
Kecelakaan lalu lintas menjadi salah satu penyebab kematian
tertinggi di dunia
67 % pada usia produktif : 22 – 50 tahun
72% Kecelakaan pundidominasi oleh pengendara sepeda
motor
◻ Penilaian awal yang sistematis sangat penting pada pasien
trauma
◻ Pendekatan yang sistematis merupakan dasar management
TRAUMA SCORING

◻ Sistem scoring merupakan alat yang


digunakan untuk menilai prognosis pada
pasien trauma
Pengukuran tingkat keparahan cidera

Bagian penting untuk mengetahui kondisi


pasien
KLASIFIKASI TRAUMA SCORING

◻ Anatomycal System
◻ Physiological System
◻ Combined System
PHYSIOLOGICAL SYSTEM

◻ Glasgow Coma Scale


◻ Trauma Score
◻ Revised Trauma Score
◻ Triage Revised Trauma Score
◻ Pediatric Trauma Score
PRE-TEST

Jelaskan apa yang anda ketahui tentang


physiological system berikut ini :
◻ Glasgow Coma Scale

◻ Trauma Score

◻ Revised Trauma Score

◻ Triage Revised Trauma Score

◻ Pediatric Trauma Score


GLASGOW COMA SCALE (GCS)

◻ GCS adalah skala yang digunakan untuk


mengukur kesadaran seseorang.
◻ GCS digunakan untuk menilai secara kuantitatif
kelainan neurologis dan dipakai secara umum
dalam deskripsi beratnya penderita cedera
kepala.
◻ Komponen yang dinilai : Eye-opening, verbal,
and motor responses.
◻ Nilai total : 3-15 points.
◻ Beware the “A-V-P-U” system.
Urutan Stimuli

1. Panggil klien dengan namanya.


2. Panggil namanya dengan keras.

3. Kombinasikan memanggil nama dengan

sentuhan ringan.
4. Kombinasikan memanggil nama dengan

sentuhan kasar (guncangan dan kejutan).


5. Timbulkan nyeri.
Calculating the GCS

Nilai Eye Verbal Response Motor Response


GCS
1 Tidak ada Tidak ada respon Tidak ada respon
2 Terhadap nyeri Suara tidak jelas Ekstensi

3 Terhadap Kata-kata tidak Fleksi abnormal


rangsangan suara jelas
4 Spontan Orientasi Fleksi menarik
terganggu
5 Orientasi baik Melokalisasi nyeri

6 Mampu bergerak

Nilai Total : 3+4+5=12


Pediatric Glasgow Coma Scale
Nilai Eye Verbal Response Motor Response
GCS
1 Tidak ada Tidak ada respon Tidak ada respon
vokal
2 Terhadap nyeri Gelisah, tdk dpt Ekstensi
dihibur
3 Terhadap Mengerang Fleksi abnormal
rangsangan suara
4 Spontan Interaksi tidak Fleksi menarik
pantas
5 Tersenyum, Melokalisasi nyeri
Orientasi terhadap
suara, berinteraksi
6 Mampu bergerak

Nilai Total : 3 +2 +3=8


GCS
TRAUMA SCORE

Merupakan sistem penilaian tingkat keparahan


trauma yang berhubungan dengan probabilitas
kelangsungan hidup.
Point 4 3 2 1 0
Respiratory Rate 10-24 25-35 >35 <10 Apnea
Respiratory Effort Normal Shallow
or
retractions
Systolik Blood preasure >90 70-90 50-69 <50 Not
palpable
Capilary Refill Normal Delayed None
Glasgow Coma Scale 14-15 11-13 8-10 5-7 3-4

Nilai Total : 0+0+1 +1+0=2


Trauma score dalam memprediksi Mortality

Trauma Score Survivor (%)


1-5 0
6-7 10
8-9 22-37
10 55
11 71
12 87
>13 90
REVISED TRAUMA SCORE (RTS)

