Anda di halaman 1dari 6

MERAWAT GIGI ANAK

SEJAK DINI
Periode gigi susu (0 – 5 thn.)
Periode gigi bercampur (6 – 14 thn.)
Periode gigi tetap (di atas 14 thn.)
Pada gigi susu terdiri dari :

8 GIGI INSISIF (GIGI SERI)


4 GIGI KANINUS (GIGI TARING)
8 GIGI MOLAR (GIGI GERAHAM)
TABEL PERTUMBUHAN GIGI SUSU
(DALAM BULAN)
Usia berapakah balita mulai dibersihkan gigi dan mulutnya?
Sejak gigi susu pertama muncul di dalam mulut.

Gigi susu yang mulai tumbuh disikat dengan sikat gigi bayi /
Kasa steril yg digulungkan ke jari ibu dan digunakan untuk
menggosok gigi anaknya

Anda mungkin juga menyukai