Anda di halaman 1dari 3

KELOMPOK 6 :

D. Tanah dan Proses Pembentukan


Tanah
1. Pengertian Tanah
Tanah atau disebut pedosfer adalah lapisan paling atas dari litosfer yang terbentuk dari campuran hasil
pelapukan, bahan organik, bahan anorganik, air, dan udara.

2. Faktor Pembentuk Tanah


T – f (I, o, b, t, w)
keterangan : T – tanah , f – factor , I - iklim , o - organisme , b – badan induk , t – topografi , w – waktu
Faktor-factor pembentuk tanah tersebut dapat diuraikan sebagai berikut.
a. Iklim
Faktor iklim yang memengaruhi pembentukan tanah adalah curah hujan dan suhu udara.
Perbedaan suhu antara siang dan malam akan memudahkan pecahnya batuan sehingga mempercepat
pelapukan batuan menjadi tanah.
b.

Anda mungkin juga menyukai