Anda di halaman 1dari 13

KELOMPOK 1

1. HESTI RAHAYU
2. IRA
3. LAILATUL ULANDARI
4. MARIA TRIMONITA
5. PUSPA AYU ARUM LESTARI
6. TRIANA BUDI LATIFAH
Daun Tujuh Duri

Tanaman yang berasal dari


kawasan Amerika dan juga Afrika
ini ternyata termasuk tanaman obat.
Ada yang bilang berasal dari
Korea. Daunnya memiliki beberapa
khasiat dan manfaat. Dikenal juga
dengan nama “7 Ciam Hiok” atau
jarum tujuh bilah. Lebih akrab
disebut dengan daun tujuh duri.
Termasuk jenis paling primitif dalam
keluarga kaktus. Bahkan mungkin
satu-satunya jenis kaktus yang
mempunyai daun.
Sangat mudah ditanam dan dapat dibiakkan
melalui biji benih. Daunnya mudah sekali gugur
dalam keadaan kering. Namun juga mudah tumbuh
ketika air tercukupi. Daun tujuh duri sedikit berlendir
dan dapat dijadikan salad.
Tumbuhan yang memiliki nama latin Pereskia
sacharosa ini mudah tumbuh pada semua iklim,
tertutama iklim tropis. Tumbuh dengan optimal dalam
keadaan sinar matahari yang terang dan iklim
tropis. Diberi nama daun jarum tujuh bilah karena
memiliki tujuh batang duri yang meruncing tajam di
sepanjang batangnya
Kebanyakan orang memang menganggap
tanaman jarum tujuh bintang sebagai tanaman
hias. Karena keindahan bunganya tersebut.
Namun selain indah, ternyata tanaman ini
terutama daunnya mempunyai khasiat bagi
kesehatan tubuh kita.
Daun tujuh duri mengandung sejumlah
senyawa menyehatkan yang dapat digunakan
untuk mencegah penyakit. Juga dapat
mengobati beberapa jenis penyakit. Sudah
banyak pengobatan herbal yang memanfaatkan
khasiat daun ini.
Manfaat dan Khasiat Daun Tujuh Jari
Ada beberapa manfaat/khasiat dari daun jarum tujuh bintang
yang berhasil Keposiasi himpun dari berbagai sumber. Berikut ini
khasiat dan manfaat nya:
 Mengatasi perut kembung
Perut kembung adalah kondisi dimana ada banyak gas di dalam
sistem pencernaan tubuh dan sulit dikeluarkan. Mengatasinya
bisa menggunakan daun jarum tujuh bintang. Daun ini ampuh
menyembuhkan perut kembung.
 Menyembuhkan luka
Bagi yang memiliki anak-anak pasti akan sering menghadapi
situasi anak-anak jatuh/tersenggol sesuatu dan terjadi luka.
Dengan daun jarum tujuh bintang bisa membantu kulit agar cepat
sembuh dari luka. Daun ini bisa menyembuhkan luka ringan di
kulit dengan membuat luka lebih cepat kering.
 Mencegah infeksi
Salah satu khasiat daun jarum tujuh bintang untuk tubuh
adalah dapat mencegah timbulnya infeksi. Daun ini akan
dengan mudah menyembuhkan beberapa gejala penyakit
agar infeksi tidak terjadi dan menimbulkan penyakit yang
lebih parah.
 Mencegah kanker
Khasiat daun jarum tujuh bintang selanjutnya adalah
menyehatkan tubuh adalah anti kanker alami. Daun ini
ternyata mengandung banyak kandungan alami untuk
mencegah kanker, terutama kanker rahim pada wanita.
 Obat wasir
Khasiat daun jarum tujuh bintang lainnya adalah menjadi
obat juga ampuh dalam mengatasi wasir atau ambeien.
Bagi yang memiliki penyakit wasir dan sering kambuh,
bisa diatasi dengan daun unik yang satu ini
 Mengatasi racun
Khasiat daun jarum tujuh bintang juga bisa digunakan
untuk mengatasi racun. Kandungan alami dalam daun ini
sanggup menetralisir zat racun di dalam tubuh sehingga
tidak menimbulkan efek samping ke tubuh.
 Obat hipertensi
Khasiat daun jarum tujuh bintang untuk mengatasi
penyakit dapat dijadikan obat hipertensi. Daun
yang mudah tumbuh ini ampuh dalam mencegah
naiknya tekanan darah.
 Menyehatkan rongga mulut
Kesehatan rongga mulut dapat dijaga dengan
daun jarum tujuh bintang. Daun ini mengandung
senyawa sehat yang dapat menjaga kesehatan
bibir, gigi, gusi, serta kulit bagian dalam mulut.
 Mengatasi rematik
Bagi yang memiliki Rematik, coba manfaatkan khasiat
dari daun jarum tujuh bintang. Khasiatnya dapat
meredakan gejala rematik yang menyerang tulang dan
juga persendian dengan cara meminimalkan rasa nyeri.
 Mencegah asam urat
Khasiat lainnya adalah penyakit asam urat dapat dicegah
sejak dini dengan daun jarum tujuh bintang. Kandungan
dari daun ini akan dengan mudah masuk ke dalam tubuh
dan membantu kebal dari serangan penyakit asam urat.
Cara Membuat
Bahan
Daun tujuh duri 5 lembar
Madu 2 sendok makan
Air mineral 200 ml
Alat
 Blender
 Gelas
 Sendok makan
 Pisau
 Telenan
 baskom
 Meyiapkan alat dan bahan
 mencuci daun di dalam baskom yang berisi air
bersih.
 Memotong daun sebanyak 5 lembar dengan
menggunakan pisau yang sudah disediakan,
potong kecil-kecil
 Masukkan semua bahan yaitu : daun yang
sudah dicuci sebanyak 5 lembar, madu 2 sdm
dan air, ke dalam blender hingga halus.
 Setelah selesai di blender, tuang ramuan ke
dalam gelas.
 Minumlah dan rasakan khasiatnya.
Catatan :

Minum jus herbal yang berkhasiat ini


sebanyak
2x sehari

Anda mungkin juga menyukai