◻ RTS menilai sistem fisiologis manusia secara


keseluruhan yaitu menilai GCS, tekanan darah
sistolik, dan frekuensi pernafasan.
◻ Nilai total : 0-12 points.
◻ Instrumen RTS merupakan hasil penyempurnaan
dari instrumen GCS untuk menilai kondisi awal
pasien cidera kepala.
◻ Instrumen RTS juga menilai fungsi pembuluh
darah dan fungsi parunya.
Cont.....
◻ RTS telah divalidasi sebagai metode penilaian
untuk membedakan pasien yang memiliki
prognosis baik atau buruk
◻ Penilaian RTS dapat mengidentifikasi lebih dari
97% orang yang akan meninggal jika tidak
mendapat perawatan.
◻ RTS dapat menilai kemungkinan kelangsungan
hidup dari pasien.
◻ Ada hubungan bermakna antara trauma organ
lain, suhu tubuh, tekanan darah, GCS, Respiratory
Rate, dan kadar glukosa darah berhubungan
dengan nilai Revised Trauma Score pasien cidera
kepala berat
◻ Faktor dominan yang berhubungan dengan nilai
Revised Trauma Score : GCS
◻ Ada hubungan bermakna antara nilai Revised
Trauma Score dengan Mortality pasien cidera
kepala berat
◻ Pelaksanaan penilaian revised trauma score pada
15 menit pertama, 15 menit kedua, 15 menit
ketiga, dan 15 menit keempat tidak ada
perbedaan yang signifikan. (Rahmawati, 2013)
TRIAGE REVISED TRAUMA SCORE (T-RTS)

◻ Mengklasifikasikan pasien berdasarkan


keparahan luka.
◻ T-RTS saat ini digunakan oleh personil
ambulans untuk memilih fasilitas rumah sakit
yang paling sesuai berdasarkan tingkat
keparahan trauma.
◻ Tim ambulan harus segera menentukan
pasien T-RTS pada pemeriksaan pertama di
tempat kejadian.
Calculating the RTS

Glasgow Systolic Resp. rate Coded


Coma BP (min) Value
Score (mmHg)
13-15 >89 10-29 4
9-12 76-89 >29 3
6-8 50-75 6-9 2
4-5 1-49 1-5 1
3 0 0 0

Nilai Total : 2 +3 +3 = 8
Revised Trauma Score (RTS)

◻ Nilai RTS 12 : “Delayed”


◻ Nilai RTS 11 : “Urgent”
◻ Nilai RTS 3-10 : “Immediate”
◻ Nilai <3 : “Margue”
Revised Trauma score dalam memprediksi
Mortality
Revised Trauma Mortality (%)
Score
12 <1
10 12
8 33
6 37
4 66
2 70
0 99

(Senkowski, McKenney,
1999)
Revised Trauma Score Survivor (%)
12 99.5
11 96.9
10 87.9
9 76.6
8 66.7
7 63.6
6 63
5 45.5
3 or 4 33.3
2 28.6
1 25
0 3.7

(Newberry,Criddle, 2000)
PEDIATRIC TRAUMA SCORE (PTS)

◆ Memprediksi tingkat keparahan trauma pada


anak.
◆ Dikembangkan karena ada perbedaan
antara fisiologi orang dewasa & anak.
◆ Tidak dilakukannya tindakan pemeriksaan
tekanan darah.
◆ Skor mencerminkan ukuran, patensi jalan
napas, tingkat keparahan & banyaknya luka.
Calculating the PTS
Age < 15 years or best guest
PTS +2 +1 -1
Weight >20 kg 10-20 kg <10 kg
Airway Normal Oral or nasal Intubation of
airway cricothyrotomy
Circulation Radial pulse present Femoral pulse Absent pulse
(B/P >90 systolic) present (B/P <50 systolic)
(B/P 50-90 )

Level of Awake, alert Any Alteration Unresponsive


Consciousness ofConsciousness
Open Wounds None Minor Mayor or
penetrating
Fractures None Single, simple Open or multiple

2 +2 +1 +1 -1 -1 = 4
Pediatric Trauma score dalam memprediksi
Mortality

Pediatric Trauma Mortality (%)


Score
>8 0
0-8 Meningkat
<0 100
LATIHAN SOAL
Berapa skor GCS
Soal no 1 ??

