Anda di halaman 1dari 10

AKTIVITAS ANTI BAKTERI

DARI EKSTRAK KELOPAK


BUAH SONNERATIA ALBA

Deny Kurniawan, Ratna Yuliawati, Indah Permata Sari

D3 Kesehatan Lingkungan
STIKES Muhammadiyah Samarinda
Pendahuluan

Mangrove Indonesia ±
3,5 Juta Ha Manfaatnya?

1. Buah S. ovata  menambah nafsu makan


2. Sonneratia sp  sirup, dodol, wajik, jus, shampo
3. Diare, asma, diabetes, hepatitis, lepra dll

Buah?
Kulit batang:
C.albicans, A.
Niger
Daun: C.albicans,
C. Neoformans
Sonneratia alba
Metode Penelitian
1. Ekstraksi
Maserasi bertingkat:
N-Heksana, Etil asetat dan Etanol

2. Uji Fitokimia
Uji Warna : Alkaloid, Triterpenoid dan Steroid, Saponin,
Flavonoid dan Karbohidrat.

3. Pengujian Antibakteri
Uji pada Streptococcus mutans, Propionibacterium acnes,
Candida albicans.
Hasil penelitian
 Rendemen Ekstrak tiap Pelarut
No. Pelarut Rendemen Ekstrak

1. N – heksana 0,46%

2. Etil Asetat 0,89%

3. Etanol 7.74%
Hasil Fitokimia
Uji Fitokimia
Pelarut Alkaloid Triterpenoid/ Saponin Flavonoid Karbohidrat
Steroid
Etil Asetat + + - - -
N-heksana + - - + -
Etanol - - - + +
Keterangan : + = Positif mengandung senyawa
- = Negatif mengandung senyawa

Flavonoid Karbohidrat Alkaloid Steroid


Pengujian Anti Bakteri

10
8.78
9 8.33
8
Zona hambat (mm)

7
7
6 5.11
5 4.67 S. mutans
4 P. acnes
3 2.33 C. albicans
2
1 0 0 0
0
125 250 500
Konsentrasi Ekstrak n-Heksana (ppm)
Pengujian Anti Bakteri
16
13.67
14 13.33 13.33
11.78
Zona hambat (mm)

12 10.89 10.89
9.78 10.11 9.44
10
8 S. mutans
6 P. acnes
C. albicans
4
2
0
125 250 500
Konsentrasi Ekstrak Etil asetat (ppm)
Pengujian Anti Bakteri
20
17.67
18
16
Zona hambat (mm)

13.78
14 13.22
12.11
12 10.89
9.78 10.11
10 S. mutans
8
8 P. acnes
6 C. albicans
4
2.33
2
0
125 250 500
Konsentrasi Ekstrak Etanol (ppm)
Kesimpulan
 Rendemen yang dihasilkan kelopak buah Sonneratia
alba: etanol yaitu 7,74%, n-heksana 0,46% dan etil
asetat 0,89%.
 Hasil uji fitokimia: pelarut n-heksana  senyawa alkaloid
dan flavonoid. Pelarut etil asetat  alkaloid dan steroid.
Pelarut etanol  flavonoid dan karbohidrat.
 Hasil uji antibakteri dan hasil pengukuran zona hambat,
ekstrak etil asetat dan etanol mempunyai potensi
sebagai antibakteri.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai