Anda di halaman 1dari 9

LANDASAN SOSIAL BUDAYA, ILMU

PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI DALAM


PENGEMBANGAN KURIKULUM
SUBTITLE
Pengetian Sosial Budaya, Ilmu Pengetahuan dan
Teknologi
• adalah sebagai kondisi masyarakat (bangsa) yang mempunyai nilai-nilai dalam
Sosial kehidupan masyarakat berbangsa dan bernegara yag dilandasi dengan falsafah negara.
Budaya

Ilmu • seluruh usaha sadar untuk menyelidiki, menemukan, dan meningkatkan pemahaman
manusia dari berbagai segi kenyataan dalam alam manusia
Pengeta
huan
• cara melakukan sesuatu untuk memenuhi kebutuhan manusia dengan bantuan alat dan
akal (hardware dan software) sehingga seakan-akan memperpanjang, memperkuat atau
Teknologi membuat lebih ampuh anggota tubuh, panca indera, dan otak manusia.
Pendidikan dan Masyarakat

Ada 3 sifat penting pendidikan yaitu :


• Pendidikan mengandung nilai dan memberikan pertimbangan nilai
• Pendidikaan diarahkan pada kehidupan dalam masyarakat
• Pelaksanaan pendidikan dipengaruhi dan didukung oleh lingkungan
masyarakat tempat pendidikan itu berlangsung
Perkembangan Masyarakat

Beberapa yang mempengaruhi perkembangan masyarakat adalah


• Pola Pekerjaan
Contohnya : berubahnya dari kehidupan yang berpola agraris ke pola
kehidupan industry.
• Perubahan Peranan Wanita
Contohnya : akibat emansipasi yang membuka kesempatan kepada kaum
wanita untuk memperoleh pendidikan dengan diperkuat pandangan
tentang kedudukan wanita
• Perubahan Kehidupan Keluarga
Contohnya : banyaknya kegiatan di luar rumah, sehingga kondisi keluarga
kurang terurus
Perkembangan Ilmu Pengetahuan
• Zaman modern sampai abad ke-9
• Abad ke-9 sampai abad ke-13
• Abad ke-14 sampai abad ke-19
• Abad ke-20
Perkembangan Teknologi
1. Transformasi teknologi
Ada 4 tahap penting transformasi teknologi yaitu :
1) penggunaan teknologi yang ada digunakan untuk proses nilai
tambah produksi di pasaran.
2) tahap integrasi teknologi digunakan untuk desain dan produksi
barang baru.
3) tahap ini, teknologi dikembangkan lebih lanjut.
4) tahap pelaksanaan penelitian dasar secara besar-besaran.
2. Perkembangan teknologi di Indonesia:
Menurut B.J. Habibie, ada 8 wahana transformasi yang menjadi
prioritas pengembangan teknologi terutama teknologi industry,
yaitu :
 Industri pesawat terbang
 Industri maritime dan perkapalan
 Industri alat-alat transportasi darat, laut dan udara
 Industri elektronika dan telekomunikasi
 Industri energi
 Industri rekayasa
 Industri alat-alat dan mesin-mesin pertanian
 Pertahanan dan keamanan
Pengaruh Sosial Budaya Dan Perkembangan Teknologi
Dalam Pengembangan Kurikulum
1. Pengaruh sosial budaya terhadap perkembangan kurikiulum
• Israel Scheffer (Nana Syaodih Sukmadinata, 1997) mengemukakan
bahwa melalui pendidikan manusia mengenal peradaban masa lalu,
turut serta dalam peradaban sekarang dan membuat peradaban
masa yang akan datang.
• Dengan demikian, kurikulum yang dikembangkan sudah seharusnya
mempertimbangkan, merespons dan berlandaskan pada
perkembangan sosial – budaya dalam suatu masyarakat, baik dalam
konteks lokal, nasional maupun global.
2. Pengaruh Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam Perkembangan
Kurikulum
Beberapa bidang ilmu dan teknologi yang mempunyai pengaruh
sangat besar
a. Komunikasi
b. Teknologi transportasi
c. Teknologi di bidang pertanian
d. Teknologi maju dalam industry

Anda mungkin juga menyukai