Seorang perempuan berusia 30 tahun datang


bersama keluarga ke ruang IGD dengan
diagnosa decompensasi cordis. Dari hasil
pemeriksaan didapatkan ketika dipanggil klien
membuka mata dengan spontan, bicara tidak
nyambung, ekstremitas dapat melokalisir nyeri
Jawab soal no 1

Nilai Eye Verbal Response Motor Response


GCS
1 Tidak ada Tidak ada respon Tidak ada respon
2 Terhadap nyeri Suara tidak jelas Ekstensi

3 Terhadap Kata-kata tidak Fleksi abnormal


rangsangan suara jelas
4 Spontan Orientasi Fleksi menarik
terganggu
5 Orientasi baik Melokalisasi nyeri

6 Mampu bergerak
Nilai Total GCS
: 4+4+5=13
Berapa skor GCS
Soal no 2 ??

Seorang laki-laki berusia 28 tahun dirawat di


ruang ICU dengan diagnosis medis cidera
kepala. Saat dilakukan pemeriksaan Glasgow
Coma Scale didapatkan klien dapat membuka
mata setelah diberikan rangsangan nyeri,
respon verbal klien hanya menggumam, respon
motorik ekstensi
Jawab soal no 2

Nilai Eye Verbal Response Motor Response


GCS
1 Tidak ada Tidak ada respon Tidak ada respon
2 Terhadap nyeri Suara tidak jelas Ekstensi

3 Terhadap Kata-kata tidak Fleksi abnormal


rangsangan suara jelas
4 Spontan Orientasi Fleksi menarik
terganggu
5 Orientasi baik Melokalisasi nyeri

6 Mampu bergerak
Nilai Total GCS
: 2+2+2=6
Berapa trauma
Soal no 3 skor??

Seorang laki-laki berusia 26 tahun diantar


keluarga ke ruang IGD dengan diagnosis medis
trauma thoraks. Saat dilakukan pemeriksaan
frekuensi nafas 20x/menit, respiratory effort
normal, TD 90/60 mmHg, CRT < 2 detik, GCS
didapatkan klien dapat membuka mata setelah
diberikan rangsangan nyeri, respon verbal
orientasi terganggu, respon motorik ekstensi
Jawab soal no 3

Point 4 3 2 1 0
Respiratory Rate 10-24 25-35 >35 <10 Apnea
Respiratory Effort Normal Shallow
or
retractions
Systolik Blood preasure >90 70-90 50-69 <50 Not
palpable
Capilary Refill Normal Delayed None
Glasgow Coma Scale 14-15 11-13 8-10 5-7 3-4

Nilai Total Trauma skor


: 4+1+3+2+2=12
Berapa nilai
Soal no 4 RTS

Seorang perempuan berusia 30 tahun datang


bersama keluarga ke ruang IGD dengan
diagnosa Cidera kepala. Dari hasil pemeriksaan
didapatkan mata terbuka ketika dipanggil,
bicara tidak nyambung, ekstremitas dapat
melokalisir nyeri, TD 80/60 mmHg, frekuensi
nafas 30 x/menit
Jawab soal no 4

Glasgow Systolic Resp. rate Coded


Coma BP (min) Value
Score (mmHg)
13-15 >89 10-29 4
9-12 76-89 >29 3
6-8 50-75 6-9 2
4-5 1-49 1-5 1
3 0 0 0

Nilai Total
RTS :
4 +3 +3 = 10

Anda mungkin juga menyukai