Anda di halaman 1dari 16

SISTEM PEMERINTAHA

1. Pengertian Pemerintahan

Perintah berasal dari kata “Perintah” (menyuruh


melakuan sesuatu)
Perintah dibedakan menjadi 2 :
a.Pemerintah arti sempit : meliputi kekuasaan eksekutif
saja
•Presiden, wapres, cabinet dalam sistem presidensil
•Perdana mkentri dan dewan mkentri dalam system
parlementer
b.Pemerintah arti luas meliputi : eksekutif, legislative dan
yudikatif
2. Pengertian Sistem Pemerintahan

suatau kebulaktan atau keseluruhan yang


utuh yang terdiri dari komponen-komponen yang
mempunyai fungsi masing-masing yang saling
berhubungan antara satu dengan yang lainnya
untuk mencapai suatu tujuan.
3. Macam-macam Sistem Pemerintahan

a. Pengertian
b. Ciri-ciri
Sistem Pemerintahan Parlementer
c. Kelebihan
Sistem Pemerintahan Presidensil
d. Kelemahan
e. Contoh
Negara
Sistem Pemerintahan Parlementer

a. Pengertian
Suatu system pemerintah dimana kepala
pemerintahan dijabat oleh perdana mentri
sedangan kepala Negara dijabat oleh presiden
atau raja/ratu
b. Ciri-Ciri
 Kabinet dipimpin perdana Mentri
 Mentri dan perdana mentri bertanggung jawab pada
parlemen
 Anggota cabinet umumnya berasal dari parlemen
 Sebagai parlemen dapat menjatuhkan cabinet
presiden, raja, ratu dapat membubarkan parlemen
atas saran perdana mentri
 Kepala Negara tida sealigus sebagaik kepala
pemerintah
c. Kelebihan
 Pembuat kebijakan dapat ditangani cepat
 Garis tanggung jawab dan pelaksanaan jelas
 Ada pengawasan yang kuat parlemen pada cabinet
d. Kelemahan
 Keduduan eksekutif/cabinet labil
 Kabinet dapat mengembalikan parlemen karena
anggota cabinet berasal dari parlemen yang berasal
dari parlas mayoritas
Contoh Negara yang menerapan system pemerintahan
Parlementer :
- Prancis
- Inggris
- India
- Malaysia
Sistem Pemerintahan Presidensil

a. Pengkertian
Suatu system pemerintahan presiden berlaku sebagai kepala
Negara dan kepala pemerintah.
b. Ciri-ciri
 Mentri diangkat dan bertanggung jawab dan dibentu oleh
presiden.
 Presiden dipilih oleh rakyat secara langsung maupkun tidak
langsung
 Presiden tidak bertanggung jawakb pada legislatif sehingga
presiden tidak dapat dijatuhkan oleh legislatif.
 Presiden tidak dapat membubarkan legislatif.
c. Kelebihan
 Eksekutif lebih stabil
 Masa jabatan eksekutif lebih jelas/pasti
 Penyusunan program kerja cabinet lebih mudah
disesuaikan.
d. Kelemahan
 Sistem penanggung jawaban kurang jelas
 Pembuatan keputusan lama
e. Contoh Negara : Amerika Serikat, Pakistan dan
Indonesia
4. Bentuk Pemerintahan

1. Teori Klasik
a. Palybios
Monarki

Tirani
Demokrasi

Oligraki Aristokrasi
b. Plato
• Aristokrasi
• Teokrasi
• Aligarki
• Demokrasi
• Tirani
c. Aristoteles
• Monarki
• Tirani
• Aristokrasi
• Oligarki
• Politeia
• Demokrasi
2. Leon Duguit
a. Monarki
 Monarki Absolut
 Monarki Konstitusional
b. Republik
 Republik Absolut
 Republik Konstitusional
5. Pemerintahan Yang Baik

 Menurut peraturan pemerintah no 101 tahun 2000


Yaitu pemerintah yang mengembangkan dan
menetapkan prinsip-prinsip personalitas, akuntabilitas,
transparasi, pelayanan prima, demokrasi, efisiensi,
efektifitas, supremasi hokum dan dapat diterima oleh
seluruh masyarakat.

 Orintasi Pemerintah yang baik


Orentasi ideal Negara diantarhkan pencapaian
tujuan Negara. Pemerintah berfungsi ideal.
 Prinsip-prinsip pemerintahan yang baik
1. Partisipasi
2. Penegakan Hukum
3. Transparasi
4. Daya tanggap
5. Orientasi konsumen
6. Berkeadilan
7. Efektifitas
8. Akuntabilitas
9. Serrvisi standar
10. Keterkaitan
 Prinsip pemerintahan yang baik menurut UU no 28/1999
1. Asas Kepastian Hukum
2. Asas Ketertiban penyelenggaran Negara
3. Asas Kepentingan umum
4. Asas keterbukaan
5. Asas Proporsionalitas
6. Asas Profesionalitas
7. Asas Akuntabilitas

Anda mungkin juga menyukai