Anda di halaman 1dari 30

HALIDA

HASRIFAH
0004972476
1
Pengaruh
Kelembab
an
Terhadap
Pertumbu
han
Bawang
BAB I
PENDAHULUAN

3
LATAR BELAKANG


⊷ Lahan yang tidak
dimanfaatkan
⊷ Khasiat Bawang Daun
⊷ Faktor yang mempengaruh

4
RUMUSAN
MASALAH
Apa pengaruh kelembaban

1 tanah terhadap
pertumbuhan bawang daun.

Bagaimana cara

2 menentukan
kelembaban tanah yang
baik untuk tanaman
bawang daun.
5
TUJUAN
PENELITIAN
Untuk mengetahui pengaruh
dari kelembaban tanah
pertumbuhan bawang daun

Untuk mengetahui kelembaban


tanah yang baik untuk tanaman
bawang daun.
MANFAAT
PENELITIAN
⊷ Dapat dijadikan
sumber referensi oleh
masyarakat dan
peneliti berikutnya.
⊷ Dapat dijadikan bahan
pertimbangan dalam
penentuan
kelembaban tanah
yang baik untuk
7 pertumbuhan bawang
BAB II
KAJIAN TEORI

8
PENGARUH
Pengaruh adalah sebagai suatu
daya yang ada atau timbul dari
suatu hal yang memiliki akibat
atau hasil dan dampak yang ada.
( Syaiful, 2001:121)

9
TANAH
Tanah merupakan benda alami yang
terdapat di permukaan bumi yang
tersusun dari bahan-bahan mineral
sebagai hasil pelapukan batuan dan
bahan organik yang merupakan
pelapukan sisa tumbuhan dan
hewan. (Sarief, 1986)

10
CIRI FISIK KOMPOS
YANG BAIK
• Berwarna cokelat
kehitaman
• Agak lembab

• Gembur

• Bahan pembentuknya sudah


tidak tampak lagi

11
kesuburan fisika
tanah melalui
perubahan
struktur. KEUNTUNGAN
• Dapat PEMAKAIAN
memperbaiki
kesuburan kimia
PUPUK KOMPOS
tanah karena
mengandung
unsur N, P, K, Ca,
Mg, dan Cl.

• Dapat
meningkatkan
kegiatan
mikroorganisme
12
tanah yang berarti

KELEMBABAN
Kelembaban adalah konsentrasi uap air di
udara. Angka konsentasi ini dapat
diekspresikan dalam kelembaban absolut,
kelembapan spesifik atau kelembapan relatif.
Alat untuk mengukur kelembaban disebut
higrometer.

13
KELEMBABA
N TANAH
Pengaruh Kelembaban tanah
yang rendah akan berpengaruh
terhadap menurunya jasad yang
berada di dalam tanah itu sendiri.
Apabila hal itu terjadi maka akan
mempengaruhi proses-proses
kimiawi dan aktivitas jasad-jasad
yang dapat merombak unsur hara
dalam tanah yang merupakan
asupan yang penting bagi proses
14
pertumbuhan pada tanaman
PERTUMBUHA
N
Pertumbuhan adalah
proses pertambahan
ukuran. Selain itu,
pertumbuhan juga bersifat
kuantitatif (dapat dihitung)
dan irreversible (tidak
15
dapat kembali). (Annisa
KLASIFIKASI BAWANG DAUN
Division : Spermatophyta
Sub-division : Angiospermae
Kelas : Monocotyledoneae
Ordo : Liliflorae
Famili : Liliaceae
Genus : Allium
Spesies : Allium fistulosum L.
BENTUK BAWANG
DAUN

17 (Cahyono, 2009).
BAWANG

1. Bawang daun (Allium


fistulosum).

2. Bawang Merah (Allium


ascalonicum)

18
BAB III
METODELOGI
PENELITIAN

19
WAKTU DAN TEMPAT
PENELITIAN
Penelitian tentang Pengaruh
Kelembaban Terhadap
Pertumbuhan Bawang Daun
telah dilaksanakan pada
tanggal Bintuhan, 25 Januari
2018 – 25 Februari 2018 di
SMAN 10 PENTAGON KAUR.

20
ALAT DAN BAHAN
⊷ Daun ⊷Polyba ⊷ Pisau
bawang g
 

⊷Tanah ⊷Air ⊷Penggari


Kompo
s dan
Pasir
21
LANGKAH KERJA
⊷ Dipotongkan bawang daun sekitar 10 cm dari akar.
⊷ Siapkan 3 polybag yang ukurannya sama.
⊷ Diisikan oleh tanah kompos dan pasir ke dalam
polybag pertama dengan perbandingan 2:1.
⊷ Diisikan oleh tanah kompos dan pasir ke dalam
polybag kedua dengan perbandingan 1:1.
⊷ Diisikan oleh tanah kompos dan pasir ke dalam
polybag ketiga dengan perbandingan 1:2.
⊷ Tanamkan daun bawang, dengan ukuran yang sama
pada polybag yang telah diisi
⊷ Disiram setiap hari dengan jumlah air yang sama
⊷ Diamati perubahannya selama 30 hari dan ukur
perubahannya
22
PENDEKATAN PENELITIAN
Dalam penelitian ini peneliti
menggunakan penelitian kuantitatif.
Karena data yang dihasilkan dalam
bentuk angka-angka.
 

23
BAB IV
HASIL PENELITIAN

24
HASIL
PENELITIAN
Panjang bawang daun (cm) minggu ke
Tanaman
Rata –rata
polybag ke
1 2 3 4

Polybag 1
15 23,6 34 38,5 27, 8 cm
(Lembab)

Polybag 2
12 20,4 29 32 23, 4 cm
(Sedang)

Polybag 3
7,5 13 18 22,5 15, 8 cm.
(Kering)

25
BAB V
KESIMPULAN DAN
SARAN

26
KESIMPULAN
Dari hasil penelitian maka dapat simpulkan yaitu:

• Kelembaban tanah mempengaruhi


pertumbuhan bawang daun.

• Bawang daun di tempat tanah yang lembab


(komposnya banyak) mengalami pertumbuhan
lebih cepat daripada yang berada di tempat
sedang dan kering.

27
SARAN
• Diharapkan adanya penelitian lebih
lanjut mengenai pengaruh kelembaban
tanah terhadap pertumbuhan tanaman
lainnya tidak hanya terhadap
pertumbuhan bawang daun.
• Diharapkan dapat menciptakan inovasi
penelitian lain mengenai pertumbuhan
bawang daun. Sehingga dapat
menciptakan pertumbuhan daun bawang
yang berkualitas dan berkuantitas
optimal.
28
• Diharapkan dengan adanya penelitian
DAFTAR PUSTAKA

Aryulina, dkk. 2005. Biologi Untuk SMA/MA Kelas X, XI, dan XII. Jakarta: Esis.

Cahyono Bambang. 2005. Seri Budidaya Bawang Daun.Kanisius:Yogyakarta.

Meltin, Lela. Budidaya Tanaman Bawang Daun (Allium Fistulosum L.) di Kebun Benih Hortikultura (Kbh)

Tawangmangu.Surakarta:Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Rahmah, Annisa. 2015.Big Book Biologi SMA Kelas X, XI & XII. Jakarta:Cmedia.

Yulianti.2014.Pangankesehatan.http://warintek.ristek/pangan_kesehatan/223344 tanaman_obat/depkes/

2-014.pdf.diakses( 21 Februari 2018)

Wikipedia.2015.Bawang.id.wikipedia.org/wiki/Bawang.Diakses(21Januari2018)

Wikipedia.2016.Kelembapan. https://id.wikipedia.org/wiki/Kelembapan.(21 Februari 2018)

Wikipedia, 2016.Tanah. https://id.wikipedia.org/wiki/tanah. diakses ( 21 Februari 2018)

29
TERIMA
KASIH
30

Anda mungkin juga menyukai